Kumpulan Berita Dewan Pers
Kumpulan Berita Dewan Pers

Menkominfo dan Dewan Pers Bahas Regulasi Hak Penerbit
Dalam pertemuan itu, Menkominfo Johnny G. Plate mengajak semua pihak untuk meningkatkan kerja sama penyiapan regulasi hak penerbit untuk menghadirkan konvergensi industri media di Indonesia.
Publisher Rights Bakal Selamatkan Pers Indonesia dari Gempuran Platform Digital Asing
"Dorongan dari Bapak Presiden sungguh sangat mulia untuk segera memberi payung yang dapat memayungi kawan-kawan pers supaya terhindar dari gempuran digital," ucap M. Nuh.
Jokowi Dukung Penataan Ekosistem Industri Pers Dengan Platform Digital Asing
Langkah yang bisa diambil, kata Jokowi, bisa dengan revisi UU, membentuk UU baru atau memengeluarkan peraturan pemerintah.

Dewan Pers Minta Polisi Jadikan Media Sebagai Partner
Arif mengajak Divisi Humas Polri untuk mengedepankan dialog dalam menyikapi sebuah produk jurnalistik yang diliput oleh awak media.

Berikan Anugerah, Dewan Pers Ajak Warga Apresiasi Anak Bangsa Berprestasi
Nuh mengingatkan, pada tahun-tahun mendatang kompleksitas sosial akan semakin cepat dibandingkan kompleksitas pemahaman sehingga dibutuhkan wartawan yang menguasai salah satu spesialis.

Kategori Kebebasan Pers di Jabar Cukup Bebas
Demokrasi dalam kebebasan pers akan menjadi peradaban masa depan Indonesia. Ridwan menyebut teori pentaheliks yang diterapkan menjadi keberhasilan Jabar melompat begitu jauh dalam survei IKP 202.

Dewan Pers Minta MK Tolak Judicial Review UU 40/1999 Tentang Pers
Para pemohon tidak memiliki kerugian atas hak konstitusional berdasarkan UUD NRI Tahun 1945.

Akibat COVID-19, Dewan Pers Sebut 70 Ribu Orang Jadi Yatim
Wabah virus corona tak hanya menghantam sendi perekonomian, tapi juga membawa luka mendalam bagi keluarga yang ditinggalkan karena meninggal dunia.

Pemerintah Diminta Tidak Ciptakan Kerumunan yang Undang Awak Media
Ini demi terus berjalannya fungsi kontrol sosial