Tanpa Laga FIFA Matchday, Posisi Ranking Indonesia Naik Timnas Indonesia. Foto: AFF

MerahPutih.com - FIFA kini telah memperbarui ranking FIFA per 31 Maret 2022 lalu. Brasil akhirnya menduduki posisi perdana ranking FIFA setelah menggeser Belgia.

Tim Samba mengoleksi 1832, 69 poin. Lalu, Brasil unggul dari Belgia dan Prancis di posisi kedua serta ketiga. Posisi keempat diisi Argentina, kemudian dibuntuti Inggris, Italia, Spanyol, Portugal, Meksiko, dan Belanda.

Baca juga:

Ranking FIFA: Timnas Indonesia Naik, Tapi Dilangkahi Singapura

Posisi ranking FIFA Indonesia naik satu peringkat
Posisi ranking FIFA Indonesia naik satu peringkat. Foto: AFF

Sementara itu, posisi ranking FIFA Indonesia naik satu peringkat dari 160 ke 159. Padahal, Timnas Indonesia tak menjalani laga FIFA Matchday pada Maret lalu.

Naiknya ranking FIFA Indonesia tak terlepas dari merosotnya salah satu negara zona Oseania (OFC), Kaledonia Utara dari posisi ke-153 ke 160. Kaledonia Utara harus menelan kekalahan tiga kali beruntun di FIFA Matchday.

Kaledonia Utara kalah 1-2 dari Fiji, takluk 0-1 dari Papua Nugini 0-1, dan kalah telak 1-7 dari Selandia Baru 1-7. Ini berdasarkan perhitungan laman Football-Ranking.com, situs yang biasa mengulas statistik tim nasional di ranking FIFA.

Meski naik, Indonesia masih kalah dari Singapura (158), Malaysia (154), Myanmar (151), Thailand (111), dan Vietnam (96). Vietnam posisinya naik karena menahan imbang Jepang 1-1, pada laga pamungkas Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Asia, Selasa (29/3).

Baca juga:

PSSI dan FIFA Cegah Perubahan Iklim Lewat Sepak Bola Ramah Lingkungan

Kanal
LAINNYA DARI MERAH PUTIH
Shin Tae-yong Panggil 23 Pemain Hadapi Curacao, Ada Pemain Debutan
Olahraga
Shin Tae-yong Panggil 23 Pemain Hadapi Curacao, Ada Pemain Debutan

Curacao merupakan negara dari Kepulauan Karibia yang memiliki peringkat ke-84 FIFA, jauh di atas Indonesia yang saat ini menempati peringkat ke-155 dunia.

Persib Tampilkan Jersey Anyar saat Lawan Bhayangkara FC
Olahraga
Persib Tampilkan Jersey Anyar saat Lawan Bhayangkara FC

Jersey Persib ini baru dipublikasikan beberapa waktu lalu. Dengan mengusung tema Bandung Kembali Bergelora.

Kemenangan Jadi Harga Mati, Ketum PSSI Minta Timnas Tak Sepelekan Timor Leste
Olahraga
Kemenangan Jadi Harga Mati, Ketum PSSI Minta Timnas Tak Sepelekan Timor Leste

Timnas Indonesia U-23 diharapkan meraup poin penuh di laga lanjutan cabang olahraga sepak bola pria SEA Games 2021 melawan Timor Leste.

Jadwal Siaran Langsung Indonesia U-20 vs Selandia Baru
Olahraga
Jadwal Siaran Langsung Indonesia U-20 vs Selandia Baru

Pertandingan Indonesia kontra Selandia Baru akan disiarkan langsung oleh Indosiar mulai pukul 19.30 WIB.

Indonesia 2-1 Kamboja: Langkah Manis Skuad Garuda
Olahraga
Indonesia 2-1 Kamboja: Langkah Manis Skuad Garuda

Skuad Garuda menang 2-1 atas Kamboja pada laga Grup A.

Flairene Candrea Peluk Erat Ibunda Usai Pengalungan Emas SEA Games 2021
Olahraga
Flairene Candrea Peluk Erat Ibunda Usai Pengalungan Emas SEA Games 2021

Flairene Candrea Wonomiharjo menceritakan rahasia di balik kesuksesannya meraih medali emas di SEA Games 2021.

Eks Pelatih Juventus Tangani West Bandits Combiphar Solo
Olahraga
Eks Pelatih Juventus Tangani West Bandits Combiphar Solo

Eks pelatih Juventus itu akan menggantikan posisi Raoul Miguel yang posisinya diangkat menjadi Direktur Teknik.

Alasan Dewa United FC Usung Lexyndo Hakim jadi Bakal Calon Anggota Exco PSSI
Olahraga
Alasan Dewa United FC Usung Lexyndo Hakim jadi Bakal Calon Anggota Exco PSSI

Chief Operating Officer (COO) Dewa United FC, Rendra Soedjono mengungkapkan alasan mengusung Lexyndo Hakim karena bisa diandalkan untuk membawa perubahan di sepak bola Indonesia ke arah yang lebih baik.

Kata Bima Sakti soal Kekuatan Palestina U-17
Olahraga
Kata Bima Sakti soal Kekuatan Palestina U-17

"Kami sempat mengambil video (pertandingan Palestina U-17). Mereka tim yang bagus dan kekuatannya merata. Mereka juga bisa mempersulit UEA," kata Bima Sakti.

Tantang Akane Yamaguchi Lagi, Gregoria Lupakan Kemenangan di Malaysia Open 2022
Olahraga
Tantang Akane Yamaguchi Lagi, Gregoria Lupakan Kemenangan di Malaysia Open 2022

Selanjutnya, ia akan kembali menantang pemain peringkat satu dunia, yakni Akane Yamaguchi.