Usain Bolt Kenakan Jersey Arsenal Usai Kalah Taruhan

Rendy NugrohoRendy Nugroho - Jumat, 09 Oktober 2015
Usain Bolt Kenakan Jersey Arsenal Usai Kalah Taruhan

Pelari tercepat di dunia, Usain Bolt (Foto: Instagram Usain Bolt)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Sepak Bola - Pelari tercepat di dunia, Usain Bolt terpaksa mengenakan jersey Arsenal usai klub idolanya, Manchester United, menelan kekalahan dalam lanjutan Liga Inggris matchday kedelapan di Emirates Stadium pada akhir pekan kemarin.

Saat pertandingan Arsenal melawan Manchester United akhir pekan lalu, Bolt mengadakan taruhan dengan bintang TV Meksiko, Patty Lopez de la Cerda. Bolt sempat bertaruh bahwa ia akan mengenakan jersey Arsenal jika United kalah

Dan pada akhirnya, sprinter asal Jamaika itu memenuhi janjinya pada Kamis (8/10) pagi waktu setempat.

“Jadi saya kalah taruhan dengan @pattylopezdelac bahwa man united akan menang namun mereka justru kalah, jadi saya harus memenuhi taruhan ini maaf. #nothappy #seriousface,” demikian caption video yang diunggah Bolt di akun Instragram pribadinya.

Bolt sendiri memang diketahui sebagai penggemar berat Manchester United. Beberapa tahun lalu, ia bahkan pernah berharap untuk bergabung dengan The Red Devils yang kala itu masih dilatih oleh Sir Alex Ferguson.

Jersey yang dikenakan Bolt itu bernomor punggung 9,58 yang merupakan rekor dunia miliknya di nomor 100 meter. Dalam video itu, Patty juga muncul dengan mengenakan jersey yang sama.

Baca Juga:

  1. Hadapi Arsenal, Laga Penentu Man United Sabet Juara
  2. Cedera, Pogba Dipastikan Absen Bela Perancis
  3. Bek Juventus Bakal Temani Van Persie di Fenerbahce
  4. Van Persie Mulai Bosan Bermain Sepak Bola?
  5. Nyetir Sambil Mabuk, Juventus Hukum Beknya
#Arsenal #Usain Bolt
Bagikan
Ditulis Oleh

Rendy Nugroho

Berita Terkait

Olahraga
Hasil Drawing Putaran Keempat Piala FA: Liverpool Hadapi Brighton, Arsenal dan Chelsea Diprediksi Melenggang Mulus
Undian dilakukan di Anfield, Liverpool, sebelum pertandingan putaran ketiga antara Liverpool dan Barnsley, Selasa (13/1) dini hari WIB.
Frengky Aruan - Selasa, 13 Januari 2026
Hasil Drawing Putaran Keempat Piala FA: Liverpool Hadapi Brighton, Arsenal dan Chelsea Diprediksi Melenggang Mulus
Olahraga
Bukayo Saka Setuju Perpanjang Kontrak, Gaji Pemain Arsenal Langsung Terungkap
Gaji pemain Arsenal terungkap, setelah Bukayo Saka setuju memperpanjang kontraknya. Saka akan menjadi pemain dengan gaji tertinggi di Emirates.
Soffi Amira - Sabtu, 10 Januari 2026
Bukayo Saka Setuju Perpanjang Kontrak, Gaji Pemain Arsenal Langsung Terungkap
Olahraga
Bukayo Saka Segera Perpanjang Kontrak di Arsenal, Tinggal Tunggu Declan Rice
Bukayo Saka segera perpanjang kontrak di Arsenal. Ia menjadi salah satu pemain paling berpengaruh di Emirates Stadium.
Soffi Amira - Sabtu, 10 Januari 2026
Bukayo Saka Segera Perpanjang Kontrak di Arsenal, Tinggal Tunggu Declan Rice
Olahraga
Pelatih Liverpool Arne Slot Puas dengan Hasil Imbang, Singung Performa Mengesankan Arsenal
Hasil ini cukup baik bagi The Reds, mengingat Arsenal telah tampil mengesankan
Frengky Aruan - Jumat, 09 Januari 2026
Pelatih Liverpool Arne Slot Puas dengan Hasil Imbang, Singung Performa Mengesankan Arsenal
Olahraga
Tahan Imbang Arsenal 0-0, Liverpool Ada Kemajuan Menurut Dominik Szoboszlai
Hal ini seperti disampaikan sang gelandang Dominik Szoboszlai usai laga di Stadion Emirates, Jumat (9/1) dini hari WIB.
Frengky Aruan - Jumat, 09 Januari 2026
Tahan Imbang Arsenal 0-0, Liverpool Ada Kemajuan Menurut Dominik Szoboszlai
Olahraga
Klasemen Liga Inggris Premier League Setelah Arsenal Bermain Imbang 0-0 Vs Liverpool
Arsenal hanya memeroleh satu poin di pekan 21 Liga Inggris Premier League setelah bermain 0-0 dengan Liverpool di Stadion Emirates, London, Jumat (9/1) dini hari WIB.
Frengky Aruan - Jumat, 09 Januari 2026
Klasemen Liga Inggris Premier League Setelah Arsenal Bermain Imbang 0-0 Vs Liverpool
Olahraga
Imbang Lawan Liverpool, Arsenal Kecewa Gagal Unggul 8 Poin di Puncak Klasemen Liga Inggris
Arsenal kecewa gagal unggul 8 poin dari Manchester City. The Gunners harus puas bermain imbang 0-0 atas Liverpool, Jumat (9/1).
Soffi Amira - Jumat, 09 Januari 2026
Imbang Lawan Liverpool, Arsenal Kecewa Gagal Unggul 8 Poin di Puncak Klasemen Liga Inggris
Olahraga
Conor Bradley Cedera, Liverpool Kesal dengan Perilaku Gabriel Martinelli
Conor Bradley cedera usai didorong Gabriel Martinelli. Liverpool pun kesal dengan perilaku pemain Brasil tersebut.
Soffi Amira - Jumat, 09 Januari 2026
Conor Bradley Cedera, Liverpool Kesal dengan Perilaku Gabriel Martinelli
Olahraga
Laga Arsenal vs Liverpool Berakhir Tanpa Gol, Gagal Perlebar Jarak dengan Manchester City
Laga Arsenal vs Liverpool berakhir imbang tanpa gol. The Gunners gagal memperlebar jarak dengan Manchester City di klasemen Premier League.
Soffi Amira - Jumat, 09 Januari 2026
Laga Arsenal vs Liverpool Berakhir Tanpa Gol, Gagal Perlebar Jarak dengan Manchester City
Olahraga
Link Live Streaming Arsenal vs Liverpool, 9 Januari 2026
Link live streaming Arsenal vs Liverpool akan tersaji di sini. Arsenal bermain dengan modal percaya diri, sementara Liverpool belum stabil.
Soffi Amira - Jumat, 09 Januari 2026
Link Live Streaming Arsenal vs Liverpool, 9 Januari 2026
Bagikan