Kumpulan Berita Kekerasan Seksual
Kumpulan Berita Kekerasan Seksual

LPSK Ungkap Indonesia Darurat Kekerasan Seksual
Wakil Ketua Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) Maneger Nasution menilai bahwa Indonesia saat ini dalam kondisi darurat kekerasan seksual.

Komnas Perempuan Sebut KDRT Jadi Kasus Kekerasan Terbanyak yang Dilaporkan
Ketua Komnas Perempuan Andy Yentriyani mengatakan sejumlah kasus kekerasan yang dilaporkan ke Komnas Perempuan maupun ke lembaga pengada layanan, mayoritas adalah kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT).

Kementerian PPPA Dorong Pimpinan Pesantren Tersangka Kekerasan Seksual Dihukum Maksimal
Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak mendorong LMI (43) dan HSN (50), pimpinan pondok pesantren di Kecamatan Sikur, Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat yang menjadi tersangka kasus kekerasan seksual, agar dihukum maksimal.

Ada Dugaan Kekerasan Seksual Sebelum Anak Pj Gubernur Papua Pegunungan Meninggal
Putri Penjabat Gubernur (Pj) Papua Pegunungan Nikolaus Kondomo, berinisial ABK, ditemukan meninggal di sebuah kamar kos di Semarang.

Pelaku Persekusi 2 Perempuan Saat Bulan Puasa di Sumbar Serahkan Diri
Polisi telah menetapkan ada tiga tersangka yang merupakan kesimpulan dari pemeriksaan saksi yang berjumlah 13 orang.

Lawan Pelecehan Seksual di Transportasi Umum Lewat Metode Intervensi 5D
Kekerasan atau pelecehan seksual faktornya terjadi bukan karena pakaian seseorang, dan tidak selalu terjadi di malam hari