Kumpulan Berita Konflik Papua
Kumpulan Berita Konflik Papua

Ratusan Anggota Brimob Dikerahkan ke Jayawijaya
Personel itu bantuan dari Mabes ke Polda Papua dan kemudian ditempatkan di wilayah Polres Jayawijaya.

Pemekaran Daerah Otonomi Papua Dinilai Perlu Dilakukan meski Tuai Kontroversi
Pro dan kontra terhadap Daerah Otonomi Baru (DOB) Papua terus bergulir di masyarakat.

Panglima TNI Diminta Serius Tangani KKB
Pengamat kebijakan publik Jerry Massie meminta Panglima TNI Jenderal TNI Andika Perkasa untuk serius dalam memberantas aksi KKB di Papua.

Pembahasan 3 RUU Pemekaran Papua Dimulai 16 Mei
Saat ini, proses di Mahkamah Konstitusi (MK) sudah masuk dalam sidang pembuktian, seperti bukti-bukti dan saksi ahli yang dihadirkan.

KKB Bakar Mes PT MTT di Kabupaten Puncak
Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) kembali melakukan teror pada Jumat (22/4) sore.

Dinilai Berpotensi Picu Masalah, Pemekaran Provinsi Baru di Papua Menuai Penolakan
Koalisi yang terdiri atas sejumlah organisasi masyarakat sipil menyayangkan persetujuan Badan Legislasi (Baleg) DPR RI atas rancangan undang-undang pembentukan tiga provinsi baru di Papua.

Jenazah Serda Eka dan Istri Korban Penembakan di Elelim Diterbangkan ke Surabaya
Jenazah pasangan suami istri (pasutri) tersebut diterbangkan ke Surabaya untuk dimakamkan.

Kapolres Nduga Pastikan Aktivitas Masyarakat di Kenyam Berlangsung Normal
Kapolres Nduga AKBP Komang Budhiarta menyatakan, aktivitas masyarakat di Kenyam, Selasa (29/3), berlangsung normal, termasuk di pasar.

Pangdam Cenderawasih Nyatakan Tidak Ada Penambahan Pasukan ke Kenyam
Tidak ada penambahan pasukan pascapenyerangan Pos Quary Bawah, Distrik Kenyam oleh KKB.

Tim Gabungan TNI Diberangkatkan ke Kenyam
Tim gabungan yang dipimpin Kepala Seksi Intel Korem 172/PWY Letnan Kolonel Kavaleri Kristyanto saat ini melakukan investigasi terkait kasus penyerangan tersebut.

Ratusan Warga Dekai Yahukimo Kembali ke Rumah Masing-masing
Sekitar 200 orang warga Dekai yang sempat mengungsi ke Mapolres Yahukimo kini sudah kembali ke rumah masing-masing.

Polda Papua Kirim Tambahan Anggota Brimob ke Dekai
Polda Papua akan mengirim dua peleton Brimob guna menambah perkuatan personel guna membantu Polres Yahukimo menangani aksi kamtibmas tersebut.

Perwira Polisi Terluka Saat Amankan Demo Penolakan Pemekaran Wilayah
Aksi demonstrasi ini sendiri digelar oleh sejumlah mahasiswa Papua sebagai bentuk penolakan terhadap wacana pemekaran Provinsi Papua menjadi enam wilayah administrasi.

Ukraina Ingin Berdamai Dengan Rusia
Sekitar 18 juta warga Ukraina akan terkena imbas konflik, dalam hal kemanusiaan, di negara tersebut atau negara-negara tetangga.

Keamanan Kondusif, Bandara Aminggaru Puncak Segera Dibuka Kembali
Polisi terus berkoordinasi dengan pihak-pihak terkait guna mempercepat pengoperasian kembali Bandara Aminggaru di Ilaga yang selama beberapa hari ini ditutup pascapenyerangan oleh kelompok bersenjata.

TNI Tegaskan Kematian Prada Enos Aninam Bukan Ditembak Separatis Papua
Gerombolan KST ini, kata Aqsha, memang sering sekali menyebarkan berita-berita bohong yang provokatif.

Polisi-Tokoh Adat Pastikan Tidak Ada Bentrok Susulan di Sorong
Situasi di Kota Sorong, Papua Barat, sudah kondusif pasca-bentrok antarkelompok warga yang menewaskan 18 korban.

Belum Ditangkap, Para Pelaku Bentrokan Berdarah di Sorong Sudah Diidentifikasi
Polisi sudah mengidentifikasi para pelaku kerusuhan mematikan yang terjadi di Kota Sorong, Senin (24/1) malam waktu setempat.

Polisi Cari Pelaku dan Aktor Intelektual Bentrokan Berdarah di Kota Sorong
Kota Sorong, Papua Barat diwarnai dengan insiden bentrokan berdarah yang menewaskan belasan orang, Selasa (9/1) dini hari.

Operasi Damai Cartenz Utamakan Kesejahteraan ketimbang Penegakan Hukum
Polri lantas membentuk Operasi Damai Cartenz dengan target operasi pembinaan kepada orang asli Papua (OAP) dimulai 17 Januari 2022.