Pengamat Yakin Jokowi Temui Prabowo terkait Aksi 4 November

Noer ArdiansjahNoer Ardiansjah - Selasa, 01 November 2016
Pengamat Yakin Jokowi Temui Prabowo terkait Aksi 4 November

Denonstrasi massa gabungan sejumlah ormas Islam dan masyarakat di Jakarta, 14 November lalu. (Foto: MerahPutih/Rizki Fitrianto)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Megapolitan - Pengamat politik Adi Prayitno meyakini pertemuan Presiden Jokowi dengan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto guna meredam aksi yang akan dilaksanakan pada tanggal 4 November mendatang.

Aksi tanggal 4 November mendatang merupakan demonstrasi lanjutan terkait Ahok singgung Surat Al Maidah. Aksi disebut-sebut sebagai lanjutan dari aksi sebelumnya tanggal 14 Oktober lalu.

"Bisa dipastikan kedatangan Jokowi ke tempat Prabowo untuk membicarakan soal adanya demonstrasi besar pada 4 November yang dilakukan sejumlah ormas Islam di Jakarta," katanya melalui telepon kepada merahputih.com, Selasa (1/11).

Menurutnya, kedatangan Jokowi tersebut guna meminta Prabowo untuk mendinginkan suasana. Apalagi pada saat bersamaan, pihak keamanan melakukan darurat siaga 1 untuk Jakarta terkait demo nanti.

"Dalam konteks inilah, Jokowi minta keterlibatan Prabowo untuk mendinginkan suasana," ucap Adi.

Menurut dosen Universitas Islam Negeri (UIN) Jakarta ini, aksi 4 November mendatang bukan hanya sekedar menyampaikan aspirasi. Aksi tersebut memiliki gaung yang serius karena menyangkut kemarahan umat Islam terkait penistaan agama

"Jangan sampai aksi 4 November yang membawa isu agama tersebut menjadi pemicu disharmonisasi kebangsaan kita," pungkas Adi. (Yni)

BACA JUGA:

  1. Pengamat: Aksi 4 November Patut Dicurigai bila Pendemo Itu-Itu Saja
  2. Nahdlatul Ulama Khawatir Aksi 4 November Ditunggangi Pihak Ketiga
  3. Nahdlatul Ulama Tegaskan Tidak Ikut dalam Aksi Bela Islam II
  4. Jokowi Bertemu Prabowo, Ahok : Saya Enggak Tahu
  5. Soal Ahok dan Surat Al Maidah, Said Aqil Minta Umat Islam Dewasa

 

#Demonstrasi #Prabowo Subianto #Presiden Jokowi
Bagikan
Ditulis Oleh

Noer Ardiansjah

Tukang sulap.

Berita Terkait

Indonesia
Prabowo Ceritakan Persahabatan dengan Yordania yang Lampaui Diplomasi Formal
Presiden RI, Prabowo Subianto, menceritakan soal persahabatan dengan Yordania. Ia mengatakan, hubungan itu melampaui diplomasi formal.
Soffi Amira - Sabtu, 15 November 2025
Prabowo Ceritakan Persahabatan dengan Yordania yang Lampaui Diplomasi Formal
Berita Foto
Momen Akrab Presiden Prabowo Subianto Terima Raja Kerajaan Yordania Hasyimiah Abdullah II
Presiden Prabowo Subianto (kanan) menerima gelar kehormatan dari Raja Kerajaan Yordania Hasyimiah Abdullah II di Istana Merdeka, Jakarta, Jumat (14/11/2025).
Didik Setiawan - Jumat, 14 November 2025
Momen Akrab Presiden Prabowo Subianto Terima Raja Kerajaan Yordania Hasyimiah Abdullah II
Indonesia
Raja Abdullah II Puji Kepemimpinan Prabowo, Sebut Bawa Indonesia ke Arah yang Lebih Baik
Raja Abdullah II memuji kepemimpinan Prabowo Subianto. Ia disebut membawa Indonesia ke arah yang lebih baik.
Soffi Amira - Jumat, 14 November 2025
Raja Abdullah II Puji Kepemimpinan Prabowo, Sebut Bawa Indonesia ke Arah yang Lebih Baik
Indonesia
Momen Hangat Prabowo Jemput Raja Yordania Abdullah II, Semobil Menuju Istana Merdeka
Presiden RI, Prabowo Subianto, menjemput Raja Yordania, Abdullah II, di Lanud Halim Perdanakusuma, Jumat (14/11).
Soffi Amira - Jumat, 14 November 2025
Momen Hangat Prabowo Jemput Raja Yordania Abdullah II, Semobil Menuju Istana Merdeka
Indonesia
Prabowo Bertemu Albanese, Bahas Penguatan Kemitraan Strategis Indonesia–Australia
Presiden RI, Prabowo Subianto, bertemu dengan PM Australia, Anthony Albanese.
Soffi Amira - Rabu, 12 November 2025
Prabowo Bertemu Albanese, Bahas Penguatan Kemitraan Strategis Indonesia–Australia
Indonesia
Prabowo-Albanese Teken Kesepakatan Jaga Stabilitas Indo-Pasifik, Era Baru Hubungan 2 Negara
Komitmen bersama Indonesia dan Australia memperkuat perdamaian dan stabilitas di kawasan Indo-Pasifik.
Wisnu Cipto - Rabu, 12 November 2025
Prabowo-Albanese Teken Kesepakatan Jaga Stabilitas Indo-Pasifik, Era Baru Hubungan 2 Negara
Indonesia
Albo Panggilan Akrab Prabowo untuk PM Australia, Ternyata Ini Artinya!
Momen Prabowo menyapa PM Australia itu dengan sapaan Albo itu terjadi usai keduanya menyampaikan pernyataan bersama di geladak kapal induk Australia HMAS Canberra, Sydney, Rabu (12/11).
Wisnu Cipto - Rabu, 12 November 2025
Albo Panggilan Akrab Prabowo untuk PM Australia, Ternyata Ini Artinya!
Indonesia
BGN Ungkap Program Makan Bergizi Gratis Sudah Capai 41,2 Juta Penerima
BGN mengungkapkan, program MBG sudah mencapai 41,2 juta penerima.
Soffi Amira - Rabu, 12 November 2025
BGN Ungkap Program Makan Bergizi Gratis Sudah Capai 41,2 Juta Penerima
Indonesia
Bertemu PM Australia, Prabowo Berbagi Falsafah Indonesia Tentang Tetangga yang Baik
“Dalam budaya Indonesia, kami memiliki pepatah, ketika menghadapi keadaan darurat, tetangga lah yang akan pertama kali menolong kita,” kata Prabowo
Wisnu Cipto - Rabu, 12 November 2025
Bertemu PM Australia, Prabowo Berbagi Falsafah Indonesia Tentang Tetangga yang Baik
Indonesia
[HOAKS atau FAKTA]: Prabowo Angkat Titiek Soeharto Jadi Ketua DPR RI untuk Basmi Koruptor dan Mafia
Presiden RI, Prabowo Subianto, dikabarkan mau menjadikan Titik Soeharto sebagai Ketua DPR RI untuk membasmi koruptor dan mafia.
Soffi Amira - Selasa, 11 November 2025
[HOAKS atau FAKTA]: Prabowo Angkat Titiek Soeharto Jadi Ketua DPR RI untuk Basmi Koruptor dan Mafia
Bagikan