Badai Pasir, Puluhan Warga Timur Tengah Dilarikan ke Rumah Sakit
Badai Pasir Timur Tengah. (Screenshot BBC)
MerahPutih Internasional - Badai pasir yang menyerang Timur Tengah menyebabkan puluhan orang dilarikan ke rumah sakit.
Setelah menyerang Suriah pada Senin kemarin (7/9), badai pasir ini meluas ke wilayah lainnya pada Selasa pagi (8/9).
Badai pasir juga melanda Lebanon, Israel, Turki dan Siprus. Di Lebanon, dua orang dilaporkan tewas, salah satunya adalah pria tua yang ditemukan tewas di atap.
Seperti dilansir BBC, sebuah media Suriah mengungkapkan bahwa helikopter pemerintah sempat tak diizinkan terbang karena badai ini.
Berikut adalah beberapa dampak dari badai pasir di Timur Tengah:
1. 80 warga Lebanon dilarikan ke rumah sakit karena masalah pernapasan.
2. Kementerian Lingkungan Hidup Israel memperingatkan orang tua, wanita hamil untuk tetap di dalam rumah.
3. Sepuluh orang warga Sirpus dilarikan ke rumah sakit karena gangguan pernapasan.
BACA JUGA:
Qatar Jadi Negara Terdamai di Timur Tengah
Pertama Kali, Prancis Lakukan Penerbangan Pengintaian di Suriah
Bagikan
Adinda Nurrizki
Berita Terkait
Jakarta Diguyur Hujan Deras, 4 RT dan 3 Ruas Jalan Kebanjiran
Bibit Siklon Tropis 98W Sudah 'Gentayangan' di Utara Papua, Banjir Rob Mengintai Bangka Belitung Hingga Maluku, BMKG Minta Warga Segera Siaga.
Warga Banten Harus Waspada, Cuaca Ekstrem Bakal Melanda Sampai 31 Oktober 2025
Prakiraan Cuaca Hari Ini, 28 Oktober 2025: Jakarta Mendadak Berubah Menjadi 'Kota Petir' di Siang Hari
Selama Akhir Bulan Ini, Tangerang Bakal Diguyur Hujan, Masyarakat Diminta Waspada
Prakiraan Cuaca 12 Oktober 2025: Hujan Petir dan Suhu Panas Maksimum Mengancam Sejumlah Kota Hari Ini
BPDB Imbau Warga Kepulauan Seribu Waspadai Angin Kencang & Gelombang Tinggi Hingga Rabu Besok
Jakarta Terancam Hujan Ekstrem, Pramono Anung Siapkan 1.200 Pompa Statis dan Portable
BMKG Umumkan Hujan Akan Turun di Sebagian Besar Jakarta Sore Hingga Malam pada Minggu (28/9)
Kecepatan Siklon Bualoi 140 Kilometer Per Jam, Hujan Lebat dan Gelombang Tinggi Ancam Wilayah Sulawesi sampai Papua