[HOAKS Atau FAKTA]: Demo 6 Oktober di Gedung DPR/MPR Ricuh
Hoaks Demo. (Foto: Polda Metro Jaya).
MerahPutih.com - Beredar video berdurasi Video berdurasi 1 menit 56 detik yang menggambarkan ribuan orang melakukan aksi kericuhan di depan Gedung DPR/MPR.
Dalam video yang tersebar di aplikasi whatsaap itu, diberikan keterangan bahwa demo berlangsung pada Selasa 6 Oktober 2020.
FAKTA
Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes. Yusri Yunus mengatakan bahwa video tersebut TIDAK BENAR / HOAX.
“Ini kejadian lama bukan hari ini, hari ini di depan Gedung DPR RI Aman terkendali," kata Yusri dalam keteranganya, Selasa (6/10).
Baca Juga:
UU Cipta Kerja Diprotes, Menaker Ajak Buruh Susun Aturan Turunan
Yusri menuturkan, kondisi di depan Gedung DPR/MPR juga normal karena tak ada yang melakukan aksi.
Polisi pun sudah melakukan penyekatan di sejumlah titik untuk mencegah adanya aksi massa karena masih dalam kondisi Pandemi COVID-19.
Untuk meyakinkan netizen, Polisi juga menyertakan CCTV depan gedung DPR/MPR :
KAMERA 1 : http://cctv.balitower.co.id/Bendungan-Hilir-003-700014_1/embed.html
KAMERA 2 : http://cctv.balitower.co.id/Bendungan-Hilir-003-700014_2/embed.html
KAMERA 3 : http://cctv.balitower.co.id/Bendungan-Hilir-003-700014_3/embed.html
KAMERA 4 : http://cctv.balitower.co.id/Bendungan-Hilir-003-700014_4/embed.html
KESIMPULAN
Gambar adanya kericuhan di depan DPR/MPR dipastikan hoaks. (Knu)
Baca Juga:
ST Kapolri Keluar, Seluruh Polda Diminta Tidak Ragu Tindak Demo Buruh
Bagikan
Alwan Ridha Ramdani
Berita Terkait
[HOAKS atau FAKTA]: Purbaya Minta Izin ke Rakyat untuk Menyewa Hacker Bobol Data Anggaran di DPR
[HOAKS atau FAKTA]: Anies Sebut Sehebat Apapun Prabowo, Tetap Rusak Bila Sekelilingnya Orang-Orang Munafik yang Gila Jabatan
[HOAKS atau FAKTA]: Ketua MPR Ahmad Muzani Baca Pantun Sebut Wakil Presiden Fufufafa
[HOAKS atau FAKTA]: Ketua Harian PSI Usulkan Duet Gibran-Jokowi di Pilpres 2029
[HOAKS atau FAKTA]: Menkeu Purbaya Pastikan Koperasi Merah Putih Bisa Layani Pinjol
[HOAKS atau FAKTA]: Wasit Disuap, Presiden FIFA Cabut Kemenangan Irak, Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026
[HOAKS atau FAKTA]: Wasit Asal China yang Pimpin Laga Indonesia vs Irak Dipecat FIFA
[HOAKS atau FAKTA]: Terima Tawaran PSSI, Louis Van Gaal Resmi Jadi Pelatih Timnas Indonesia
[HOAKS atau FAKTA]: DPR Dibubarkan Karena Dianggap Tak Berguna dan Selalu Menghalangi Rakyat
[HOAKS atau FAKTA]: Enggak Ada Angin dan Hujan, Tiba-Tiba Zinedine Zidane Tangani Timnas Indonesia