Menikmati Seramnya Kota Tua Jakarta sebagai Wisata Malam

Noer ArdiansjahNoer Ardiansjah - Rabu, 28 Oktober 2015
Menikmati Seramnya Kota Tua Jakarta sebagai Wisata Malam

Kota Tua sebagai destinasi wisata malam, Jakarta, Selasa (27/10). (Foto: MerahPutih/Fachruddin Chalik)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Megapolitan - Wisata malam di Kota Tua Jakarta bisa menjadi alternatif destinasi wisata murah bagi warga Jakarta untuk menghabiskan malam. Hal itulah kesan pertama yang didapat saat merahputih.com melabuhkan kendaraan, di sebuah ujung gang di Kota Tua, pada Selasa (27/10) malam.

Dari pantau di lapangan, berbagai penjual dengan dagangan kaos, aksesoris, handicraft, hingga jasa tato dan lukis masih melayani pembeli seperti biasa. Bahkan, gerai makanan dan kafe bertema khusus tetap buka hingga malam.

Adalah Sofi (27), ia mengaku sengaja datang ke Kota Tua untuk menghilangkan penat dan me-refresh jiwanya, melepaskan segala beban yang dirasakannya selama seharian penuh bekerja. Sofi memilih berwisata di kawasan Batavia ini karena tempat ini menawarkan destinasi wisata sejarah dan banyak barang-barang yang mempunyai unsur seni.

“Pulang kerja, Mas, sama temen-temen main ke sini, ngilangin suntuk,” kata Sofi yang mengaku berasal dari Surabaya ini.

Selain menikmati berbagai wisata kuliner, pengunjung Kota Tua juga bisa menikmati foto bersama beberapa figur aneh dan menarik yang “berkeliaran” di Lapangan Fatahillah.

Di antaranya, beberapa figur berkostum film kartun, superhero, badut, sampai kuntilanak dan bermacam-macam dedemit. Hanya dengan memberikan uang seiklasnya, pengunjung bisa berfoto bersama dengan kuntilanak jadi-jadian dengan make-up yang hampir sempurna menakutkan.

“Ada sensasi tersendiri ketika berfoto bersama kuntilanak di meriam kuno ini. Takut juga sih tapi gak papa buat koleksi foto, buat seru-seruan juga, sekalian berbagi rejeki, karena mereka make-up seperti itu kan juga keluar biaya, Mas,” katanya. (aka)

 

Baca Juga:

  1. Kota Tua: Dari Wisata Romantis ke Wisata "Erotis"
  2. Pasar Malam yang Tak Pernah Sepi Cuma Ada di Kota Tua
  3. Eksotisme Kota Tua di Malam Hari
  4. Seniman 'Streeat Art' Memperindah Tembok Kota Tua dengan Grafiti
  5. Ada "Hantu" di Kota Tua Jakarta!

 

#Liputan Khusus #Wisata Indonesia #Jakarta #Hantu Di Kota Tua #Kota Tua Jakarta #Kota Tua
Bagikan
Ditulis Oleh

Noer Ardiansjah

Tukang sulap.

