Persib Resmi Dibubarkan

Rendy NugrohoRendy Nugroho - Rabu, 01 Juli 2015
Persib Resmi Dibubarkan

Foto: Official Persib

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Sepak Bola - Manajemen Persib Bandung akhirnya sepakat untuk membubarkan tim. Kontrak pemain pun dihitung berakhir pada 15 Mei 2015, dan para pemain akan mendapatkan bonus tambahan dari kontrak.

"Setelah rapat internal, maka diputuskan jika kontrak diputus pertanggal 15 Mei 2015. Situasi saat ini sangat sulit bagi kita, dan bukan kita saja yang melakukan ini. Kita dengan berat dan terpaksa mengambil keputusan ini," kata Risha Adi Wijaya, direktur PT PBB seperti dilansir laman resmi Persib.

Para penggawa Persib semestinya mengakhiri kontrak November 2015. Namun, karena masalah sepakbola nasional yang membuat seluruh kompetisi vakum, Firman Utina dan kawan-kawan terpaksa harus mengakhiri kontrak hanya enam bulan.

"Jadi formula kontraknya bisa per pertandingan atau per turnamen. Misalkan turnamen empat bulan maka akan dilakukan kontrak empat bulan, sampai ada kejelasan kembali bergulirnya kompetisi," ungkapnya.

Risha menjamin tentang kontrak dan berbagai hak pemain dan kewajiban dari manajeman akan diselesaikan sesuai dengan aturan yang berlaku. Sehingga dengan putusnya kontrak ini tidak ada lagi permasalahan yang muncul antarkedua belah pihak.

"Nilai kontrak sudah diperhitungkan dan dibicarakan, kita mengikuti perhitungan PT Liga Indonesia, dan kita ada tambahan bentuk bonus kepada pemain. Ini sebagai bentuk terima kasih kita kepada pemain yang sudah berjasa kepada kita," tegasnya.

Baca Juga:

Begini Aktivitas Striker Persib di Bulan Ramadan

Bek Persib Rindu Kebersamaan Tim

Sepak Bola Tanah Air Buruk, Berikut Komentar Indra Sjafri

Hadapi Kitchee SC, Pelatih Persib Benahi Timnya

Persib Bertemu PBR di Turnamen Pramusim

#Liga Indonesia #Persib
Bagikan
Ditulis Oleh

Rendy Nugroho

Berita Terkait

Olahraga
Bojan Hodak Ingin Segera 'Move On' Usai Kena Comeback, Jadwal 'Neraka' Sudahi Menghantui Persib
Saat ini, Persib Bandung masih memimpin klasemen sementara Grup G ACL II
Angga Yudha Pratama - Kamis, 27 November 2025
Bojan Hodak Ingin Segera 'Move On' Usai Kena Comeback, Jadwal 'Neraka' Sudahi Menghantui Persib
Olahraga
Warning Keras Lion City Sailors untuk Bobotoh yang Away Day ke Singapura
Pembatasan ini ditujukan untuk menjaga ketertiban dan suasana pertandingan
Angga Yudha Pratama - Selasa, 25 November 2025
Warning Keras Lion City Sailors untuk Bobotoh yang Away Day ke Singapura
Olahraga
Laga Besar Super League Musim Ini, Link Live Streaming Bali United Vs Persib Sabtu Malam 1 November 2025
Persib kini berada di peringkat 5 dengan torehan 16 poin, sedangkan Bali United mengintai di peringkat 8 dengan poin 13.
Wisnu Cipto - Jumat, 31 Oktober 2025
Laga Besar Super League Musim Ini, Link Live Streaming Bali United Vs Persib Sabtu Malam 1 November 2025
Olahraga
Link Live Streaming Persib Vs Persis, Malam Ini 27 Oktober 2025
Duel panas bakal tersaji di Stadion Gelora Bandung Lautan Api malam ini antara Persin melawan Persis Solo
Wisnu Cipto - Senin, 27 Oktober 2025
Link Live Streaming Persib Vs Persis, Malam Ini 27 Oktober 2025
Olahraga
Jadwal Pekan ke-10 Super League Paling Ditunggu-tunggu: Madura United vs Persija & Persib vs Persis
Persija yang kini berada di posisi ketiga mulai menemukan ritme permainan setelah mengalahkan Persebaya 3-1.
Wisnu Cipto - Rabu, 22 Oktober 2025
Jadwal Pekan ke-10 Super League Paling Ditunggu-tunggu: Madura United vs Persija & Persib vs Persis
Olahraga
Raih Kemenangan di Kandang Bangkok United Jadi Tantangan Besar bagi Persib Bandung
Persib Bandung bertekad meraih kemenangan di kandang Bangkok United pada laga kedua kedua Grup Grup G AFC Champions League Two (ACL Two) 2025/2026.
Frengky Aruan - Rabu, 01 Oktober 2025
Raih Kemenangan di Kandang Bangkok United Jadi Tantangan Besar bagi Persib Bandung
Olahraga
Persis Ultimatum Eks Persib Mateo Kocijan Tak Kunjung Gabung Padahal Sudah Teken Kontrak
Tersiar kabar Mateo Kocijan justru dilaporkan bergabung dengan klub asal Kroasia, Tehnicar 1974
Wisnu Cipto - Selasa, 30 September 2025
Persis Ultimatum Eks Persib Mateo Kocijan Tak Kunjung Gabung Padahal Sudah Teken Kontrak
Olahraga
Bola Itu Bundar, Gelandang Persib Adam Alis Yakin Kemenangan Diraih Melawan Bangkok United
Simak juga misi lain Adam Alis saat Persib dijamu Bangkok United
Frengky Aruan - Selasa, 30 September 2025
Bola Itu Bundar, Gelandang Persib Adam Alis Yakin Kemenangan Diraih Melawan Bangkok United
Olahraga
Harus Perkuat Timnas Indonesia Dahulu, Eliano Reijnders Tidak Sabar Memulai Karier bersama Persib
Saudara dari penggawa Manchester City Tijjani Reijnders itu belum bisa langsung bergabung, mengingat ada panggilan Timnas Indonesia.
Frengky Aruan - Rabu, 03 September 2025
Harus Perkuat Timnas Indonesia Dahulu, Eliano Reijnders Tidak Sabar Memulai Karier bersama Persib
Olahraga
Lepas Dedi Kusnandar, Henhen, Dimas Drajad dengan Status Pinjaman, Pelatih Persib: Mereka Perlu Bermain
Zalnando ke Persita, Dedi Kusnandar dipinjamkan ke Bhayangkara FC, Dimas ke Malut United dan Henhen ke Persik Kediri.
Frengky Aruan - Selasa, 02 September 2025
Lepas Dedi Kusnandar, Henhen, Dimas Drajad dengan Status Pinjaman, Pelatih Persib: Mereka Perlu Bermain
Bagikan