iKON Akan Mulai Debut Agustus Mendatang
iKON (Twitter)
MerahPutih Celeb – Pada hari ini (17/6), agensi Big Bang, YG Entertainment akhirnya telah mengkonfirmasi bahwa iKON akan menjadi artis selanjutnya yang muncul setelah di panggung music Korea setelah Big Bang.
Salah satu sumber dari orang dalam di industri musik mengatakan bahwa iKON akan memulai debutnya setelah Big Bang menyelesaikan kegiatan promosi untuk album barunya ‘MADE’.
Sumber tersebut mengatakan, “iKON telah membuat 50 buah lagu selama persiapan debut mereka. iKON akan mengambil langkah pertama di industri musik dengan merilis lagu debut di bulan Agustus.”
Mengenia hal itu, salah seorang perwakilan dari YG Entertainment juga mengungkapkan hal serupa, “iKON akan memulai debut mereka di akhir bulan Agustus. Jika nantinya terjadi perubahan waktu debut, penundaan tidak akan terlalu lama, paling lambat mereka akan debut di semester kedua tahun ini,” ungkapnya seperti yang dilansir Soompi.
Baca Juga:
Temani Yuri dan Hyoyeon Kencan, Sooyoung SNSD Jadi Obat Nyamuk
D.O, Baekhyun dan Kai EXO Tampil Menggemaskan Bersama 'MCM'
Setelah Kedatangan Song Joong Ki dan Jo In Sung Rating Acara Running Man Meroket
Bagikan
Berita Terkait
Baru 3 Bulan Usai Album 'KARMA', Stray Kids Pecahkan Rekor Lewat ‘DO IT’
CNBLUE Comeback dengan Album '3LOGY', Usung Lagu Utama 'Killer Joy'
Trailer Terbaru Drakor To My Beloved Thief Bikin Penasaran, Makin Gelap Penuh Intrik
Doyoung NCT Wamil Tapi Tetap Eksis, Lagu Still Here Jadi Bukti Cinta Buat Fans dan Penonton EXchange 4
Jelang Comeback BTS, Lagu 'Spring Day' Cetak Rekor Baru Bertahan Sembilan Tahun Berturut-turut di Tangga Lagu Melon
G-DRAGON dan Stray Kids Akan Tampil di Konser Amal di Paris
P1Harmony Hadirkan Single 'Dancing Queen', Sisipkan Momen-Momen Nostalgia
Jelang Comeback BTS, HYBE Dituding Pakai Uang Bangtan Boys Rp 1,4 Triliun untuk Lunasi Utang Scooter Braun
MrBeast Tanggapi Dingin Permintaan Bunnies untuk Selamatkan NewJeans
Penggemar Geruduk Instagram MrBeast Minta Beli HYBE dan Selamatkan NewJeans, Tuai Ejekan dari Warganet