Hasil Kualifikasi GP Brno, Jorge Lorenzo Start Terdepan, Rossi Posisi Tiga

Eddy FloEddy Flo - Sabtu, 15 Agustus 2015
Hasil Kualifikasi GP Brno, Jorge Lorenzo Start Terdepan, Rossi Posisi Tiga

Dua Pembalap Movistar Yamaha MotoGP, Jorge Lorenzo dan Valentino Rossi. (Foto: Official MotoGP)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih MotoGP - Jorge Lorenzo kembali menunjukkan keperkasaannya dengan mencatatkan waktu tercepat dalam kualifikasi GP Brno. Sebetulnya kebangkitan pembalap MoviStar Yamaha itu sudah terlihat latihan bebas keempat dimana Jorge Lorenzo mengungguli rekan setimnya Valentino Rossi.

Sementara posisi kedua dan ketiga ditempati Marc Marquez dan Valentino Rossi. Dalam sesi kualifikasi pertama Rossi sempat tercecer ke posisi tujuh tapi pembalap berjuluk The Doctor itu memacu tunggangannya di lap-lap terakhir sehingga mampu menggusur Andrea Iannone dari Ducati.

Dengan pencapaian ini menjadi perkembangan positif buat Valentino Rossi yakni kembali berada di grid terdepan sebab sebelumnya di GP Indianapolis, Rossi justru memulai balapan dari posisi ke delapan.

Berikut Hasil Lengkap Kualifikasi GP Brno yang dikutip merahputih.com dari laman resmi motogp.com:

 

Jelang balapan esok yang akan disiarkan secara langsung Trans7, Rossi diprediksi akan bersaing ketat dengan Jorge Lorenzo dan Marc Marquez guna mempertahankan posisinya sebagai pemimpin klasemen sementaa sekaligus menjaga selisih poin dengan rekan satu timnya Jorge Lorenzo.

Dalam wawancaranya dengan motogp.com, Sabtu (15/8) usai kualifikasi Rossi mengatakan dirinya bahagia dengan hasil kualifikasi karena timnya sudah menemukan settingan yang cocok dengan lintasan Brno.

"Saya sangat senang dengan hasil ini, karena akan memberikan hasil yang bagus pada balapan esok. Selain itu, saya juga merasakan motor sudah sangat cepat karena tadi pagi tim mekanik kami sudah menemukan setelan yang pas dengan lintasan."Ujar Rossi.

Kita tunggu akankah The Doctor mampu menjaga jarak dengan Jorge Lorenzo atau posisinya bakal diambil alih?

 

Baca Juga:

Valentino Rossi Ambisius Perebutkan Gelar MotoGP 2015

Marc Marquez Merasa Kesulitan di Paruh Pertama MotoGP 2015

Marquez Siap Jungkalkan Rossi di Paruh Kedua MotoGP 2015

Valentino Rossi Siap Arungi Putaran Kedua MotoGP 2015

 

#MotoGP #Hasil Kualifikasi #Valentino Rossi #Jorge Lorenzo #GP Brno
Bagikan
Ditulis Oleh

