Tokoh Muda Muhammadiyah Saleh Daulay Apresiasi Islam Nusantara

Eddy FloEddy Flo - Selasa, 21 Juli 2015
Tokoh Muda Muhammadiyah Saleh Daulay Apresiasi Islam Nusantara

Saleh Daulay anggota DPR yang juga tokoh muda Muhammadiyah tak keberatan dengan wacana Islam Nusantara (Foto: www.salehdaulay.com)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Nasional - Tokoh muda Muhammadiyah Saleh Partaonan Daulay mengapresiasi munculnya gagasan Islam Nusantara. Menurutnya, Islam di Indonesia sangat khas.

"Bagus, itu OK saja. Kita apresiasi," kata Saleh ketika dihubungi Merahputih.com, di Jakarta, Selasa (21/7).

Namun, kata Saleh, gagasan tersebut perlu disosialisasikan. Secara pribadi dirinya setuju dengan gagasan tersebut ketika dihubungkan dengan ciri kehidupan beragama di Nusantara yang ramah dan toleran.

"Kalau yang dimaksud Islam Nusantara adalah nilai budaya yang diterapkan sehari-hari, seperti gotong royong yang sesuai dengan nilai-nilai Islam saya kira nggak ada masalah," kata dia.

Ketua Komisi VIII DPR ini mengatakan, ia tak tahu menahu apabila Islam Nusantara ini dikaitkan dengan ajaran tertentu. Menurutnya, Islam di Indonesia terutama dalam berhubungan sosial kemasyarakatan memiliki cara yang berbeda dengan negara-negara lain.

"Kalau dimaknai berbeda, saya nggak paham," tandasnya.(mad)

 

Baca Juga:

Penjelasan Azyumardi Azra Terkait Wacana Islam Nusantara

Habib Rizieq : Islam Nusantara No, Islamkan Nusantara Yes

Rhoma Irama Tolak Islam Nusantara

Quraish Shihab Setuju Islam Nusantara

FPI: Islam Nusantara Agenda Liberal Yahudi

#Anggota DPR #Islam Nusantara #Muhammadiyah #Saleh Partaonan Daulay
Bagikan
Ditulis Oleh

Eddy Flo

Simple, logic, traveler wanna be, LFC and proud to be Indonesian

Berita Terkait

Indonesia
Tak Beri Mandat, PP Muhammadiyah Jelaskan Status Hukum Aliansi Muda Muhammadiyah
Muhammadiyah berharap masyarakat tidak terjebak dalam kesalahpahaman
Angga Yudha Pratama - Jumat, 09 Januari 2026
Tak Beri Mandat, PP Muhammadiyah Jelaskan Status Hukum Aliansi Muda Muhammadiyah
Indonesia
PP Muhammadiyah Bantah Terlibat Laporan Pemidanaan Komika Pandji Pragiwaksono
Tindakan dan pernyataan yang mengatasnamakan Aliansi Muda Muhammadiyah bukan merupakan sikap resmi, maupun mandat dari Persyarikatan Muhammadiyah
Wisnu Cipto - Jumat, 09 Januari 2026
PP Muhammadiyah Bantah Terlibat Laporan Pemidanaan Komika Pandji Pragiwaksono
Indonesia
Pemuda Pemidana Komika Pandji Klaim Wakili Suara Anak Muda NU dan Muhammadiyah
elapor atas nama Rizki Abdul Rahman Wahid, yang menyatakan dirinya sebagai Presidium Angkatan Muda Nahdlatul Ulama (NU).
Wisnu Cipto - Jumat, 09 Januari 2026
Pemuda Pemidana Komika Pandji Klaim Wakili Suara Anak Muda NU dan Muhammadiyah
Indonesia
Legislator PKB Dorong Percepatan Pengadaan Lahan Relokasi bagi Korban Bencana Aceh-Sumatra
Dampak bencana tidak hanya menyebabkan kerusakan rumah, tetapi juga membuat sebagian warga kehilangan tanah dan sumber penghidupan.
Dwi Astarini - Jumat, 19 Desember 2025
Legislator PKB Dorong Percepatan Pengadaan Lahan Relokasi bagi Korban Bencana Aceh-Sumatra
Indonesia
[HOAKS atau FAKTA ]: Menkeu Purbaya Usulkan Gaji Guru Setara Anggota DPR
Beredar informasi yang menyebut Menkeu Purbaya akan menaikkan gaji guru setara dengan anggota DPR. Simak faktanya!
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 10 Desember 2025
[HOAKS atau FAKTA ]: Menkeu Purbaya Usulkan Gaji Guru Setara Anggota DPR
Indonesia
Legislator Dukung Presiden Pecat Bupati Aceh Selatan
Tindakan Bupati Mirwan MS tersebut merupakan bentuk kelalaian serius dan pelanggaran terhadap tanggung jawab seorang kepala daerah.
Dwi Astarini - Selasa, 09 Desember 2025
Legislator Dukung Presiden Pecat Bupati Aceh Selatan
Indonesia
Mahasiswa Uji Materi UU MD3, Ketua Baleg DPR: Bagian dari Dinamika Demokrasi
Judicial review yang dilakukan mahasiswa merupakan dinamika yang terus dibangun dalam demokrasi.
Dwi Astarini - Jumat, 21 November 2025
Mahasiswa Uji Materi UU MD3, Ketua Baleg DPR: Bagian dari Dinamika Demokrasi
Indonesia
PDIP Ingatkan Risiko Konflik Horizontal jika Wewenang Pemecatan Anggota DPR Diberikan kepada Publik
Bila wakil rakyat tersebut tidak bekerja sesuai harapan, mereka bisa tidak memilih anggota dewan itu lagi di pemilu selanjutnya.
Dwi Astarini - Kamis, 20 November 2025
PDIP Ingatkan Risiko Konflik Horizontal jika Wewenang Pemecatan Anggota DPR Diberikan kepada Publik
Indonesia
Pengamat Soroti Sanksi untuk Sahroni dkk, Ada Upaya ‘Melindungi’ Teman Sendiri
Mempertanyakan langkah MKD yang cepat memutuskan kasus pelanggaran etik lima legislator nonaktif tanpa pemeriksaan mendalam.
Dwi Astarini - Kamis, 06 November 2025
Pengamat Soroti Sanksi untuk Sahroni dkk, Ada Upaya ‘Melindungi’ Teman Sendiri
Indonesia
Lupakan Dulu Sisi Kontroversialnya! PP Muhammadiyah Minta Masyarakat Fokus pada Jasa-Jasa Soeharto Demi Kepentingan Bangsa dan Negara
Kemensos juga mengusulkan 40 nama lain, termasuk Gus Dur dan Marsinah.
Angga Yudha Pratama - Kamis, 06 November 2025
Lupakan Dulu Sisi Kontroversialnya! PP Muhammadiyah Minta Masyarakat Fokus pada Jasa-Jasa Soeharto Demi Kepentingan Bangsa dan Negara
Bagikan