Terungkap Rahasia Kostum Rugby di Video Klip EXO 'Love Me Right'
EXO (Soompi)
MerahPutih Celeb - Baru-baru ini Suho menjalani wawancara dengan media hiburan OSEN, Ketika berbicara topik mengenai lagu EXO "Call Me Baby" dan "Love Me Right", Suho berkata, “Kami merilis album repackage tak lama setelah kami menjalani promosi lagu ‘Call Me Baby', dan sepertinya para fans senang dengan hal itu.
Di album repackage ini juga, EXO memberikan para EXO-L sebuah kejutan dengan memakai baju Rugby ketika perjalanan menuju “Music Bank”, sehingga membuat banyak orang-orang di lokasi terhibur karena ulah mereka ini.
Suho mengungkapkan kejutan untuk para EXO-L itu dadakan, “Para personel awalnya sedang mengobrol seperti biasa dan tiba-tiba ide tersebut muncul, dan kami ingin memberikan kebahagiaan kepada fans kami, jadi kami mempersiapkan acara tersebut.
Awalnya, semua member ingin ambil bagian, namun karena dadakan, kami hanya bisa meminjam empat kostum, jadi dengan aturan siapa cepat dia dapat, empat member dapat melakukannya.” Empat member tersebut adalah Chanyeol, Baekhyun, Chen, dan Kai.
Suho kemudian mengatakan harapan mereka agar semua orang dapat bersenang-senang dengan lagu baru mereka ini. “Selama menjalani promosi lagu ‘Call Me Baby’, kami tampil dengan ekspresi yang lebih serius supaya terlihat keren.
Namun untuk kali ini, kami kembali dengan nuansa ‘ayo main’, jadi ketika kami tampil di atas panggung, kami banyak tersenyum tertawa dan juga menikmatinya. Kami berharap kami dapat memperbaiki suasana hati mereka yang sedang sedih dengan penampilan kami di atas panggung membawakan lagu ‘Love Me Right’,” pungkasnya.
Baca Juga:
Harapan Suho EXO di Album Repackage 'Love Me Right'
Reaksi Konyol D.O EXO Saat Irene Red Velvet Lupa Judul Lagu Terbaru EXO
Capai 7 Juta Viewers, EXO Rilis Video Klip Spesial 'Love Me Right'
Video Konyol Para Personel EXO di Depan Fans
Tao Ogah Dikenal sebagai Personel EXO
Bagikan
Berita Terkait
Baru 3 Bulan Usai Album 'KARMA', Stray Kids Pecahkan Rekor Lewat ‘DO IT’
CNBLUE Comeback dengan Album '3LOGY', Usung Lagu Utama 'Killer Joy'
Trailer Terbaru Drakor To My Beloved Thief Bikin Penasaran, Makin Gelap Penuh Intrik
Doyoung NCT Wamil Tapi Tetap Eksis, Lagu Still Here Jadi Bukti Cinta Buat Fans dan Penonton EXchange 4
Jelang Comeback BTS, Lagu 'Spring Day' Cetak Rekor Baru Bertahan Sembilan Tahun Berturut-turut di Tangga Lagu Melon
G-DRAGON dan Stray Kids Akan Tampil di Konser Amal di Paris
P1Harmony Hadirkan Single 'Dancing Queen', Sisipkan Momen-Momen Nostalgia
Jelang Comeback BTS, HYBE Dituding Pakai Uang Bangtan Boys Rp 1,4 Triliun untuk Lunasi Utang Scooter Braun
MrBeast Tanggapi Dingin Permintaan Bunnies untuk Selamatkan NewJeans
Penggemar Geruduk Instagram MrBeast Minta Beli HYBE dan Selamatkan NewJeans, Tuai Ejekan dari Warganet