5 Alasan Penumpang Marah "Polisi Arogan, Tilang Sopir Transjakarta"
Seorang petugas polisi terekam berteriak terkesan arogan dalam video "Polisi Tilang Sopir Bus Transjakarta". (Sumber: Screenshoot YouTube)
Merahputih Megapolitan - Di dunia maya sedang ramai dibicarakan video yang berjudul "Polisi Arogan, Tilang Sopir Transjakarta di Jalurnya". (BACA: Motor Masuk Busway Polisi Malah Tilang Sopir Transjakarta)
Video tersebut tersebar melalui akun jejaring sosial Facebook, Selasa (24/3) dan YouTube.
Dalam video berdurasi 1.30 menit tersebut, terekam kegaduhan di dalam kabin bus Transjakarta antara penumpang dan seorang petugas polisi, yang hendak menilang sopir bus Transjakarta. (BACA: Ini Empat Kisah Pedih di Balik Transjakarta)
Tidak dijelaskan secara detail, bagaimana kejadian itu berlangsung. Namun menurut keterangan yang dihimpun, kejadian tersebut berlangsung sebelum halte Transjakarta Semanggi, Selasa (24/3) sekitar pukul 15.30 WIB.
Kronologinya, menurut keterangan yang beredar di dunia maya, seorang pengendara sepeda motor yang masuk jalur busway nyaris bersenggolan dengan bus Transjakarta. Berikut alasan yang membuat para penumpang bus Transjakarta tersebut kesal kepada petugas polisi yang berusaha menilang sopir bus Transjakarta.
Bagikan
Berita Terkait
Pemprov DKI Jakarta Batal Naikkan Tarif Tiket Bus Transjakarta Karena Kondisi Ekonomi
Transjakarta Perkuat Ekosistem Transportasi Inklusif, Target 30 Persen Pramudi Perempuan
Anggaran Transjakarta 2026 Disunat, Pemprov DKI Jakarta Putar Otak Cari Tambahan Triliunan Rupiah
Viral Dugaan Pelecehan Seksual di Bus Transjakarta, Penumpang Perempuan Jadi Korban
Operasional TransJakarta BW9 Kota Tua - PIK Dihentikan, Ini Rute Penggantinya
Ada Kegiatan Jakarta Penuh Warna, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Layanan
Kenaikan Tarif Transjakarta Harus Berbasis Peningkatan Layanan
Transjakarta Beri Sanksi SP2 ke Karyawan Diduga Pelaku Kekerasan Seksual, Siap Bawa Kasus ke Ranah Hukum
Kasus Kekerasan Seksual di Transjakarta, Pramono: Jika Benar, Tindak Setegas-tegasnya!
Pramono Anung Simpan Rapat-Rapat Rahasia Kenaikan Tarif Transjakarta, Masyarakat Diminta Sabar Menunggu