Menteri Basuki Nyatakan Pelemahan Rupiah Tak Pengaruhi Proyek PU

Fredy WansyahFredy Wansyah - Rabu, 26 Agustus 2015
Menteri Basuki Nyatakan Pelemahan Rupiah Tak Pengaruhi Proyek PU

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono mengikuti rapat kerja gabungan Komisi V DPR dengan tiga kementerian dan mitra kerja di Gedung DPR, Jakarta, Rabu (24/6). (Foto Antara)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Bisnis - Menteri Pekerjaan Umum (PU) dan Perumahan Rakyat Indonesia Basuki Hadimuljono menegaskan pelemahan rupiah tidak mempengaruhi proyek pembangunan di Kementerian PU.

"Kalau di sektor PU belum ada pengaruhnya tentang rupiah ini. Karena, Kami inikan kementerian yang membelanjakan belanja modal," tuturnya di Jakarta, Rabu (26/8).

Basuki menilai dampak pelemahan rupiah terhadap dunia industri properti juga tidak terlalu berpengaruh. Bahkan, hingga kini belum ada satupun kontraktor-kontraktor di bawah kementerian PU yang mengklaim untuk melakukan eskalasi.

Bahkan lanjutnya, Fasilitas liqueditas pembiayaan perumahan (FLPP) sudah terserap habis untuk pembiyaan perumahan. "Jadi dengan kata lain sampai hari ini belum ada pengaruhnya," pungkasnya.

Sebelumnya disampaikan, pengusaha properti menyatakan bahwa pelemahan rupiah menyebabkan bisnis properti ikut lesu. Bahkan, penjualan properti turun hingga 60 persen. (rfd)

Baca Juga:

Penjualan Properti Mewah Merosot

Ketua Umum REI: Anjloknya Penjualan Properti Siklus Alamiah

Dewan Setujui Alokasi Anggaran Kementerian PUPR Rp178 Triliun

Kesehatan Harus Didukung Kementerian PU dan Perumahan Rakyat

#Basuki Hadimuljono #Kementerian Pekerjaan Umum Dan Perumahan Rakyat
Bagikan
Ditulis Oleh

Fredy Wansyah

Berita Terkait

Indonesia
Dragon Boat Indonesia Bersinar di SEA Games Thailand 2025, Ketum PB PODSI: Buah dari Training Center Berkelanjutan
Ketum PB PODSI Basuki Hadimuljono memuji prestasi Tim Putra Dragon Boat Indonesia yang meraih emas SEA Games 2025 berkat TC berkelanjutan.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 19 Desember 2025
Dragon Boat Indonesia Bersinar di SEA Games Thailand 2025, Ketum PB PODSI: Buah dari Training Center Berkelanjutan
Olahraga
Tim Dragon Boat Indonesia Tampil Perkasa, Raih 2 Emas di SEA Games Thailand 2025
Tim Dragon Boat Indonesia kembali bersinar di SEA Games Thailand 2025 dengan meraih dua medali emas dan satu perak pada hari kedua cabang olahraga dayung.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 19 Desember 2025
Tim Dragon Boat Indonesia Tampil Perkasa, Raih 2 Emas di SEA Games Thailand 2025
Berita Foto
SEA Games 2025 Thailand: Tim Dragon Boat Indonesia Raih Medali Emas Nomor Mixed Small Boat 200M
Tim Dragon Boat Campuran Indonesia Dayumin and Team meraih medali emas nomor Mixed Small Boat 200 Meter di Thailand, Kamis (18/12/2025).
Didik Setiawan - Kamis, 18 Desember 2025
SEA Games 2025 Thailand: Tim Dragon Boat Indonesia Raih Medali Emas Nomor Mixed Small Boat 200M
Berita Foto
SEA Games 2025 Thailand: Tim Putra Dragon Boat Indonesia Raih Medali Emas Nomor Small Boat 200M
Tim Dragon Boat Indonesia Mugi Harjito and Team meraih medali emas nomor Small Boat 200 Meter di Thailand, Kamis (18/12/2025).
Didik Setiawan - Kamis, 18 Desember 2025
SEA Games 2025 Thailand: Tim Putra Dragon Boat Indonesia Raih Medali Emas Nomor Small Boat 200M
Indonesia
HGU 190 Tahun Dibatalkan, Basuki Hadimuljono Tegaskan Putusan MK tak Ganggu Kepastian Investasi di IKN
Kepala OIKN, Basuki Hadimuljono menegaskan, bahwa putusan MK soal HGU 190 tahun tak mengganggu investasi di IKN.
Soffi Amira - Selasa, 25 November 2025
HGU 190 Tahun Dibatalkan, Basuki Hadimuljono Tegaskan Putusan MK tak Ganggu Kepastian Investasi di IKN
Indonesia
4.000 Hektar Tambang Ilegal Tersebar di Sekitar IKN, Pengusaha Terlibat Dihukum Wajib Reforestasi
Tambang-tambang ilegal itu beroperasi di wilayah delineasi IKN yang mencakup sebagian Kabupaten Penajam Paser Utara dan Kabupaten Kutai Kartanegara.
Wisnu Cipto - Senin, 27 Oktober 2025
4.000 Hektar Tambang Ilegal Tersebar di Sekitar IKN, Pengusaha Terlibat Dihukum Wajib Reforestasi
Indonesia
Kementerian PU Ungkap Hanya 51 dari 42 Ribu Pesantren di Indonesia yang Miliki Izin Bangunan
Menteri PU menjelaskan minimnya pesantren yang memiliki izin PBG terjadi karena banyak pihak masih menganggap remeh pentingnya perizinan.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 07 Oktober 2025
Kementerian PU Ungkap Hanya 51 dari 42 Ribu Pesantren di Indonesia yang Miliki Izin Bangunan
Indonesia
Ekskavator Dikerahkan, Kementerian PU Gerak Cepat Bersihkan Sampah Banjir Bali dari Badung hingga Denpasar
Tim reaksi cepat beserta alat berat dan perlengkapan penanggulangan banjir disiagakan di lokasi.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 11 September 2025
Ekskavator Dikerahkan, Kementerian PU Gerak Cepat Bersihkan Sampah Banjir Bali dari Badung hingga Denpasar
Indonesia
Komisi V DPR Minta Fasilitas Umum yang Rusak Akibat Kerusuhan Segera Diperbaiki
Menteri Pekerjaan Umum mengungkapkan bahwa total kerugian akibat aksi massa di sejumlah wilayah di Indonesia mencapai hampir Rp 900 miliar.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 04 September 2025
Komisi V DPR Minta Fasilitas Umum yang Rusak Akibat Kerusuhan Segera Diperbaiki
Indonesia
Ketemu Pimpinan DPR, Kepala OIKN Minta Status Bandara Diubah
Ada permintaan dari Kepala OIKN untuk mengubah status bandara IKN yang tadinya hanya akan dipergunakan VIP menjadi bandara umum.
Dwi Astarini - Kamis, 24 Juli 2025
Ketemu Pimpinan DPR, Kepala OIKN Minta Status Bandara Diubah
Bagikan