Jingle Pemilu 2024 Sering Muncul di FYP TikTok, Ini Serba-Serbinya

Hendaru Tri HanggoroHendaru Tri Hanggoro - Sabtu, 27 Januari 2024
Jingle Pemilu 2024 Sering Muncul di FYP TikTok, Ini Serba-Serbinya

Cokelat bawakan jingle pemilu 2024. (Foto: Dok. Cokelat)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com – Jingle pemilu Indonesia tiap lima tahun sekali selalu berbeda meski artis yang terlibat mungkin saja sama.

Untuk jingle Pemilu 2024, Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah merilisnya pada 2 Desember 2022. Berjudul "Memilih Untuk Indonesia", lagu tersebut mengajak masyarakat Indonesia menggunakan hak suaranya dalam pemilu yang akan diselenggarakan pada 14 Februari 2024.

Lirik jingle Pemilu 2024 ini ditulis dan dinyanyikan oleh vokalis dari band Cokelat, Kikan Namara. Aransemen lagunya dibawakan oleh band Cokelat itu sendiri.

Baca juga:

Jingle-Jingle Pemilu Indonesia

Ini bukan kali pertama Kikan terlibat dalam jingle pemilu. Pada Pemilu 2019, Kikan menyanyikan jingle berjudul "Pemilih Berdaulat Negara Indonesia Kuat itu". Lagu itu diaransemen ulang Eros (Sheila On 7).

Dikenal sebagai band yang membawakan lagu-lagu penuh energik, Cokelat lazim mengandalkan lirik lagu yang bermakna mendalam untuk memberikan motivasi kepada seluruh pendengarnya.

Belakangan jingle Pemilu 2024 ini bermunculan di FYP TikTok seiring kian dekatnya pelaksanaan Pemilu 2024. juga bertujuan jelas, yaitu mengajak masyarakat Indonesia untuk menggunakan hak suaranya dalam pemilu yang akan datang.

"Memilih Untuk Indonesia" menjadi pelengkap maskot Pemilu 2024, Sura Sulu, untuk memantik semangat nasionalisme dan tanggung jawab warga negara terhadap masa depan Indonesia. Berikut lirik "Memilih Untuk Indonesia", seperti dikutip laman resmi KPU:

Tiba waktunya

Untuk gunakan hak pilih kita

Salurkan aspirasi bersama

Demi bangsa

Teguh percaya

Suara kita sangat berharga

Menentukan arah masa depan

Indonesia

Langsung Umum Bebas Rahasia

Jujur dan Adil

Sebagai sarana integrasi bangsa

Ayo rakyat Indonesia

Bersatu langkahkan kaki

Menuju bilik suara

Rabu 14 februari

Ayo rakyat Indonesia

Beri kontribusi nyata

Raih asa bersama

Kita memilih untuk Indonesia

(far)

Baca juga:

Desain APK Pemilu Indonesia, Dari Kalimat Puitis Sampai Gaya Kartunis

#Pemilu 2024 #Pilpres 2024 #Musik #Kikan Namara
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
Kolaborasi Bareng Jacson Zeran, Ecko Show, dan Diva Aurel, Silet Open Up Hadirkan Single 'Taguling Guling'
Silet Open Up kembali merilis single terbaru 'Taguling Guling' bersama Jacson Zeran, Ecko Show, dan Diva Aurel. Tentang pria yang terbuai pesona cinta.
Ananda Dimas Prasetya - 26 menit lalu
Kolaborasi Bareng Jacson Zeran, Ecko Show, dan Diva Aurel, Silet Open Up Hadirkan Single 'Taguling Guling'
Lifestyle
Kisah di Balik Lagu Daerah 'Ampar Ampar Pisang' dari Kalimantan Selatan
Pada awalnya, lagu ini dinyanyikan sebagai iringan aktivitas masyarakat saat mengolah pisang menjadi makanan tradisional.
Dwi Astarini - Jumat, 23 Januari 2026
Kisah di Balik Lagu Daerah 'Ampar Ampar Pisang' dari Kalimantan Selatan
ShowBiz
No Na Rilis Single 'Sizzle', Jadi Lagu Resmi M7 World Championship Mobile Legends
Gilr band Indonesia No Na merilis single 'Sizzle' yang terpilih sebagai lagu resmi M7 World Championship Mobile Legends: Bang Bang.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
No Na Rilis Single 'Sizzle', Jadi Lagu Resmi M7 World Championship Mobile Legends
ShowBiz
'Bocah Cilik-Cilik', Lagu Dangdut Religi Anak dari Adella Girls yang Ramai di Media Sosial
Lirik berbahasa Jawa dalam Bocah Cilik-Cilik mengajak anak-anak untuk berpakaian rapi dan berperilaku baik.
Dwi Astarini - Jumat, 23 Januari 2026
'Bocah Cilik-Cilik', Lagu Dangdut Religi Anak dari Adella Girls yang Ramai di Media Sosial
ShowBiz
Hilary Duff Ungkap Fase Hidup Melelahkan lewat Single 'Roommates', Simak Lirik Lagunya
Hilary Duff melanjutkan comeback pop lewat single “Roommates”, lagu reflektif tentang kehidupan dewasa jelang album luck… or something yang rilis 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Hilary Duff Ungkap Fase Hidup Melelahkan lewat Single 'Roommates', Simak Lirik Lagunya
ShowBiz
8 Tahun Vakum, A$AP Rocky Comeback lewat Album 'DON'T BE DUMB' bersama Sederet Kolaborator
A$AP Rocky resmi comeback setelah delapan tahun vakum lewat album DON’T BE DUMB, menampilkan kolaborator bintang dan visual garapan Tim Burton.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
8 Tahun Vakum,  A$AP Rocky Comeback lewat Album 'DON'T BE DUMB' bersama Sederet Kolaborator
ShowBiz
Single Terbaru The Chasmala 'Cinta Tapi Terluka' Angkat Kisah Asmara Tak Sehat, Simak Lirik Lengkapnya
The Chasmala merilis single terbaru 'Cinta Tapi Terluka', lagu emosional yang mengangkat kisah toxic relationship dan cinta yang penuh luka.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Single Terbaru The Chasmala 'Cinta Tapi Terluka' Angkat Kisah Asmara Tak Sehat, Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
BRIT Awards 2026 Umumkan Nominasi, Berikut Daftarnya
Acara ini dijadwalkan berlangsung pada Sabtu, 28 Februari 2026, bertempat di Co-op Live Arena, Manchester.
Dwi Astarini - Jumat, 23 Januari 2026
BRIT Awards 2026 Umumkan Nominasi, Berikut Daftarnya
ShowBiz
'Macam Gila Tour 2026', Langkah Arc Yellow dan Timur Dalam Tembus Asia Tenggara
Arc Yellow dan Timur Dalam siap jalani Macam Gila Tour 2026 ke Malaysia dan Singapura untuk memperkenalkan album Ruam Lebam dan single Vulgar.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
'Macam Gila Tour 2026', Langkah Arc Yellow dan Timur Dalam Tembus Asia Tenggara
ShowBiz
Canti Rilis Single 'Anggap Aku Ada', Lagu R&B tentang Jarak Emosional dalam Hubungan
Canti kembali dengan single terbaru 'Anggap Aku Ada', lagu R&B intim yang mengangkat kisah jarak emosional dalam hubungan menuju album terbarunya.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
Canti Rilis Single 'Anggap Aku Ada', Lagu R&B tentang Jarak Emosional dalam Hubungan
Bagikan