Eddy Flo

Simple, logic, traveler wanna be, LFC and proud to be Indonesian

Berita Terkait

Olahraga
Naik Kelas dari Moto3, Diogo Moreira Tinggalkan Motor Nomor 10 di Debut MotoGP 2026
Musim 2026 bukan hanya menjadi debut Moreira di kelas premier, tetapi juga menandai kembalinya Brasil ke kalender MotoGP setelah absen 22 tahun.
Wisnu Cipto - Selasa, 18 November 2025
Naik Kelas dari Moto3, Diogo Moreira Tinggalkan Motor Nomor 10 di Debut MotoGP 2026
Olahraga
Klasemen Akhir MotoGP 2025: Marc di Puncak Diikuti Alex Marquez, Marco Bezzecchi Melejit ke Posisi 3
MotoGP Valencia yang berlangsung di Sirkuit Ricardo Torno, Valencia, Spanyol, Minggu (16/11) menjadi seri terakhir yang digelar.
Frengky Aruan - Senin, 17 November 2025
Klasemen Akhir MotoGP 2025: Marc di Puncak Diikuti Alex Marquez, Marco Bezzecchi Melejit ke Posisi 3
Olahraga
Marco Bezzecchi Menangi MotoGP Portugal 2025, Akui Gaya Balap Alex Marquez Jadi Inspirasi
Marco Bezzecchi (Aprilia Racing) memenangi MotoGP Portugal 2025 setelah mempelajari gaya balap Alex Marquez.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 10 November 2025
Marco Bezzecchi Menangi MotoGP Portugal 2025, Akui Gaya Balap Alex Marquez Jadi Inspirasi
Olahraga
Jadwal dan Link Live Streaming MotoGP Portugal: Perebutan Peringkat 3 Klasemen Akhir Musim 2025
MotoGP Portugal 2025 akan menyajikan persaingan sengit untuk memperebutkan peringkat ketiga klasemen akhir.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 07 November 2025
Jadwal dan Link Live Streaming MotoGP Portugal: Perebutan Peringkat 3 Klasemen Akhir Musim 2025
Olahraga
Menangi MotoGP Malaysia 2025, Alex Marquez Akui Lakukan Perubahan Strategi Hadapi Balapan di Sepang
Kemenangan di Sirkuit Sepang mengukuhkan posisi Alex sebagai runner-up di klasemen MotoGP 2025
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 28 Oktober 2025
Menangi MotoGP Malaysia 2025, Alex Marquez Akui Lakukan Perubahan Strategi Hadapi Balapan di Sepang
Olahraga
Raul Fernandes Bersinar di Phillip Island, Raih Kemenangan Perdana di MotoGP Australia 2025
Kemenangan pertama Raul Fernandes sejak bergabung di kelas MotoGP pada 2022.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 19 Oktober 2025
Raul Fernandes Bersinar di Phillip Island, Raih Kemenangan Perdana di MotoGP Australia 2025
Olahraga
Jadwal Lengkap MotoGP Australia 2025: Juara Dunia Absen, Persaingan Sengit Jelang Akhir Musim
Marc Marquez dan Jorge Martin bakal absen di MotoGP Australia 2025. Bagnaia dan Bezzecchi berebut peringkat tiga klasemen.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 16 Oktober 2025
Jadwal Lengkap MotoGP Australia 2025: Juara Dunia Absen, Persaingan Sengit Jelang Akhir Musim
Olahraga
Operasi Bahu Kanan Selesai, Marc Marquez 'Hidupkan' Mode Pemulihan
Juara dunia ini curhat kondisinya membaik dan kini fokus pemulihan
Angga Yudha Pratama - Senin, 13 Oktober 2025
Operasi Bahu Kanan Selesai, Marc Marquez 'Hidupkan' Mode Pemulihan
Olahraga
Marc Marquez Sukses Operasi Bahu Kanan Usai, Bakal Absen di Malaysia dan Australia
Insiden ini memastikan Marc Marquez akan absen di dua seri berturut-turut, yaitu GP Australia dan GP Malaysia
Angga Yudha Pratama - Senin, 13 Oktober 2025
Marc Marquez Sukses Operasi Bahu Kanan Usai, Bakal Absen di Malaysia dan Australia
Olahraga
Menang Perdana hingga Podium Ganda di MotoGP Mandalika 2025, Fermin Aldeguer: Pencapaian yang Luar Biasa!
Fermin Aldeguer jadi pembalap termuda kedua yang pernah memenangi balapan MotoGP.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 07 Oktober 2025
Menang Perdana hingga Podium Ganda di MotoGP Mandalika 2025, Fermin Aldeguer: Pencapaian yang Luar Biasa!
Bagikan