Ribuan Buruh Telah Berkumpul di Monas
MP/Muchammad Yani
MerahPutih Nasional - Seperti tahun-tahun sebelumnya, Hari Buruh Internasional atau May Day diperingati oleh aksi besar-besaran yang dilakukan para serikat buruh dari berbagai daerah.
Di Monumen Nasional (Monas) menjadi salah satu titik kumpul para buruh Jabodetabek. Sejak pagi tadi tampak ribuan buruh telah bersiap-siap untuk melakukan aksi menuju Istana Merdeka.
Berdasarkan keterangan yang didapat, para buruh direncanakan akan memulai aksinya pada pukul 12.00 WIB dengan melakukan longmarch.

Lalu lintas pun telah diatur oleh para pihak keamanan dibantu dengan para buruh garda metal. Meski begitu May Day yang jatuh pada hari minggu ini tetap tidak mengganggu Car Free Day.
Jalan yang digunakan oleh Car Free Day tetap ditutup untuk digunakan para warga Jakarta berolahraga. Buruh yang memakan seragam pun menjadu hiburan tersendiri bagi orang-orang yang berolahraga. (Yni)
BACA JUGA:
Bagikan
Berita Terkait
Aksi Demo Buruh KASBI Tuntut Sahkan UU Ketenagakerjaan Pro Buruh di Gedung DPR
Ada Demo Buruh di Sekitar MPR/DPR, ini Daftar Rute Transjakarta yang Dialihkan
Aksi Buruh di DPR Dilarang Bakar Ban, Warga Diimbau Menghindar Cari Jalur Alternatif
Polda Sulawesi Selatan Tetapkan 11 Tersangka Pembakaran Gedung DPRD, Petugas Kebersihan Diduga Ikut Terlibat
Presiden Prabowo Datangi Rumah Affan Kurniawan Pengemudi Ojol Yang Tewas Dilindas Kendaraan Taktis Brimob
Selain di Gedung DPR, Polda Metro Jaya, Malam Ini Demo Kembali Digelar di Jalan Otista
Rentetan Demo dan Tuntutan Yang Berujung Meninggal Pengemudi Ojek Online Affan Kurniawan
Tak Hanya Tindak Pelaku, Polisi Harus Jelaskan Secara Utuh Rantis Brimob Tabrak Pengemudi Ojol Hingga Tewas
Sampai Jumat Dini Hari, Massa Kepung Markas Brimob Kwitang Imbas Pengemudi Ojol Tewas Terlindas Mobil Taktis
Momen Langka di Jantung Ibu Kota: Flyover Slipi Jadi Tempat Pengendara Menonton Bentrokan Massa-Aparat