BKPM Dukung Penetapan UMR Lima Tahun Sekali

Eddy FloEddy Flo - Rabu, 07 Oktober 2015
BKPM Dukung Penetapan UMR Lima Tahun Sekali

Uang Rupiah, Sumber: ANTARA

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Bisnis - Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) mendukung wacana pemerintah untuk mengubah penentuan kenaikan upah minimum regional (UMR) yang direncanakan akan naik setiap tahunnya. Namun, penetapan tersebut ditetapkan dalam kurun waktu lima tahun sekali.

Deputi Bidang Pengendalian Pelaksanaan Penanaman Modal BKPM Azhar Lubis menilai hal tersebut merupakan solusi yang baik bagi pengusaha maupun pekerja.

"Menurut saya ini cukup bagus yah, karena para pengusaha ingin ada kepastian, tentunya pengusaha bagaimana sih bisnis saya lima tahun ke depan. Jadi sama-sama butuh kepastian," tuturnya dalam Dialog Investasi dengan tema "Investasi untuk Tenaga Kerja", Rabu, (7/10).

Azhar Lubis mengusulkan, kebijakan penetapan kenaikan Upah Minimum Regional (UMR) setiap lima tahun ini harus merujuk kepada data kenaikan inflasi, kenaikan harga kebutuhan pokok yang mengacu kepada data BPS.

"Jadi kita buat formula, nah formula ini berlaku lima tahun. Jadi formula itu yang kita otak-atik mengikuti inflasi, harga kebutuhan pokok, itu yang perlu kita hitung. Jadi kita hanya menetapkan saja," ujarnya.

Dengan demikian, penentuan UMR tidak perlu lagi melalui dewan pengupahan. Karena kenaikan UMR sudah otomatis berdasarkan data dari BPS.

"Kalau yang sekarangkan kita berputar didewan pengupahan setiap tahun menentukan berapa kenaikan upah tahun depan. Nah kalau ditetapkan seperti ini tidak perlu," pungkasnya. (rfd)

Baca Juga:

  1. Presiden Tolak Gajinya Naik
  2. Ditanya Gaji di DPR, Dimyati Natakusumah Lupa
  3. Ditawari Naik Gaji, Jokowi Mengaku Malu
  4. Intip Gaji Pemimpin Negara di Dunia
  5. Berapa Gaji Presiden Jokowi dan Wakil Presiden Jusuf Kalla?
#Upah Minimum Regional UMR #Keuangan #Azhar Lubis #BKPM
Bagikan
Ditulis Oleh

Eddy Flo

Simple, logic, traveler wanna be, LFC and proud to be Indonesian

Berita Terkait

Lifestyle
Ramalan Zodiak 11 Januari 2026: Asmara Diuji, Keuangan Perlu Waspada
Ramalan zodiak hari ini, 11 Januari 2026, mengulas masalah asmara dan keuangan semua zodiak lengkap dengan saran agar hubungan dan finansial tetap aman.
ImanK - Sabtu, 10 Januari 2026
Ramalan Zodiak 11 Januari 2026: Asmara Diuji, Keuangan Perlu Waspada
Indonesia
Love Scam Jadi Modus Penipuan Keuangan Yang Kian Marak di Indonesia
Baru-baru ini, Kepolisian Resor Kota Yogyakarta membongkar dugaan sindikat love scamming atau penipuan berkedok asmara jaringan internasional yang beroperasi di Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.
Alwan Ridha Ramdani - Jumat, 09 Januari 2026
Love Scam Jadi Modus Penipuan Keuangan Yang Kian Marak di Indonesia
Fun
Ramalan Zodiak Hari Ini, 9 Januari 2026: Asmara Rawan Gesekan, Keuangan Perlu Kendali
Ramalan zodiak hari ini 9 Januari 2026 membahas asmara, keuangan, dan keberuntungan. Ada masalah? Simak saran lengkap untuk semua zodiak.
ImanK - Kamis, 08 Januari 2026
Ramalan Zodiak Hari Ini, 9 Januari 2026: Asmara Rawan Gesekan, Keuangan Perlu Kendali
Lifestyle
Ramalan Zodiak 8 Januari 2026: Asmara dan Keuangan Sedang Diuji?
Ramalan zodiak hari ini, 8 Januari 2026, fokus asmara dan keuangan. Ada masalah yang perlu diwaspadai? Simak saran untuk tiap zodiak.
ImanK - Rabu, 07 Januari 2026
Ramalan Zodiak 8 Januari 2026: Asmara dan Keuangan Sedang Diuji?
Lifestyle
Ramalan Zodiak 5 Januari 2026: Keuangan dan Asmara Diuji di Awal Pekan
Ramalan zodiak hari ini, 5 Januari 2026, mengulas permasalahan keuangan dan asmara tiap zodiak lengkap dengan tips bijak agar hari Anda lebih terkendali.
ImanK - Minggu, 04 Januari 2026
Ramalan Zodiak 5 Januari 2026: Keuangan dan Asmara Diuji di Awal Pekan
Lifestyle
Ramalan Zodiak, 2 Januari 2026: Asmara dan Keuangan, Ini Masalah Utamanya
Ramalan zodiak 2 Januari 2026 mengulas asmara dan keuangan semua zodiak. Cek masalah yang berpotensi muncul serta tips agar hari berjalan lebih terkendali.
ImanK - Kamis, 01 Januari 2026
Ramalan Zodiak, 2 Januari 2026: Asmara dan Keuangan, Ini Masalah Utamanya
Lifestyle
Ramalan Zodiak, 29 Desember 2025: Keuangan dan Asmara Diuji, Ini Kendala dan Tipsnya
Ramalan zodiak hari ini 29 Desember 2025 mengulas keuangan dan asmara setiap zodiak. Ketahui kendala yang muncul dan tips mengatasinya di akhir tahun.
ImanK - Minggu, 28 Desember 2025
Ramalan Zodiak, 29 Desember 2025: Keuangan dan Asmara Diuji, Ini Kendala dan Tipsnya
Lifestyle
Ramalan Shio Kuda 2026: Tahun Ujian Sekaligus Peluang Besar
Ramalan Shio Kuda 2026 mengulas peruntungan cinta, karier, keuangan, dan kesehatan di tahun shio sendiri. Simak hoki, jodoh, serta tips menghadapi Ben Ming Nian
ImanK - Minggu, 28 Desember 2025
Ramalan Shio Kuda 2026: Tahun Ujian Sekaligus Peluang Besar
Lifestyle
Ramalan Zodiak 28 Desember 2025: Keuangan dan Asmara Sedang Diuji
Ramalan zodiak hari ini, 28 Desember 2025, mengulas kondisi keuangan dan asmara setiap zodiak. Simak masalah yang muncul hari ini beserta tips mengatasinya.
ImanK - Sabtu, 27 Desember 2025
Ramalan Zodiak 28 Desember 2025: Keuangan dan Asmara Sedang Diuji
Lifestyle
Ramalan Zodiak 25 Desember 2025: Lengkap dengan Tips Menghadapi Masalah
Ramalan zodiak hari ini, 25 Desember 2025, mengulas keuangan dan asmara semua zodiak. Ungkap masalah yang muncul beserta tips cerdas mengatasinya.
ImanK - Rabu, 24 Desember 2025
Ramalan Zodiak 25 Desember 2025: Lengkap dengan Tips Menghadapi Masalah
Bagikan