Carlos Bacca Tak Sabar Jalani Musim Bersama AC Milan

Muchammad YaniMuchammad Yani - Senin, 03 Agustus 2015
Carlos Bacca Tak Sabar Jalani Musim Bersama AC Milan

Striker AC Milan, Carlos Bacca. (Foto: Football Italia)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Sepak Bola - Pemain anyar AC Milan, Carlos Bacca mengaku sudah tidak sabar untuk memulai musim 2015/16 bersama Rossoneri. Hal itu diungkapkan langsung oleh agennya, Sergio Barilia.

"Carlos sangat bahagia di Milan dan dia tidak sabar memulai musim sehingga ia bisa memenangkan gelar dengan klub barunya," kata agen Sergio Barilia seperti dikutip MilanNews.it.

"Dia selalu mendapat dukungan dan cinta dari para fans di setiap klub untuk target yang dicapai, kerja keras dan sikap umum nya.

"Ini hanya awal dan dia selalu mencetak gol secara teratur di Kolombia, Belgia, Spanyol dan kompetisi internasional. Oleh karena itu saya yakin dia akan mencetak banyak di Milan juga."

Seperti diketahui, Carlos Bacca pindah ke Milan dari Sevilla dengan kontrak lima tahun. Striker Kolombia itu akan menerima gaji sebesar 2,5 juta euro atau sekitar Rp36 miliar per musimdi Milan.


Baca Juga:

Lama Hilang, Angel di Maria Muncul di Qatar

Harga Cocok, Di Maria Segera Tes Medis di PSG

Sergio Ramos Dipaksa Bertahan di Madrid?

Tolak Galatasaray, Zlatan Ibrahimovic Pilih AC Milan?

Arsenal Siap Pecahkan Rekor Transfer Demi Karim Benzema

Sergio Ramos Lontarkan Kode Kepindahan David De Gea

#AC Milan #Carlos Bacca
Bagikan
Ditulis Oleh

Muchammad Yani

Lebih baik keliling Indonesia daripada keliling hati kamu

Berita Terkait

Olahraga
Pengakuan Massimiliano Allegri, Bolak-balik Ubah Taktik demi Pastikan Kemenangan AC Milan atas Como
Pelatih AC Milan, Massimiliano Allegri bolak-balik mengubah taktik dalam laga tunda pekan 16 Liga Italia Serie A melawan Como di Stadio Giuseppe Sinigaglia, Jumat (16/1) dini hari WIB.
Frengky Aruan - Jumat, 16 Januari 2026
Pengakuan Massimiliano Allegri, Bolak-balik Ubah Taktik demi Pastikan Kemenangan AC Milan atas Como
Olahraga
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah AC Milan Menang 3-1 atas Tuan Rumah Como
AC Milan kini mengoleksi 43 poin di tempat kedua menyusul kemenangan 3-1 atas Como
Frengky Aruan - Jumat, 16 Januari 2026
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah AC Milan Menang 3-1 atas Tuan Rumah Como
Olahraga
Jadwal, Siaran Langsung, Live Juga Link Streaming Laga Liga Italia Serie A Como Vs AC Milan
Laga ini menjadi kesempatan bagi AC Milan untuk memangkas selisih poin dari pemuncak klasemen Inter Milan.
Frengky Aruan - Kamis, 15 Januari 2026
Jadwal, Siaran Langsung, Live Juga Link Streaming Laga Liga Italia Serie A Como Vs AC Milan
Olahraga
Allegri Kesal AC Milan Masih Ulangi Kesalahan yang Sama saat Imbang 1-1 dengan Fiorentina
Kesalahan itu membuat AC Milan hanya bermain imbang 1-1 dengan Fiorentina.
Frengky Aruan - Senin, 12 Januari 2026
Allegri Kesal AC Milan Masih Ulangi Kesalahan yang Sama saat Imbang 1-1 dengan Fiorentina
Olahraga
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah AC Milan Imbang 1-1 dengan Genoa
Kini Milan berselisih tiga poin dari Inter Milan, yang memuncaki klasemen.
Frengky Aruan - Jumat, 09 Januari 2026
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah AC Milan Imbang 1-1 dengan Genoa
Olahraga
Rafael Leao Bakal Jadi Pemain dengan Gaji Tertinggi di Serie A, AC Milan Sudah Siapkan Kontrak Menggiurkan
Rafael Leao akan menjadi pemain dengan gaji tertinggi di Serie A. AC Milan siap menawarkan kontrak menggiurkan untuk bintang Portugal tersebut.
Soffi Amira - Rabu, 07 Januari 2026
Rafael Leao Bakal Jadi Pemain dengan Gaji Tertinggi di Serie A, AC Milan Sudah Siapkan Kontrak Menggiurkan
Olahraga
Jadwal Lengkap Pekan 19 Liga Italia Serie A 2025/2026: Inter Hadapi Parma, AC Milan Vs Genoa
Liga Italia Serie A 2025/2026 memasuki pekan 19, yang akan berlangsung mulai Selasa (6/1) malam WIB
Frengky Aruan - Selasa, 06 Januari 2026
Jadwal Lengkap Pekan 19 Liga Italia Serie A 2025/2026: Inter Hadapi Parma, AC Milan Vs Genoa
Olahraga
Cagliari vs AC Milan: Aksi Ciamik Rafael Leao Bawa Rossoneri Gusur Inter Milan Puncak Klasemen
Massimiliano Allegri sempat memasukkan Niclas Fullkrug di pertengahan babak kedua
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 03 Januari 2026
Cagliari vs AC Milan: Aksi Ciamik Rafael Leao Bawa Rossoneri Gusur Inter Milan Puncak Klasemen
Olahraga
Preview Cagliari vs AC Milan Serie A: Peluang Rossoneri Kudeta Puncak Klasemen
Preview Cagliari vs AC Milan di Serie A 2026: peluang Rossoneri naik ke puncak klasemen, kabar tim, susunan pemain, dan prediksi skor.
ImanK - Jumat, 02 Januari 2026
Preview Cagliari vs AC Milan Serie A: Peluang Rossoneri Kudeta Puncak Klasemen
Olahraga
Prediksi dan Statistik Cagliari vs AC Milan: Misi Massimiliano Allegri Kudeta Inter Milan dari Puncak Serie A
Kondisi skuad kedua tim sedang pincang
Angga Yudha Pratama - Jumat, 02 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Cagliari vs AC Milan: Misi Massimiliano Allegri Kudeta Inter Milan dari Puncak Serie A
Bagikan