D.O, Baekhyun dan Kai EXO Tampil Menggemaskan Bersama 'MCM'


D.O dan BAekhyun EXO (Allkpop)
MerahPutih Celeb – Tiga personel EXO yakni, D.O, Baekhyun dan Kai terlihat benar-benar menggemaskan ketika berpose dibelakang layar dengan berbagai boneka hewan dalam sebuah pembutan video bersama dengan salah satu merek produk ternama ‘MCM’.
D.O, Baekhyun dan Kai berpose bersama boneka hewan seperti Kelinci dan Beruang. Ketiganya benar-benar tampak begitu menggemaskan. Ini merupakan tema kolaborasi manis antara merek produk ‘MCM’ dengan ketiga personel EXO.
Meskipun boneka Kelinci dan Beruang tersebut terlihat lucu, tapi para penggemar EXO pasti akan lebih berpikir jika personel EXO lah yang jauh lebih manis, lucu serta menggemaskan dari boneka-boneka hewan itu.
Kalian akan dapat melihat video teaser kolaborasi manis EXO bersama boneka-boneka ini pada 22 Juni mendatang yang akan dirilis oleh ‘MCM’. Seperti yang dilansir Allkpop.
Baca Juga:
Temani Yuri dan Hyoyeon Kencan, Sooyoung SNSD Jadi Obat Nyamuk
Kai EXO Miliki Banyak Fans Wanita Dewasa
Chanyeol EXO Tampil di Acara Law of the Jungle Edisi Brunei
Terungkap Potongan Gambar D.O EXO di Drama 'Remember You'
Baekhyun EXO Jadi Pelempar Bola Pertama di Pertandingan Bisbol
Bagikan
Berita Terkait
Lirik Lagu 'BURNING UP' Penuh Energi dari MEOVV

BABYMONSTER Tampilkan Energi Baru dalam MV 'We Go Up', Simak Lirik Lagunya

ITZY Tampil Penuh Energi di MV 'ROCK & ROLL', Simak Lirik Lagunya

TWICE Rayakan Perjalanan Panjang Bermusik lewat Single 'ME+YOU', Simak Lirik hingga Makna Lagunya

Tampil di ‘House on Wheels’, Jang Na-ra Bagi-Bagi Rahasia Awet Muda

Satu Gigitan Croissant, V BTS Ubah Paris Jadi Tujuan Ziarah bagi para Fan

XG Tampilkan Pesona tanpa Lampu Panggung lewat Video Dance Practice 'GALA'

Jimin BTS Mau Ultah, Busan Berubah Menjadi 'Jimin Land' dengan Tur Yacht

WOODZ Comeback Usai Wamil, Rilis Single Emosional 'I’ll Never Love Again'

150 Surat Cinta Kim Soo-hyun Jadi Bantahan atas Rumor Terkait dengan Kim Sae-ron
