Tao Mantap Tinggalkan EXO dan SM Entertainment
Tao (Twitter)
MerahPutih Celeb – Menurut sebuah kabar eksklusif yang dilansir MyDaily, Tao EXO atau Huang Zitao telah secara resmi memulai kariernya secara individu di Tiongkok. Seperti yang dilansir Soompi.
Baru-baru ini Tao dikabarkan, telah mendirikan sebuah agensi pribadinya bernama, , ‘Huang ZTAO Studio’ di Tiongkok pada 11 Juni kemarin. Pasalnya Tao memang telah berencana untuk melanjutkan aktivitasnya sebagai artis solo di Asia. Hal tersebut semakin memperkuat bukti bahwa, Tao benar-benar sudah mantap untuk pergi meninggalkan agensinya SM Entertainment dan grup boyband EXO yang telah membesarkan namanya.
Hingga saat ini, Tao memang diketahui masih terlibat konflik yang belum terselesaikan dengan agensinya di Korea, SM Entertainment. Selain itu Tao juga sudah tidak pernah lagi ikut dalam promosi album EXO sejak bulan April lalu. Setelah ia mengalami cedera pada pergelangan kakinnya hingga berujung konflik antara keluarganya dengan agensinya.
Semenjak pergi meninggalkan EXO, Tao telah mendapatkan banyak tawaran iklan di Tiongkok. Dengan ini, maka hanya ada kemungkinan kecil Tao kembali bersama bersatu dengan para personel EXO lainnya seperti semula. Tao juga dikabarkan lebih lanjut bahwa ia akan melanjutkan kariernya sebagai aktor di negara asalnya, Tiongkok.
Baca Juga:
D.O dan Suho EXO Tampil di Video Klip Tambahan Album 'Love Me Right'
EXO Tampil Perdana di Program Acara Yoo Hee Yeol's Sketchbook
Terungkap Rahasia Kostum Rugby di Video Klip EXO 'Love Me Right'
Harapan Suho EXO di Album Repackage 'Love Me Right'
Reaksi Konyol D.O EXO Saat Irene Red Velvet Lupa Judul Lagu Terbaru EXO
Bagikan
Berita Terkait
CNBLUE Comeback dengan Album '3LOGY', Usung Lagu Utama 'Killer Joy'
Trailer Terbaru Drakor To My Beloved Thief Bikin Penasaran, Makin Gelap Penuh Intrik
Doyoung NCT Wamil Tapi Tetap Eksis, Lagu Still Here Jadi Bukti Cinta Buat Fans dan Penonton EXchange 4
Jelang Comeback BTS, Lagu 'Spring Day' Cetak Rekor Baru Bertahan Sembilan Tahun Berturut-turut di Tangga Lagu Melon
G-DRAGON dan Stray Kids Akan Tampil di Konser Amal di Paris
P1Harmony Hadirkan Single 'Dancing Queen', Sisipkan Momen-Momen Nostalgia
Jelang Comeback BTS, HYBE Dituding Pakai Uang Bangtan Boys Rp 1,4 Triliun untuk Lunasi Utang Scooter Braun
MrBeast Tanggapi Dingin Permintaan Bunnies untuk Selamatkan NewJeans
Penggemar Geruduk Instagram MrBeast Minta Beli HYBE dan Selamatkan NewJeans, Tuai Ejekan dari Warganet
Comeback makin Dekat, BTS Pasang Instalasi Promo di Pusat Kota Seoul