Sekjen PAN: Tidak Ada Inisiator Tunggal Terbentuknya Koalisi Indonesia Bersatu Suasana konferensi pers Ketua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto di Rumah Heritage Jakarta, Kamis (12/5/2022). ANTARA/Putu Indah Savitri

MerahPutih.com - Pembentukan Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) disebut merupakan kesepakatan ketiga ketua umum parpol, yakni Ketum Golkar Airlangga Hartarto, Ketum PAN Zulkifli Hasan dan Ketum PPP Suharso Monoarfa.

"Kalau dilihat aspek pertemuannya, tidak ada inisiator tunggal, itu inisiasi semua, jadi ini merupakan kesepakatan tiga ketum tersebut," kata Sekjen PAN Eddy Soeparno, dalam diskusi di Jakarta, Sabtu (14/5).

Baca Juga

Koalisi Golkar-PPP-PAN Lanjutkan Visi Jokowi-Ma'ruf Amin di Pilpres 2024

Wakil Ketua Komisi VII DPR RI ini menjelaskan bahwa Airlangga, Zulkifli Hasan dan Suharso sudah menjalin komunikasi secara reguler sebelumnya.

Beberapa waktu terakhir komunikasinya lebih intens sehingga diputuskan dilakukan pertemuan di Sam Ratulangi, Menteng, Jakarta Pusat. Pertemuan tersebut, juga dilakukan dalam suasana lebaran 2024.

Baca Juga

Koalisi Golkar-PAN-PPP, Siapa Capres dan Cawapresnya?

Menurut Eddy, ketiga ketum hadir dalam pertemuan tersebut dengan pikiran terbuka untuk membahas dan merumuskan hal-hal yang sifatnya sangat luas untuk kemudian dikerucutkan oleh tim bersama.

Anak buah Ketum PAN Zulkifli Hasan ini mengatakan masing-masing partai tahu tentang kondisinya, namun ketiga ketum bertemu dengan pikiran terbuka dalam kondisi setara.

"Kita sudah tahu posisi masing-masing, tetapi kita datang dengan pikiran terbuka. Kalau kemarin teman-teman datang dengan prasyarat, saya kira pertemuan kemarin tidak akan terjadi, betul-betul dengan pikiran terbuka," pungkasnya. (Pon)

Baca Juga

Koalisi Golkar, PAN dan PPP, Demokrat: Ada Kemungkinan Bergabung

LAINNYA DARI MERAH PUTIH
[HOAKS atau FAKTA]: Konsumsi Sebutir Telur Setara Mengisap 5 Batang Rokok
Indonesia
[HOAKS atau FAKTA]: Konsumsi Sebutir Telur Setara Mengisap 5 Batang Rokok

Beredar informasi di media sosial Instagram yang menyebut jika mengonsumsi telur memiliki resiko yang sama dengan mengisap lima batang rokok.

Rupiah Makin Melemah, Pagi Ini Tembus Rp 15.130 Per USD
Indonesia
Rupiah Makin Melemah, Pagi Ini Tembus Rp 15.130 Per USD

The Fed juga mengindikasikan masih akan ada kenaikan suku bunga hingga akhir 2022 sebagai upaya bank sentral untuk menekan inflasi yang tinggi di Negeri Paman Sam.

PPP Anggap Nostalgia Airlangga-Paloh Bukan Isyarat Gabung Koalisi
Indonesia
PPP Anggap Nostalgia Airlangga-Paloh Bukan Isyarat Gabung Koalisi

Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto menemui Ketum Partai NasDem Surya Paloh dalam momen buka bersama. Di acara itu juga dihadiri bakal Capres, Anies Baswedan.

Jokowi Tinjau Penyuntikan Perdana Vaksin COVID-19 Buatan Indonesia di Bandung
Indonesia
Jokowi Tinjau Penyuntikan Perdana Vaksin COVID-19 Buatan Indonesia di Bandung

Presiden Joko Widodo (Jokowi) tiba di Pangkalan TNI AU Husein Sastranegara, Kota Bandung, Provinsi Jawa Barat untuk melakukan kunjungan kerja pada Kamis (13/3) pagi.

Jokowi Sebut IMS GBK jadi Fasilitas Olahraga Tertutup Terbesar di Indonesia
Indonesia
Jokowi Sebut IMS GBK jadi Fasilitas Olahraga Tertutup Terbesar di Indonesia

Jokowi menyebut bahwa Indonesia Arena, merupakan salah satu fasilitas olahraga tertutup yang paling besar di Indonesia.

Dukungan Demokrat dan PKS kepada Anies Dinilai Hanya Basa Basi Politik
Indonesia
Dukungan Demokrat dan PKS kepada Anies Dinilai Hanya Basa Basi Politik

dukungan Demokrat dan PKS terhadap Anies dinilai hanya sebatas basa basi politik, karena sampai saat ini keduanya belum juga memperkenalkan dukungannya ke basis pendukung.

Kriteria Sekda DKI Jakarta Pilihan Pj Heru Budi
Indonesia
Kriteria Sekda DKI Jakarta Pilihan Pj Heru Budi

Ia berharap Sekda DKI pengganti Marullah Matalih nantinya harus paham tentang anggaran Pemerintah DKI.

Kadishub DKI Bantah Cabut Raperda ERP
Indonesia
Kadishub DKI Bantah Cabut Raperda ERP

Wacana penarikan dokumen rancangan peraturan daerah (Raperda) Pengendalian Lalu Lintas Secara Elektronik (PL2SE) terkait jalan berbayar elektronik atau electronic road pricing (ERP) di DPRD dibantah Kepala Dinas Perhubungan (Kadishub) DKI, Syafrin Liputo.

Indonesia Harus Hati Hati Atas Penutupan Silicon Valley Bank
Indonesia
Indonesia Harus Hati Hati Atas Penutupan Silicon Valley Bank

Luhut meminta agar semua pihak tetap berhati-hati menghadapi situasi yang ada.

Dana Hibah Rp 236 Miliar dari UEA, Gibran: Tidak Ada Imbal Balik
Indonesia
Dana Hibah Rp 236 Miliar dari UEA, Gibran: Tidak Ada Imbal Balik

Presiden Uni Emirat Arab (UEA) Mohamed Bin Zayed (MBZ) Al-Nahyan mengucurkan dana hibah sebesar Rp 236 miliar pada Pemerintah Kota (Pemkot) Solo.