"Sepak Bola Telah Dirusak dengan Pelaku Bom Paris"

Eddy FloEddy Flo - Sabtu, 14 November 2015

Pelatih Tim Nasional (Timnas) Sepak Bola Jerman, Joachim Loew. (Foto: Istimewa)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Sepak Bola - Pelatih Tim Nasional (Timnas) Sepak Bola Jerman, Joachim Loew mengaku terkejut dengan peledakan yang terjadi di berapa titik di Paris pada, Jumat (13/11) pukul 22.54 waktu setempat.

Pasalnya, pada saat yang bersamaan Loew sedang memipin timnya menghadapi Perancis di Stadion Stade de France. "Ya, jujur kami semua terkejut dan terasa terguncang," ujar Loew seperti dikutip ARD.

Lebih lanjut Loew menuturkan, bahwa insiden yang dilaporkan memakan korban jiwa hingga 153 orang serta 60 hingga 100 orang disandera di gedung konser Bataclan telah merusak citra olah raga sepak bola.

Apalagi melihat, teror bom tersebut di tengah persiapan Perancis sebagai tuan rumah Piala Eropa 2016. Bahkan, insiden itu mengagalkan laga uji coba Perancis menghadapi Inggrisyang sedianya akan berlangsung pada Selasa (17/11) mendatang.

"Bagi saya pribadi, pertandingan olahraga ini telah dirusak karena kehilangan sesuatu yang berharga," tutur Loew.

Meski demikian pertandingan Perancis kontra Jerman tetap dilanjutkan dengan kemenangan tuan rumah 2-0. Dua gol kemenangan Perancis itu dicetak, Olivier Giroud (45') dan Andre-Pierre Gignac (86').

Baca juga:

#Joachim Loew #Sepak Bola #Serangan Teroris Di Paris #Paris #Kasus Penyanderaan #Teror Bom
Bagikan
Ditulis Oleh

Eddy Flo

Simple, logic, traveler wanna be, LFC and proud to be Indonesian

Berita Terkait

Olahraga
Barcelona Kantongi Rp 2,2 Triliun dari Liga Champions 2024/25, Kalahkan Real Madrid!
Barcelona meraih pendapatan Rp 2,2 triliun dari Liga Champions 2024/25. Mereka mengalahkan Real Madrid, yang meraup Rp 1,9 triliun.
Soffi Amira - Rabu, 14 Januari 2026
Barcelona Kantongi Rp 2,2 Triliun dari Liga Champions 2024/25, Kalahkan Real Madrid!
Olahraga
Dituduh Jadi Penyebab Xabi Alonso Dipecat, Jude Bellingham: Jangan Percaya yang Anda Baca
Jude Bellingham dituduh jadi penyebab Xabi Alonso dipecat Real Madrid. Ia pun marah kepada media dan menyebutnya omong kosong.
Soffi Amira - Rabu, 14 Januari 2026
Dituduh Jadi Penyebab Xabi Alonso Dipecat, Jude Bellingham: Jangan Percaya yang Anda Baca
Olahraga
Barcelona Berencana Pertahankan Marcus Rashford, Mulai Negosiasi dengan Manchester United
Barcelona mulai bernegosiasi dengan Manchester United soal Marcus Rashford. Ia sudah mencetak 7 gol dan 11 assist di Barca.
Soffi Amira - Rabu, 14 Januari 2026
Barcelona Berencana Pertahankan Marcus Rashford, Mulai Negosiasi dengan Manchester United
Olahraga
Jurgen Klopp Bantah Rumor Latih Real Madrid, Betah dengan Pekerjaannya
Jurgen Klopp menanggapi rumor jadi pelatih Real Madrid. Ia juga terkejut dengan kepergian Xabi Alonso.
Soffi Amira - Rabu, 14 Januari 2026
Jurgen Klopp Bantah Rumor Latih Real Madrid, Betah dengan Pekerjaannya
Olahraga
Dipecat Real Madrid, ini Kompensasi yang Bakal Diterima Xabi Alonso
Xabi Alonso akan menerima kompensasi usai dipecat Real Madrid. Ia bisa menerima kompensasi sekitar Rp 137 miliar.
Soffi Amira - Selasa, 13 Januari 2026
Dipecat Real Madrid, ini Kompensasi yang Bakal Diterima Xabi Alonso
Olahraga
Xabi Alonso Dipecat, Pemain Real Madrid Terkejut dengan Keputusan Klub
Pemain Real Madrid terkejut Xabi Alonso dipecat. Mereka tak menyangka dengan keputusan klub.
Soffi Amira - Selasa, 13 Januari 2026
Xabi Alonso Dipecat, Pemain Real Madrid Terkejut dengan Keputusan Klub
Olahraga
Pesan Erick Thohir untuk John Herdman, Cepat Beradaptasi dan Bawa Timnas Indonesia Berprestasi
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, memberikan pesan khusus kepada pelatih timnas Indonesia, John Herdman.
Soffi Amira - Selasa, 13 Januari 2026
Pesan Erick Thohir untuk John Herdman, Cepat Beradaptasi dan Bawa Timnas Indonesia Berprestasi
Olahraga
Alvaro Arbeloa Gantikan Xabi Alonso di Real Madrid, Bagaimana Gaya Mainnya?
Alvaro Arbeloa menggantikan Xabi Alonso di Real Madrid. Namun, taktik dan gaya mainnya di tim kini menjadi pertanyaan.
Soffi Amira - Selasa, 13 Januari 2026
Alvaro Arbeloa Gantikan Xabi Alonso di Real Madrid, Bagaimana Gaya Mainnya?
Olahraga
Fakta di Balik Kepergian Xabi Alonso dari Real Madrid, Dipecat atau Kesepakatan Bersama?
Fakta di balik kepergian Xabi Alonso masih menyisakan misteri. Menurut laporan, ada keretakan di balik kesepakatan bersama tersebut.
Soffi Amira - Selasa, 13 Januari 2026
Fakta di Balik Kepergian Xabi Alonso dari Real Madrid, Dipecat atau Kesepakatan Bersama?
Olahraga
Hadapi Ekspektasi Tinggi, John Herdman Tegaskan Siap Jalani Proses Panjang bersama Timnas Indonesia
Pelatih timnas Indonesia, John Herdman, siap menjalani proses panjang bersama timnas Indonesia. Ia ingin membawa timnas ke Piala Dunia berikutnya.
Soffi Amira - Selasa, 13 Januari 2026
Hadapi Ekspektasi Tinggi, John Herdman Tegaskan Siap Jalani Proses Panjang bersama Timnas Indonesia
Bagikan