Pasukan Yaman Tembak Jatuh Helikopter Arab Saudi


Helikopter Arab Saudi (foto: screenshot presstv)
MerahPutih Internasional - Melihat agresi militer Arab Saudi di Yaman yang seakan tanpa henti membombardir Yaman. Pasukan gerakan Houthi dan sekutunya pun tak tinggal diam.
Pasalnya, beberapa waktu lalu pasukan Houthi Ansarullah dilaporkan telah menembak jatuh sebuah helikopter militer Arab Saudi di wilayah selatan Yaman dengan sebuah rudal yang diluncurkan ke udara.
Aksi tersebut dikabarkan merupakan aksi balasan atas kampanye udara Arab Saudi yang belakangan ini terus menerus menghantui Yaman.
Hal tersebut dikabarkan oleh stasiun televisi setempat, yang mengatakan jika pada hari Jumat (21/8) helikopter tersebut telah jatuh di distrik al-Khobah yang terletak di perbatasan Yaman-Arab Saudi.
Akibat jatuhnya helikopter tersebut, kedua pilot dan co-pilot helikopter itu dikabarkan tewas dalam serangan tersebut, seperti yang dilansir dari presstv.
Apache helikopter ditargetkan oleh rudal permukaan-ke-udara. The Yaman telah menggunakan proyektil seperti selama beberapa bulan terakhir untuk membalas terhadap semua-kampanye udara Arab Saudi.
Baca juga:
Korut Siap Perang Habis-Habisan dengan Korsel
Kim Jong Un Perintahkan Militer Korut Siaga Perang
Pasukan Yaman Bombardir Pangkalan Militer Arab Saudi dengan Rudal Balistik
Hamas Tangkap Lumba-Lumba Pengintai Israel di Lepas Pantai Jalur Gaza
Bagikan
Berita Terkait
Raphinha Sempat Tergoda dengan Tawaran Arab Saudi, Hansi Flick Berhasil Meyakinkannya

7 Alasan Hijrah Trail Harus Masuk Bucket List Petualangan di Arab Saudi

Bruno Fernandes Angkat Bicara soal Pindah ke Arab Saudi, Sudah Bahagia di Manchester United

Kluivert Puji Timnas Indonesia Bertarung Layaknya Singa, Meski Akhirnya Kalah dari Arab

Jadwal dan Link Live Streaming Timnas Indonesia VS Arab Saudi, Siaran Mulai Pukul 22.00 WIB

Bruno Fernandes dan Harry Kane Jadi Incaran Klub Arab Saudi, Berani Bayar Mahal

Arab Saudi Gagas Koalisi Buat Dukungan Keuangan Langsung ke Ototitas Palestina

DPR Kecam Serangan Israel ke Qatar, Sebut Bisa Memicu Konflik di Timur Tengah

Penyerangan di Qatar Dianggap Melanggar Hukum Internasional, Arab Saudi Peringatkan Konsekuensi Serius yang Bakal Diterima Israel

Mendag RI Bujuk Arab Saudi untuk Tingkatkan Kerja Sama Perdagangan
