Lorenzo Siap Lakukan Apapun Untuk Singkirkan Rossi

Eddy FloEddy Flo - Kamis, 05 November 2015
Lorenzo Siap Lakukan Apapun Untuk Singkirkan Rossi

Pembalap Movistar Yamaha, Jorge Lorenzo (Foto: Official MotoGP)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih MotoGP - Pembalap Movistar Yamaha, Jorge Lorenzo mengaku siap melakukan apapun untuk bisa menyingkirkan pesaingnya Valentino Rossi demi menjadi juara dunia MotoGP musim 2015 ini.

Hal itu diungkapkan pembalap asal Spanyol tersebut menjelang, seri terakhir GP Valencia, Minggu (08/11), mendatang.

Seperti diketahui, saat ini Lorenzo berada di urutan kedua klasemen sementar MotoGP 2015, terpaut 7 angka dari rekan setimnya di Movistar Yamaha, Valentino Rossi yang menempati posisi teratas klasemen.

Selain akan mengerahkan segalanya untuk menjadi juara musim ini, Jorge Lorenzo juga meminta dukungan dari masyarakat Spanyol, yang merupakan negara tempat kelahirannya.

“Kami telah tiba di Valencia setelah musim yang sangat sibuk dan menarik. Di Malaysia, kami mendapat hasil yang baik dan mendapatkan poin yang bagus, tapi saya akan melewatkan semua masalah yang ada dan fokus pada balapan terakhir mempertaruhkan semuanya,” ujar Lorenzo yang dilansir Crash, Kamis (05/11).

“Saya berharap dengan dukungan fans yang mendukung saya sebagai pebalap Spanyol. Saya selalu melihat kehangatan dari para fans dan saya yakin kami akan menikmati pertunjukan besar. Saya akan memberikan segalanya untuk menjadi juara dunia musim ini.” imbuhnya.

Baca juga:

  1. Dani Pedrosa Siap Rusak Panggung Pertunjukan Rossi-Lorenzo
  2. CAS Resmi Tolak Intervensi Lorenzo Terkait Kasus Rossi
  3. Beli Yamaha R3, Bisa Meluncur Bareng Jorge Lorenzo
  4. Honda dan Ducati Siap Tampung Jorge Lorenzo
#MotoGP #Jorge Lorenzo #Valentino Rossi
Bagikan
Ditulis Oleh

Eddy Flo

Simple, logic, traveler wanna be, LFC and proud to be Indonesian

Berita Terkait

Olahraga
Marco Bezzecchi Menangi MotoGP Portugal 2025, Akui Gaya Balap Alex Marquez Jadi Inspirasi
Marco Bezzecchi (Aprilia Racing) memenangi MotoGP Portugal 2025 setelah mempelajari gaya balap Alex Marquez.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 10 November 2025
Marco Bezzecchi Menangi MotoGP Portugal 2025, Akui Gaya Balap Alex Marquez Jadi Inspirasi
Olahraga
Jadwal dan Link Live Streaming MotoGP Portugal: Perebutan Peringkat 3 Klasemen Akhir Musim 2025
MotoGP Portugal 2025 akan menyajikan persaingan sengit untuk memperebutkan peringkat ketiga klasemen akhir.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 07 November 2025
Jadwal dan Link Live Streaming MotoGP Portugal: Perebutan Peringkat 3 Klasemen Akhir Musim 2025
Olahraga
Menangi MotoGP Malaysia 2025, Alex Marquez Akui Lakukan Perubahan Strategi Hadapi Balapan di Sepang
Kemenangan di Sirkuit Sepang mengukuhkan posisi Alex sebagai runner-up di klasemen MotoGP 2025
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 28 Oktober 2025
Menangi MotoGP Malaysia 2025, Alex Marquez Akui Lakukan Perubahan Strategi Hadapi Balapan di Sepang
Olahraga
Raul Fernandes Bersinar di Phillip Island, Raih Kemenangan Perdana di MotoGP Australia 2025
Kemenangan pertama Raul Fernandes sejak bergabung di kelas MotoGP pada 2022.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 19 Oktober 2025
Raul Fernandes Bersinar di Phillip Island, Raih Kemenangan Perdana di MotoGP Australia 2025
Olahraga
Jadwal Lengkap MotoGP Australia 2025: Juara Dunia Absen, Persaingan Sengit Jelang Akhir Musim
Marc Marquez dan Jorge Martin bakal absen di MotoGP Australia 2025. Bagnaia dan Bezzecchi berebut peringkat tiga klasemen.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 16 Oktober 2025
Jadwal Lengkap MotoGP Australia 2025: Juara Dunia Absen, Persaingan Sengit Jelang Akhir Musim
Olahraga
Operasi Bahu Kanan Selesai, Marc Marquez 'Hidupkan' Mode Pemulihan
Juara dunia ini curhat kondisinya membaik dan kini fokus pemulihan
Angga Yudha Pratama - Senin, 13 Oktober 2025
Operasi Bahu Kanan Selesai, Marc Marquez 'Hidupkan' Mode Pemulihan
Olahraga
Marc Marquez Sukses Operasi Bahu Kanan Usai, Bakal Absen di Malaysia dan Australia
Insiden ini memastikan Marc Marquez akan absen di dua seri berturut-turut, yaitu GP Australia dan GP Malaysia
Angga Yudha Pratama - Senin, 13 Oktober 2025
Marc Marquez Sukses Operasi Bahu Kanan Usai, Bakal Absen di Malaysia dan Australia
Olahraga
Menang Perdana hingga Podium Ganda di MotoGP Mandalika 2025, Fermin Aldeguer: Pencapaian yang Luar Biasa!
Fermin Aldeguer jadi pembalap termuda kedua yang pernah memenangi balapan MotoGP.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 07 Oktober 2025
Menang Perdana hingga Podium Ganda di MotoGP Mandalika 2025, Fermin Aldeguer: Pencapaian yang Luar Biasa!
Olahraga
Jumlah Penonton MotoGP Indonesia di Mandalika Tembus 142 Ribu Orang, Pecah Rekor
"Luar biasa, pecah telur. Sebanyak 142 ribu orang menonton MotoGP Mandalika," ujar Menteri Pemuda dan Olahraga, Erick Thohir
Frengky Aruan - Minggu, 05 Oktober 2025
Jumlah Penonton MotoGP Indonesia di Mandalika Tembus 142 Ribu Orang, Pecah Rekor
Olahraga
Marc Marquez Gagal Finis, MotoGP Indonesia di Sirkuit Mandalika Dimenangi Fermin Aldeguer
Marc Marquez pun kembali gagal finis pada balapan utama di Sirkuit Mandalika untuk empat musim berturut-turut.
Frengky Aruan - Minggu, 05 Oktober 2025
Marc Marquez Gagal Finis, MotoGP Indonesia di Sirkuit Mandalika Dimenangi Fermin Aldeguer
Bagikan