Min Hyorin Cinta Pertama Taeyang Big Bang
Taeyang Big Bang dan Min Hyorin (Istimewa)
MerahPutih Celeb – Selang beberapa hari setelah media dibuat heboh dengan kabar kandasnya hubungan asmara antara Nichkhun 2PM dan Tiffany Girls Generation. Kini muncul berita asmara antara Taeyang Big Bang dan Min Hyorin yang dikabarkan baru saja berpacaran.
Beberapa media lokal Korea melaporkan bahwa Taeyang dan Min Hyorin telah menjalin hubungan asmara selama 2 tahun tanpa banyak orang yang mengetahui. Pihak agensi Min Hyorin, JYP Entertainment sepertinya menghindari untuk berbicara mengenai rumor tersebut dan menyatakan, “Menurut Min Hyorin ini merupakan masalah pribadinya, dia lebih suka untuk tidak mengatakan apa-apa,” ungkapnya.
Sementara itu, pihak agensi Big Bang, YG Entertainment juga mengatakan masih mencari tahu mengenai kebenaran rumor tersebut kepada Taeyang. Setelah kami mendapatkan pernyataan langsung darinya kami akan menberikan konfirmasi pasti mengenai berita ini.
Salah seorang perwakilan dari YG Entertainment, Yang Hyun Suk secara pribadi berkomentar bahwa, “Jika berita ini benar, ini merupakan pacar pertama Taeyang. Dan kita keluarga besar YG Entertaintainment harus mengucapkan selamat padanya. Dengan berkencan akan menambah pengalaman Taeyang dalam bermusik untuk lebih baik lagi dari sebelumnya,” ungakpnya. Seperti yang dilansir Koreaboo.
Baca Juga:
Big Bang Rilis Foto Teaser Terbaru Lagu “BANG BANG BANG”
Hobi Main Sepak Bola, Seungri Big Bang Gabung dengan Tim Selebriti ‘FC MEN’
Tampil di ‘Running Man’ Big Bang Tuai Banyak Pujian
Bagikan
Berita Terkait
CNBLUE Comeback dengan Album '3LOGY', Usung Lagu Utama 'Killer Joy'
Trailer Terbaru Drakor To My Beloved Thief Bikin Penasaran, Makin Gelap Penuh Intrik
Doyoung NCT Wamil Tapi Tetap Eksis, Lagu Still Here Jadi Bukti Cinta Buat Fans dan Penonton EXchange 4
Jelang Comeback BTS, Lagu 'Spring Day' Cetak Rekor Baru Bertahan Sembilan Tahun Berturut-turut di Tangga Lagu Melon
G-DRAGON dan Stray Kids Akan Tampil di Konser Amal di Paris
P1Harmony Hadirkan Single 'Dancing Queen', Sisipkan Momen-Momen Nostalgia
Jelang Comeback BTS, HYBE Dituding Pakai Uang Bangtan Boys Rp 1,4 Triliun untuk Lunasi Utang Scooter Braun
MrBeast Tanggapi Dingin Permintaan Bunnies untuk Selamatkan NewJeans
Penggemar Geruduk Instagram MrBeast Minta Beli HYBE dan Selamatkan NewJeans, Tuai Ejekan dari Warganet
Comeback makin Dekat, BTS Pasang Instalasi Promo di Pusat Kota Seoul