Cedera, Pogba Dipastikan Absen Bela Perancis

Eddy FloEddy Flo - Kamis, 08 Oktober 2015
Cedera, Pogba Dipastikan Absen Bela Perancis

Paul Pogba saat menjalani latihan bersama Timnas Perancis. (Foto: DailyMailSport)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Sepak Bola - Paul Pogba dipastikan absen membela Tim Nasional (Timnas) Sepak Bola Perancis dalam laga ujicoba menghadapi Armenia dan Denmark.

Absennya gelandang Juventus itu lantaran cedera engkel yang dialaminya saat menjalni latihan bersama rekan-rekannya di Timnas Perancis.

Cedera itu juga menyebabkan dirinya harus berisitirahat dan mengakhiri latihan lebih awal untuk segera mendapatkan tindakan medis.

Seteah dilakukan pemeriksaan lewat scan MRI, Pogba diketahui mengalami masalah pada engkel kanannya. Hanya saja, belum ada pemberitahuan lebih lanjut perihal berapa lama Pogba bakal absen.

"Paul Pogba yang harus meninggalkan pelatihan lebih awal pada Rabu malam, pada Kamis pagi ia menjalani pemeriksaan MRI yang mengkonfirmasi ada masalah pada engkelnya," tulis federasi sepakbola Prancis dalam laman resmi mereka.

Meski diapstikan tampil tanpa Pogab, Perancis tidak akan menambah amunisi baru untuk menggantikan gelandang 22 tahun ini.

Baca juga:

  1. Barcelona Belum Menyerah Bidik Paul Pogba
  2. Paul Pogba Isyaratkan Gabung Barcelona?
  3. Tolak Chelsea, Paul Pogba Setia Bela Juventus
#Serie A #Juventus #Paul Pogba
Bagikan
Ditulis Oleh

Eddy Flo

Simple, logic, traveler wanna be, LFC and proud to be Indonesian

Berita Terkait

Olahraga
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Juventus Menang 5-0 atas Cremonese yang Dikawal Emil Audero
Juventus naik ke posisi 3 klasemen Liga Italia Serie A setelah menang 5-0 atas Cremonese
Frengky Aruan - Selasa, 13 Januari 2026
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Juventus Menang 5-0 atas Cremonese yang Dikawal Emil Audero
Olahraga
Allegri Kesal AC Milan Masih Ulangi Kesalahan yang Sama saat Imbang 1-1 dengan Fiorentina
Kesalahan itu membuat AC Milan hanya bermain imbang 1-1 dengan Fiorentina.
Frengky Aruan - Senin, 12 Januari 2026
Allegri Kesal AC Milan Masih Ulangi Kesalahan yang Sama saat Imbang 1-1 dengan Fiorentina
Olahraga
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Inter Milan Ditahan Imbang Napoli 2-2
Inter Milan ditahan imbang Napoli 2-2 dalam laga pekan 20 Liga Italia Serie A di Stadion Giuseppe Meazza, Senin (12/1).
Frengky Aruan - Senin, 12 Januari 2026
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Inter Milan Ditahan Imbang Napoli 2-2
Olahraga
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah AC Milan Imbang 1-1 dengan Genoa
Kini Milan berselisih tiga poin dari Inter Milan, yang memuncaki klasemen.
Frengky Aruan - Jumat, 09 Januari 2026
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah AC Milan Imbang 1-1 dengan Genoa
Olahraga
Mohamed Salah Bisa Halangi Transfer Federico Chiesa ke Juventus, Kok Bisa?
Mohamed Salah jadi penentu transfer Federico Chiesa ke Juventus. Sebab, ia bisa saja pergi bulan ini setelah tampil di Piala Afrika.
Soffi Amira - Jumat, 09 Januari 2026
Mohamed Salah Bisa Halangi Transfer Federico Chiesa ke Juventus, Kok Bisa?
Olahraga
Napoli Tantangan Serius bagi Inter Milan Setelah Kalahkan Parma 2-0
“Inter dan Napoli adalah dua tim dengan kekuatan individu dan intensitas yang tinggi,” kata Cristian Chivu
Frengky Aruan - Kamis, 08 Januari 2026
Napoli Tantangan Serius bagi Inter Milan Setelah Kalahkan Parma 2-0
Olahraga
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Inter Milan Menang 2-0 atas Parma, Sementara Napoli Bermain 2-2 dengan Verona
Inter Milan kini unggul empat poin dari pesaing terdekat AC Milan, yang baru memainkan laga pekan 19, Jumat (9/1) dini hari WIB. Juga Napoli.
Frengky Aruan - Kamis, 08 Januari 2026
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Inter Milan Menang 2-0 atas Parma, Sementara Napoli Bermain 2-2 dengan Verona
Olahraga
Federico Chiesa Setuju Balik ke Juventus, Tinggal Tunggu Keputusan Liverpool
Federico Chiesa sudah setuju pulang ke Juventus. Namun, Si Nyonya Tua masih perlu menunggu keputusan Liverpool.
Soffi Amira - Kamis, 08 Januari 2026
Federico Chiesa Setuju Balik ke Juventus, Tinggal Tunggu Keputusan Liverpool
Olahraga
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Juventus Menang di Kandang Sassuolo 3-0 dan AS Roma Tekuk Lecce 2-0
Juventus kembali ke empat besar klasemen Liga Italia Serie A 2025/2026 setelah menang 3-0 atas Sassuolo
Frengky Aruan - Rabu, 07 Januari 2026
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Juventus Menang di Kandang Sassuolo 3-0 dan AS Roma Tekuk Lecce 2-0
Olahraga
Jadwal Lengkap Pekan 19 Liga Italia Serie A 2025/2026: Inter Hadapi Parma, AC Milan Vs Genoa
Liga Italia Serie A 2025/2026 memasuki pekan 19, yang akan berlangsung mulai Selasa (6/1) malam WIB
Frengky Aruan - Selasa, 06 Januari 2026
Jadwal Lengkap Pekan 19 Liga Italia Serie A 2025/2026: Inter Hadapi Parma, AC Milan Vs Genoa
Bagikan