Brendan Rodgers Frustasi Liverpool Kalah dari Hull City
Pelatih Liverpool, Brendan Rodgers. (Foto: liverpoolfc.com)
MerahPutih Sepak Bola - Brendan Rodgers tak bisa tutupi rasa kekecawaannya saat timnya kalah 1-0 dari Hull City pada lanjutan Premier League pekan ke-34 di Kingston Communications Stadium, Rabu dini hari (29/4).
Seperti dikutip laman resmi Liverpool, manajer The Reds mengaku kecewa karena kekalahan tersebut membuat asa Gerrard dkk melaju ke Liga Champions musim depan sangat tipis.
“Kami kekurangan insting membunuh di area pertahanan lawan. Kami juga kecewa dengan gol yang terjadi,” kata Rodgers.
“Kami kecewa dengan gol lawan. Sebab, kami tak terlalu banyak ditekan lawan. Gol itu akibat kesalahan kami dalam bertahan dan membiarkan Dawson mencetak gol,” lanjut Rodgers.
Hasil ini membuat Liverpool tertahan di peringkat kelima Premier League dengan 58 poin, selisih 7 poin dari Manchester United yang menempati urutan keempat.
Baca Juga:
Video Peringatan 1 Tahun Terpelesetnya Steven Gerrard
Ini Alasan Divock Origi ke Liverpool
Adam Lallana Yakin Liverpool akan Bangkit
Steven Gerrard Catatkan Penampilan Ke-500 di Liga Primer Inggris
Bagikan
Berita Terkait
Qarabag Sulit Dikalahkan, Pelatih Liverpool Ambil Contoh Laga Kontra Chelsea
Manchester United Mulai Cemas, Patrick Dorgu Terancam Absen Lama
Sudah Dikontak Liverpool, Xabi Alonso Terbuka Menggantikan Arne Slot
Dosa Besar Arne Slot Versi Legenda Liverpool: Habiskan Dana Transfer Selangit Tapi Cuma Bisa Bertahan di Papan Tengah
Digelar Serentak Kamis Dini Hari WIB, Ini Jadwal Lengkap Matchday 8 Liga Champions 2025/2026 yang Jadi Penentuan
Manchester United Membalikkan Prediksi Vs City dan Arsenal, Harry Maguire Singgung Magis Michael Carrick
Enggan Berpisah, Andy Robertson Dipastikan Bertahan di Liverpool
Arsenal Masih di Puncak Klasemen karena Keberuntungan, Rio Ferdinand Singgung Performa Man City dan Liverpool
Xabi Alonso Buka Peluang Jadi Pelatih Liverpool, Arne Slot Bakal Dipecat?
Klasemen Liga Inggris Premier League Setelah Everton Imbang 1-1 dengan Leeds United