Liga Champions
Prediksi, Prakiraan Susunan Pemain, dan Head to Head Inter Milan Vs Porto Inter Milan. Foto: Twitter

MerahPutih.com - Inter Milan akan berhadapan dengan FC Porto pada leg pertama babak 16 besar Liga Champions 2022-2023 di Giuseppe Meazza, Kamis (23/2) dini hari WIB.

Tuan rumah wajib memenangkan pertandingan di kandang demi memudahkan perjalanan pada leg kedua di markas Porto.

Baca JugaLiverpool 2-5 Real Madrid: Blunder Konyol Thibaut Courtois dan Alisson Becker

Andai kalah atau imbang, Inter berada dalam risiko besar. Sebab, Porto sangat kuat ketika tampil di kandang. Apalagi, Porto selalu menang dalam empat pertandingan terakhir di Liga Champions.

Ini merupakan pertama kalinya Inter dan Porto saling bersua sejak 2005. Uniknya, pada tahun tersebut Inter dan Porto empat kali saling berhadapan. Hasilnya, Inter meraih 2 menang, 1 imbang, dan 1 kalah.

Inter bisa menurunkan skuad utamanya pada duel kali ini. Satu-satunya pemain yang tidak bisa tampil adalah Joaquin Correa.

Sementara itu, apa yang dialami Porto berbanding terbalik. Wakil Portugal itu kehilangan sejumlah pemain andalan.

Evanilson, Fabio Cardoso, Gabriel Veron, dan Francisco Meixedo adalah deretan pemain yang dikabarkan absen. Sementara itu, kondisi Galeno dan Otavio meragukan.

Baca Juga

Presiden Jokowi Meneken, Tiga Pemain Keturunan Timnas U-20 Menunggu Sidang Paripurna DPR

Prakiraan susunan pemain:

Inter Milan (3-5-2): Onana; Skriniar, Acerbi, Bastoni; Darmian, Barella, Brozovic, Hakan Calhanoglu, Dimarco; Lautaro Martinez, Edin Dzeko.

Porto (4-3-1-2): Diogo Costa; Joao Mario, Pepe, Carmo, Sanusi; Aquino, Grujic, Franco; