Smart Ultra 6, Android 4G Berbasis Octa Core


Foto: engadget
MerahPutih Teknologi - Smartphone Android Smart Ultra 6 digadang-gadang sebagai handset yang menawarkan spesifikasi tinggi dengan harga terjangkau. Smartphone tersebut memiliki unggulan dengan konektivitas 4G.
Seperti dilansir laman Coolsmartphone, Selain menggunakan konektivitas jaringan generasi keempat, Smart Ultra 6 dibekali dengan prosesor octa core berkecepatan 1,5 GHz dari Qualcomm. Harga handset canggih itu senilai USD125 atau sekitar Rp1,6 juta
Demi menunjang kebutuhan fotografi, smartphone ini dilengkapi kamera yang mampu menembak gambar dengan resolusi 13 MP (utama) dan 5 MP (depan). Adapun sistem operasi yang ditanamkan pada Smart Ultra 6 adalah Android Lollipop.
Selain itu, perangkat dibekali RAM 2 GB, memori internal 16 GB serta slot microSD. Smart Ultra menggunakan bentang layar seluas 5,5 inci, beresolusi 1.080 x 1.920. Smartphone ini ditawarkan melalui operator Vodafone.
Baca Juga:
Oukitel Siap Luncurkan Smartphone dengan Baterai Super Awet
Bagikan
Rendy Nugroho
Berita Terkait
iPhone 18 Pro Bakal Dilengkapi Kamera Aperture Variabel, Kerja Sama dengan 2 Perusahaan Tiongkok

OPPO Find X9 Series Meluncur Global 28 Oktober, ini Spesifikasi Lengkapnya

Samsung Bakal Hentikan Seri Edge, Bagaimana Nasib Galaxy S26?

OPPO Find X9 dan Find X9 Pro Meluncur, Bawa Dimensity 9500 hingga Baterai 7.500mAh

Xiaomi 18 Mulai Digarap, Tetap Bawa 'Magic Back Screen' dan Rilis Tahun Depan

OPPO Find X9 Bakal Jadi HP eSIM Pertama yang Meluncur di Tiongkok

Xiaomi Konfirmasi Tetap Bawa 'Magic Back Screen' di HP Flagship Berikutnya

Siap Diproduksi 2026, Apple Pangkas Harga Engsel iPhone Fold

Vivo X300 Pro Raih Skor Tinggi di AnTuTu, Kalahkan Xiaomi 17 Pro Max

Redmi Turbo 5 Kemungkinan Bawa Baterai 9.000mAh, Siap Mengaspal 2026!
