Pemain Timnas Prancis Tidak Berpuasa Selama Euro 2016

Luhung SaptoLuhung Sapto - Jumat, 10 Juni 2016
Pemain Timnas Prancis Tidak Berpuasa Selama Euro 2016

Paul Pogba saat menjalani latihan bersama Timnas Perancis. (Foto: DailyMailSport)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Sepakbola - Timnas Prancis akan melakoni laga pembuka Euro 2016 menghadapi Rumania pada Sabtu, 11 Juni mendatang. Sebagai tuan rumah Euro 2016, Tim Ayam Jago menargetkan meraih juara, tetapi gelaran kompetisi sepakbola antarnegara Eropa ini berbarengan dengan bulan Ramadan. Lantas bagaimana dengan sejumlah pemain sepakbola Prancis yang beragama Islam?

Tahun ini disebut-sebut umat Muslim Prancis melakoni puasa terpanjang dalam kurun waktu 33 tahun. Umat Muslim di Prancis bakal menahan lapar dan haus selama 18 jam.    

Bagi para pemain tentu saja bermain sepak bola sambil puasa terasa berat. Menurut Marca, Kamis (9/6) waktu setempat  Paul Pogba, N'Golo Kante dan Bacary Sagna memilih tidak berpuasa. Sementara surat kabar berbahasa Prancis, L'Equipe melaporkan Pogba melakukan diskusi dahulu sebelum mengambil keputusan. Dan, hasilnya ia tidak berpuasa.

BACA JUGA:

  1. Hasil Undian Putaran Final Euro 2016
  2. Meski Diguncang Serangan Teroris, Euro 2016 Bakal Tetap Digelar di Paris
  3. Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo Kompak untuk Tragedi Paris
  4. Belasungkawa Para Bintang Sepak Bola Dunia untuk Tragedi Paris
  5. Presiden FFF Khawatir Euro 2016 Terancam Akibat Tragedi Bom Paris

 

#Puasa #Ramadan #Paul Pogba #Prancis #Euro 2016
Bagikan
Ditulis Oleh

Luhung Sapto

Penggemar Jones, Penjelajah, suka makan dan antimasak

Berita Terkait

Olahraga
Prancis Lolos ke Piala Dunia Usai Cukur Ukrania, Kylian Mbappe dan Sentuhan Magis Olise Jadi Sorotan
Timnas Prancis lolos otomatis ke Piala Dunia 2026 setelah melumat Ukraina 4-0. Dua gol Kylian Mbappe dan kontribusi Olise/Ekitike amankan puncak Grup D.
Angga Yudha Pratama - Jumat, 14 November 2025
Prancis Lolos ke Piala Dunia Usai Cukur Ukrania, Kylian Mbappe dan Sentuhan Magis Olise Jadi Sorotan
Dunia
2 Negara Eropa Desak Pembatasan Hak Veto di Dewan Keamanan PBB, Hambat Tindakan Kemanusian
Usulan tersebut kini telah didukung oleh lebih dari 20 negara.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 30 Oktober 2025
2 Negara Eropa Desak Pembatasan Hak Veto di Dewan Keamanan PBB, Hambat Tindakan Kemanusian
Dunia
Ibu Negara Prancis Brigitte Macron Disebut Kena Gangguan Kecemasan karena Dituduh sebagai Laki-Laki
Sepuluh terdakwa menyebarkan apa yang oleh jaksa digambarkan sebagai ‘komentar jahat’ mengenai gender dan seksualitas Brigitte.
Dwi Astarini - Kamis, 30 Oktober 2025
  Ibu Negara Prancis Brigitte Macron Disebut Kena Gangguan Kecemasan karena Dituduh sebagai Laki-Laki
Dunia
Pencurian Museum Louvre, 2 Pencuri Ditangkap saat akan Kabur ke Luar Neger
Salah seorang tersangka disebut sedang bersiap melakukan perjalanan ke Aljazair, sedangkan satu lainnya diduga akan menuju Mali.
Dwi Astarini - Senin, 27 Oktober 2025
Pencurian Museum Louvre, 2 Pencuri Ditangkap saat akan Kabur ke Luar Neger
Dunia
Museum Louvre Kemalingan, Sistem Keamanan Dipertanyakan
Perampokan siang bolong pada Minggu (19/10) bukanlah kali pertama Museum Louvre kecolongan.
Dwi Astarini - Sabtu, 25 Oktober 2025
 Museum Louvre Kemalingan, Sistem Keamanan Dipertanyakan
Dunia
Museum Louvre Dibuka kembali, Ruang Apollo Tetap Tertutup
Puluhan penyidik masih bekerja untuk menangkap para pelaku.
Dwi Astarini - Jumat, 24 Oktober 2025
Museum Louvre Dibuka kembali, Ruang Apollo Tetap Tertutup
Dunia
Museum Louvre Kemalingan, Jaksa Sebut Pencuri Bawa Perhiasan Senilai Rp 1,54 Triliun
Perhiasan mahkota dan benda-benda yang diberikan oleh dua kaisar Napoleon kepada istri-istri mereka termasuk di antara barang-barang yang dicuri.
Dwi Astarini - Jumat, 24 Oktober 2025
  Museum Louvre Kemalingan, Jaksa Sebut Pencuri Bawa Perhiasan Senilai  Rp 1,54 Triliun
Dunia
Louvre Kemalingan, Direktur Museum Ungkap tak Ada kamera Pengawas yang Merekam Aksi Pencurian
Sistem CCTV di luar Louvre sangat tidak memadai.
Dwi Astarini - Kamis, 23 Oktober 2025
 Louvre Kemalingan, Direktur Museum Ungkap tak Ada kamera Pengawas yang Merekam Aksi Pencurian
Dunia
Dipenjara 5 Tahun, Nicolas Sarkozy Jadi Eks Presiden Prancis Pertama Masuk Bui
Televisi BFM TV menampilkan laporan saat Sarkozy tiba di Penjara La Santé, Paris, pada Selasa (21/10) waktu setempat
Wisnu Cipto - Rabu, 22 Oktober 2025
Dipenjara 5 Tahun, Nicolas Sarkozy Jadi Eks Presiden Prancis Pertama Masuk Bui
Dunia
Ditunjuk kembali Jadi Perdana Menteri Prancis, Sebastien Lecornu Harus Gercep Tangani Politik dan Ekonomi
Perpecahan politik mengenai cara menurunkan utang nasional dan defisit anggaran Prancis telah menyebabkan jatuhnya dua dari tiga perdana menteri terakhir dalam setahun terakhir.
Dwi Astarini - Sabtu, 11 Oktober 2025
 Ditunjuk kembali Jadi Perdana Menteri Prancis, Sebastien Lecornu Harus Gercep Tangani Politik dan Ekonomi
Bagikan