Berita Terkait

Berita Foto
Canon Luncurkan Kamera Mirrorless EOS R6 Mark III Usung Video 7K
Fotografer antusias mencoba kamera Mirrorless terbaru Canon EOS R6 Mark III dengan Lensa 45 mm saat peluncurannya di Jakarta, Selasa (11/11/2025).
Didik Setiawan - 2 jam, 43 menit lalu
Canon Luncurkan Kamera Mirrorless EOS R6 Mark III Usung Video 7K
Indonesia
Polisi Pastikan Pelaku Peledakan SMAN 72 Tidak Benci Agama, meski Aksinya Dilakukan di Masjid
Hasil penyelidikan awal kepolisian memastikan terduga pelaku ledakan di SMAN 72 Kelapa Gading, Jakarta Utara tidak benci terhadap agama tertentu, meski aksinya dilakukan di masjid sekolah.
Wisnu Cipto - Selasa, 11 November 2025
Polisi Pastikan Pelaku Peledakan SMAN 72 Tidak Benci Agama, meski Aksinya Dilakukan di Masjid
Indonesia
Pramono Ngotot 2 Proyek di Jakarta Harus Masuk Proyek Srategis Nasional, Ini Alasanya
Dalam revitalisasi kawasan Kota Tua, Pemprov DKI akan melakukan pekerjaan infrastruktur dasar, seperti pedestrian, perbaikan jalan, dan normalisasi sungai yang dimulai pada 2026. Sedangkan, aset yang berada di bawah pengelolaan Danantara juga akan dilakukan perbaikan oleh pemerintah pusat.
Alwan Ridha Ramdani - Senin, 10 November 2025
Pramono Ngotot 2 Proyek di Jakarta Harus Masuk Proyek Srategis Nasional, Ini Alasanya
Berita Foto
Menhan Resmikan Layanan Immunotherapy Nusantara by Terawan di RSPPN Soedirman
Tenaga kesehatan menunjukkan plasma darah pasien imunoterapi yang siap dimasukkan kembali ke tubuh pasien usai peresmian layanan Immunotherapy Nusantara by Terawan di RSPPN Panglima Besar Soedirman, Jakarta, Senin (10/11/2025).
Didik Setiawan - Senin, 10 November 2025
Menhan Resmikan Layanan Immunotherapy Nusantara by Terawan di RSPPN Soedirman
Indonesia
Nama Kampung Ambon dan Kampung Bahari Mau Diubah, Hapus Stigma Sarang Narkoba di Jakarta
Pemprov Jakarta berniat mengubah nama kampung Kampung Bahari, Jakarta Utara dan Kampung Ambon, Jakarta Barat yang kerap dicap sebagai sarang markas bandar narkoba.
Wisnu Cipto - Senin, 10 November 2025
Nama Kampung Ambon dan Kampung Bahari Mau Diubah, Hapus Stigma Sarang Narkoba di Jakarta
Indonesia
Dampak Ledakan SMAN 72, Gendang Telinga Sebagian Korban Siswa Bolong Total
Proses pemulihan mereka akan dipantau selama dua minggu ke depan.
Wisnu Cipto - Senin, 10 November 2025
Dampak Ledakan SMAN 72, Gendang Telinga Sebagian Korban Siswa Bolong Total
Indonesia
RS Islam Jakarta Masih Rawat 13 Korban Ledakan SMAN 72, 2 Orang Masuk Intensive Care
Intensive care adalah perawatan medis khusus untuk pasien kritis atau sakit parah yang memerlukan pengawasan ketat dan peralatan canggih untuk menunjang fungsi vital.
Wisnu Cipto - Senin, 10 November 2025
RS Islam Jakarta Masih Rawat 13 Korban Ledakan SMAN 72, 2 Orang Masuk Intensive Care
Berita Foto
Petugas Brimob Senjata Lengkap Jaga Ketat SMAN 72 Jakarta Pasca Ledakan
Personel Brimob senjata lengkap berjaga di depan gerbang sekolah pasca terjadi ledakan di SMAN 72 Jakarta, Kelapa Gading, Jakarta utara, Jumat (7/11/2025).
Didik Setiawan - Jumat, 07 November 2025
Petugas Brimob Senjata Lengkap Jaga Ketat SMAN 72 Jakarta Pasca Ledakan
Berita Foto
RS Polri Kramat Jati Serahkan Jenazah Farhan dan Reno Kepada Pihak Keluarga
Simbolis penyerahan jenazah Farhan dan Reno kepada pihak keluarga di RS Bhayangkara Polri Kramat Jati, Jakarta Timur, Jumat (7/11/2025).
Didik Setiawan - Jumat, 07 November 2025
RS Polri Kramat Jati Serahkan Jenazah Farhan dan Reno Kepada Pihak Keluarga
Indonesia
Ledakan Terjadi di SMA Negeri 72 Jakarta, Petugas Gabungan Bersenjata Berjaga
Sejumlah mobil tim penjinak bom terpantau bersiaga di depan sekolah, termasuk petugas gabungan bersenjata juga berjaga di sekolah tersebut.
Alwan Ridha Ramdani - Jumat, 07 November 2025
Ledakan Terjadi di SMA Negeri 72 Jakarta, Petugas Gabungan Bersenjata Berjaga
Bagikan