Kumpulan Berita Wartawan
Kumpulan Berita Wartawan

Polda Metro Selidiki Pelaku Begal Wartawan Bisnis Indonesia
Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Endra Zulpan mengatakan, kasus tersebut sedang diusut untuk mengidentifikasi pelaku pembegalan.

PWI Tarik Kartu Anggota Polisi Menyamar Jadi Wartawan
Umbaran Wibowo, yang kini jadi Kapolsek, dinyatakan terbukti telah melanggar Peraturan Dasar (PD), Peraturan Rumah Tangga (PRT), Kode Etik Jurnalistik (KEJ), dan Kode Perilaku Wartawan (KPW) PWI.

Peras Kelompok Tani, Polisi Tangkap Wartawan
Tersangka SE tercatat sebagai Kepala Desa Turan Baru, Kecamatan Curup Selatan yang terpilih pada 2016 lalu, namun pada 2018 diberhentikan karena ijazah adalah palsu.

Kasus Wartawan Disiksa hingga Dipaksa Minum Air Seni, Polisi Pastikan Usut Tuntas
Polres Kabupaten Karawang memastikan akan mengusut tuntas kasus dugaan penculikan dan penganiayaan tersebut.

Jurnalis Karawang Disiksa Oknum Pejabat Hingga Dipaksa Minum Air Seni
Insiden kekerasan terhadap jurnalis kembali terjadi. Kali ini menimpa dua orang wartawan, Gusti Gumilar dan Zaenal Mustofa di Karawang, Jawa Barat.

Pembunuhan Wartawan di Jakarta Timur Dipastikan Tak Berkaitan dengan Pemberitaan
Kasus pembunuhan terhadap wartawan Firdaus Pangaribuan akhirnya terkuak.

Polisi Ungkap Motif Pembunuhan Wartawan di Kramat Jati
Polda Metro Jaya menyebut motif pembunuhan terhadap Wartawan atas nama Firdaus di Kramat Jati, Jakarta Timur, karena pelaku emosi saat ditegur korban.

Polisi Kantongi Identitas Pelaku Diduga Pembunuh Wartawan di Jakarta Timur
Firdaus Parlindungan Pangaribuan(45), wartawan Raja Ampat Pos, ditemukan tewas bersimbah darah di trotoar Jalan Mayjen Sutoyo, Kramat Jati, Jakarta Timur, pada Selasa (19/7) sekitar pukul 05.00 WIB.

Polri Usut Oknum Aparat Diduga Intimidasi Wartawan Dekat Rumah Irjen Ferdy Sambo
Polri menangkap oknum polisi yang diduga mengintimidasi dua wartawan online saat meliput di rumah Kadiv Propam Irjen Ferdy Sambo di Kompleks Polri Duren Tiga, Jakarta Selatan.

Sekjen PBB Perintahkan Penyelidikan Independen atas Tertembaknya Wartawan Al Jazeera
Seorang wartawati Al Jazeera tewas oleh tembakan tentara Israel di wilayah pendudukan Tepi Barat pada Rabu (11/5).

Wartawan Al Jazeera Dikabarkan Tewas oleh Tembakan Tentara Israel
Seorang wartawati Al Jazeera tewas oleh tembakan tentara Israel di wilayah pendudukan Tepi Barat pada Rabu (11/5).