Kumpulan Berita Masker
Kumpulan Berita Masker

Imbauan Pakai Masker di Luar Ruangan, Menkes: Presiden Orangnya Sangat Waspada
Imbauan penggunaan masker di luar ruang publik kembali disuarakan oleh Presiden Joko Widodo.

Penggunaan Masker Bakal Diperketat untuk Mencegah Lonjakan COVID-19
Wakil Presiden (Wapres), Ma'ruf Amin menyebut aturan penggunaan masker akan kembali diperketat, termasuk di luar ruangan.

Moeldoko Ingatkan Masyarakat Tak Buru-buru Tinggalkan Pemakaian Masker
Masyarakat jangan tergesa-gesa untuk melepas masker karena saat ini kasus COVID-19 kembali meningkat.

Pemerintah Diminta Kaji Ulang Aturan Lepas Masker di Area Terbuka
IDI meminta kerjasama semua pihak baik pemerintah, swasta, maupun masyarakat untuk tetap menjalankan berbagai upaya kewaspadaan strategi pencegahan dan pengendalian penularan COVID-19 yang maksimal.

Jangan Cemas di Tengah Pelonggaran Pemakaian Masker
Sebagian masyarakan masih cemas dengan kebijakan melepas masker.

Jokowi Bolehkan Lepas Masker, Ganjar: Masyarakat Harus Punya Kesadaran Sendiri
Presiden Jokowi memutuskan untuk melonggarkan penggunaan masker di tengah kondisi COVID-19 di Indonesia.

DPR Wanti-wanti Pelonggaran Pemakaian Masker Jangan Membuat Lengah
Saleh berharap pelonggaran ini tidak membuat masyarakat menjadi lengah.

Tanggapi Kebijakan Jokowi, Gibran: Pakai Masker Tingkatkan Level Kegantengan 20 Persen
Presiden Joko Widodo memutuskan untuk melonggarkan penggunaan masker di tengah kondisi COVID-19 di Indonesia yang melandai.

Penggunaan Masker di Luar Ruang Bukan Hal Wajib, Perekonomian Diprediksi Menggeliat
Kebijakam pemerintah memutuskan melonggarkan kebijakan penggunaan masker di ruang terbuka menuai harapan akan bertumbuhnya ekonomi.

Jokowi Izinkan Masyarakat Lepas Masker di Ruang Terbuka
"Dengan memperhatikan kondisi saat ini, penanganan pandemi COVID-19 di Indonesia makin terkendali, Pemerintah memutuskan untuk melonggarkan kebijakan pemakaian masker," ucap Presiden Jokowi

Jokowi Tak Mau Indonesia Latah Ikutan Negara Lain Soal Buka Masker
Penambahan kasus COVID-19 harian makin melandai. Presiden Joko Widodo (Jokowi) tidak ingin tergesa-gesa untuk mengubah status pandemi COVID-19 menjadi endemi. Jokowi mengatakan kasus COVID-19 di Indonesia memang rendah tapi dia mengingatkan mengenai pentingnya masa transisi.

Jenis Masker Terbaik untuk Dipakai saat Naik Pesawat
KN95 mampu menyaring 95% partikel udara.

Mengenal Dampak Memakai Masker Renggang Bagi Kulit
Memakai masker yang renggang dapat merusak lapisan kulit terluar atau skin barrier.

Aman dan Nyaman Jalan di Mal Bersama si Kecil saat Pandemi
Rekreasi (salah satunya) ke mal bisa menjadi ide bagus untuk kesehatan fisik dan mental kita dan keluarga.

Cegah Kacamata Berembun saat Pakai Masker
cara tepat supaya kacamata enggak berembun

Tempat Wisata Belum Buka, Solo Zoo Banting Setir Jualan Masker
Kebijakan PPKM Level 4 berdampak pada ditutupnya objek wisata Taman Satwa Taru Jurug (TSTJ) atau Solo Zoo.

Tips Membuang Masker dan Sampah Medis Bekas COVID-19
Kenali cara membuang masker bekas yang baik dan benar