Pesawat T-50i Golden Eagle Layak Terbang dan Penuhi Kualifikasi

Eddy FloEddy Flo - Minggu, 20 Desember 2015
Pesawat T-50i Golden Eagle Layak Terbang dan Penuhi Kualifikasi

Asap mengepul di lokasi Pesawat Jet Latihan TNI AU yang jatuh Minggu, (20/12) (Foto: Twitter @pattubletto)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Peristiwa - Jatuhnya pesawat latihan tempur T-50i Golden Eagle diacara Gebyar Dirgantara 2015, dalam rangka memperingati HUT ke-70 Akademi Angkatan Udara Yogyakarta.

Menurut Kepala Dinas Penerangan Angkatan Udara, Marsekal Pertama TNI Dwi Badarmanto, sudah lulus kualifikasi penerbang. Hal tersebut diungkapkan dalam jumpa media di Lanud Halim Perdanakusuma Jakarta (20/12).

"Jadi kalau kita menanyakan kualifikasi penerbang nya tidak diragukan, dia adalah komandan skuadron. Tentunya adalah orang pilihan untuk menerbangkan pesawat tersebut. Dia adalah penerbang terbaik, lulusan Akabri AU tahun 2005. Dan diberikan tanggung jawab sebagai komandan skuadron. Tentunya salah seorang yang terpilih," ujarnya.

Pesawat latihan tempur T-50i Golden Eagle adalah pesawat yang dibeli Indonesia pada masa pemerintahan presiden SBY. Yang dibeli pada tahun 2013 dan mulai beroprasi pada Februari 2014.

"Kemudian untuk detail pesawat, pesawat ini adalah bikinan Korea yang datang ke indonesia tahun 2012/2013 pesawat itu relatif baru. Karena baru dipakai beropras pada februari 2014," jawabnya.(aka)

BACA JUGA:

  1. Keluarga Besar TNI AU Kompak Suport Keluarga Korban Pesawat T-50i
  2. Pagelaran Gebyar Dirgantara 2015 Sudah Dipersiapkan Dengan Seksama
  3. Kedua Penerbang Meninggal Adalah Pilot Terbaik TNI AU
  4. Pesawat TNI AU Jatuh Saat Air Show di Yogyakarta
  5. 27 Nama Korban Pesawat Hercules Berhasil Diidentifikasi
#Yogyakarta #TNI AU #Pesawat Jatuh
Bagikan
Ditulis Oleh

Eddy Flo

Simple, logic, traveler wanna be, LFC and proud to be Indonesian

Berita Terkait

Indonesia
Bersama Australia, TNI AU Latihan Airdrop dan Simulasi Evakuasi Korban Bencana
Dengan metode Engine Running Onload, TNI AU dan RAAF memindahkan pasien ke Manado agar mendapatkan pelayanan medis yang lebih lengkap dan cepat
Alwan Ridha Ramdani - Jumat, 07 November 2025
Bersama Australia, TNI AU Latihan Airdrop dan Simulasi Evakuasi Korban Bencana
Tradisi
Daftar Raja Surakarta dan Kasultanan Yogyakarta yang Dimakamkan di Imogiri
Makam Raja Imogiri atau Pajimatan Imogiri dibangun oleh Sultan Agung Hanyokrokusumo pada 1554 Saka atau 1632 Masehi.
Dwi Astarini - Kamis, 06 November 2025
Daftar Raja Surakarta dan Kasultanan Yogyakarta yang Dimakamkan di Imogiri
Tradisi
Astana Pajimatan Imogiri, Kompleks Permakaman Raja-Raja Mataram dari Dulu hingga Kini
Hingga kini, tradisi memakamkan raja keturunan Mataram di kompleks permakaman ini masih dilakukan.
Dwi Astarini - Kamis, 06 November 2025
Astana Pajimatan Imogiri, Kompleks Permakaman Raja-Raja Mataram dari Dulu hingga Kini
Indonesia
Ingin Indonesia ‘Dipandang’ di Ranah Global, Prabowo Perintahkan TNI Bentuk Batalyon Kesehatan untuk Diterjunkan ke Misi Internasional
Batalyon kesehatan TNI yang tidak hanya bertugas dalam penanganan bencana di wilayah nasional, tetapi juga dapat diterjunkan dalam misi kemanusiaan internasional.
Dwi Astarini - Selasa, 04 November 2025
Ingin Indonesia ‘Dipandang’ di Ranah Global, Prabowo Perintahkan TNI Bentuk Batalyon Kesehatan untuk Diterjunkan ke Misi Internasional
Indonesia
Pesawat TNI-AU Airbus A400M Disiapkan untuk Angkut Korban di Lokasi Konflik seperti Gaza, Palestina
Indonesia juga perlu berperan aktif membantu negara lain yang mengalami kesulitan.
Dwi Astarini - Selasa, 04 November 2025
Pesawat TNI-AU Airbus A400M Disiapkan untuk Angkut Korban di Lokasi Konflik seperti Gaza, Palestina
Indonesia
Pesawat A400M Perkuat Pertahanan Udara RI, Prabowo akan Negosiasi Empat Unit Lagi
Presiden menjelaskan pesawat A400M yang baru saja mendarat, termasuk satu lagi yang diperkirakan segera tiba, akan digunakan sebagai ambulans udara.
Dwi Astarini - Selasa, 04 November 2025
Pesawat A400M Perkuat Pertahanan Udara RI, Prabowo akan Negosiasi Empat Unit Lagi
Indonesia
Pesawat Airbus A-400M TNI-AU Disiapkan Jadi ‘Tanker’ Udara, Prabowo Ingin Tambah Mode Ambulans untuk Misi Penyelamatan
Agar dapat difungsikan untuk upaya berbagai penyelamatan.
Dwi Astarini - Senin, 03 November 2025
Pesawat Airbus A-400M TNI-AU Disiapkan Jadi ‘Tanker’ Udara, Prabowo Ingin Tambah Mode Ambulans untuk Misi Penyelamatan
Indonesia
Spesifikasi, Daya Angkut, dan Kecepatan Pesawat Terbesar TNI-AU Airbus A400M
Airbus A400M merupakan pesawat multiperan yang dapat meningkatkan kemampuan taktis udara.
Dwi Astarini - Senin, 03 November 2025
Spesifikasi, Daya Angkut, dan Kecepatan Pesawat Terbesar TNI-AU Airbus A400M
Indonesia
TNI-AU Perdana Kedatangan Pesawat Terbesar nan Canggih Jenis Airbus A400, Bisa Angkut Muatan 30 Ton hingga Daya Jelajah Jauh
Nantinya, pesawat tersebut akan ditempatkan di Skuadron 31 Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta.
Dwi Astarini - Senin, 03 November 2025
TNI-AU Perdana Kedatangan Pesawat Terbesar nan Canggih Jenis Airbus A400, Bisa Angkut Muatan 30 Ton hingga Daya Jelajah Jauh
Indonesia
Unit Pertama A400M Sampai dengan Selamat, Prabowo Malah Sudah Kode Nambah Armada 4 Kali Lipat
Presiden Prabowo Subianto menerima unit pertama pesawat angkut berat A400M untuk TNI AU dan memberi sinyal negosiasi 4 unit tambahan.
Angga Yudha Pratama - Senin, 03 November 2025
Unit Pertama A400M Sampai dengan Selamat, Prabowo Malah Sudah Kode Nambah Armada 4 Kali Lipat
Bagikan