[HOAKS atau FAKTA]: Ribuan Ulama NU Ikut Komando Ma’ruf Amin Dukung Anies

![[HOAKS atau FAKTA]: Ribuan Ulama NU Ikut Komando Ma’ruf Amin Dukung Anies](https://img.merahputih.com/media/a0/44/83/a04483041014509fa820eb2f7b9d7b24.jpeg)
Tangkapan layar video YouTube yang beredar. (Dok Mafindo)
MerahPutih.com - Sebuah video Youtube yang diunggah 7 Februari 2024 lalu membagikan video yang berisikan klaim tentang ribuan ulama dan golongan NU bersatu mendukung Capres Nomor Urut 01 Anies Baswedan dalam pemilu 2024 ikut komando dari Wakil Presiden (Wapres) Ma’ruf Amin.
Sumber: Youtube
Narasi: “Rezim panik total !! Ribuan ulama dan bibit NU bersatu ikut komando Makruf Amin dukung Anies 2024”
Baca Juga:
[HOAKS atau FAKTA] : Pengungsi Rohingya Direkrut untuk Coblos Anies Baswedan
FAKTA
Setelah disimak isi video yang beredar tersebut hanya berisi potongan klip dari wawancara dua orang relawan dari Anies Baswedan Rakyat Bersatu (ABRI-1) mengenai dukungan mereka kepada Anies.
Dalam unggahan video tersebut juga menampilkan sebuah potongan video yang memperlihatkan Ma’ruf Amin sedang berpidato dan duduk bersamaan dengan Anies Baswedan dalam sebuah acara.
Namun, setelah dilakukan pencarian gambar, ditemukan hasil temuan jika acara tersebut merupakan acara Haul Guru Tua yang ke-51 yang diselenggarakan pada 2019 lalu.
Baca Juga:
[HOAKS atau FAKTA]: Hasil Persidangan Ijazah Jokowi Palsu
KESIMPULAN
Isi yang disajikan dalam video tidak menjelaskan informasi yang sesuai pada judul. Foto Ma’ruf Amin dan Anies yang diperlihatkan dalam video tersebut berasal dari foto mereka di acara Haul Guru Tua ke 51.
Berdasarkan hasil temuan tersebut dapat disimpulkan jika klaim yang menyebutkan Wapres Ma’ruf Amin memberikan perintah kepada ribuan ulama NU adalah informasi yang tidak benar. (Knu)
Baca Juga:
[HOAKS atau FAKTA]: 3 Anggota KPU Ditangkap KPK Akibat Terima Suap
Bagikan
Joseph Kanugrahan
Berita Terkait
[HOAKS atau FAKTA]: Menkeu Purbaya Minta Rakyat Sumbang Uang Kalau Mau Ekonomi Maju
![[HOAKS atau FAKTA]: Menkeu Purbaya Minta Rakyat Sumbang Uang Kalau Mau Ekonomi Maju](https://img.merahputih.com/media/08/76/8f/08768fd8226e5d021ade42e0b8ff9220_182x135.png)
[HOAKS atau FAKTA]: Balas Tindakan Bobby, Gubernur Aceh Pulangkan Ribuan Alat Berat Milik Pengusaha Sumut
![[HOAKS atau FAKTA]: Balas Tindakan Bobby, Gubernur Aceh Pulangkan Ribuan Alat Berat Milik Pengusaha Sumut](https://img.merahputih.com/media/bc/0f/7d/bc0f7d0eae64a335b58ee7dcb510beb0_182x135.png)
[HOAKS atau FAKTA] Menkeu Purbaya: Anggaran MBG Rp 58 Triliun Hilang di Birokrasi dan Administrasi
![[HOAKS atau FAKTA] Menkeu Purbaya: Anggaran MBG Rp 58 Triliun Hilang di Birokrasi dan Administrasi](https://img.merahputih.com/media/4b/c5/6f/4bc56f5ade9b4a5854e0b368a43393b7_182x135.png)
[HOAKS atau FAKTA]: Raffi Ahmad Diproses Polisi, Buntut Kasus Cuci Uang Rp 3 Ribu Triliun yang Libatkan Rafael Alun
![[HOAKS atau FAKTA]: Raffi Ahmad Diproses Polisi, Buntut Kasus Cuci Uang Rp 3 Ribu Triliun yang Libatkan Rafael Alun](https://img.merahputih.com/media/3b/d3/bd/3bd3bd2e4f493dcd12849ba43b3a0fd3_182x135.png)
[HOAKS atau FAKTA]: Ojol Dilarang Beli Pertalite
![[HOAKS atau FAKTA]: Ojol Dilarang Beli Pertalite](https://img.merahputih.com/media/ba/b1/18/bab118bdc1223bddebac4666dba9271a_182x135.jpg)
[HOAKS atau FAKTA] : KTP Elektronik Dipasangi GPS untuk Pantau Keberadaan Rakyat
![[HOAKS atau FAKTA] : KTP Elektronik Dipasangi GPS untuk Pantau Keberadaan Rakyat](https://img.merahputih.com/media/4e/10/b8/4e10b8a909e4d16a78a54dc72c6572d6_182x135.jpeg)
[HOAKS atau FAKTA] : Jokowi Setuju RUU Perampasan Aset Asal Tidak Sasar Mantan Presiden
![[HOAKS atau FAKTA] : Jokowi Setuju RUU Perampasan Aset Asal Tidak Sasar Mantan Presiden](https://img.merahputih.com/media/45/a4/61/45a461b209c58105e61d4c6a0ed27da1_182x135.png)
[HOAKS atau FAKTA]: Sulitnya Investasi, Shell Resmi Tutup dan Hengkang dari Indonesia Tahun 2026
![[HOAKS atau FAKTA]: Sulitnya Investasi, Shell Resmi Tutup dan Hengkang dari Indonesia Tahun 2026](https://img.merahputih.com/media/ca/5a/14/ca5a142b5d305a8421ff6bb7f6d8f69c_182x135.jpeg)
[HOAKS atau FAKTA]: Prabowo Tunjuk Gatot Nurmantyo dan Rocky Gerung Jadi Menteri
![[HOAKS atau FAKTA]: Prabowo Tunjuk Gatot Nurmantyo dan Rocky Gerung Jadi Menteri](https://img.merahputih.com/media/fc/d5/55/fcd555e9078ff93ad579aff8d26dceae_182x135.png)
[HOAKS atau FAKTA] : Persiapan Perang Lawan Indonesia dan Rusia, Israel Minta Bantuan ke NATO
![[HOAKS atau FAKTA] : Persiapan Perang Lawan Indonesia dan Rusia, Israel Minta Bantuan ke NATO](https://img.merahputih.com/media/57/3c/29/573c292140583f08ff492285146133df_182x135.png)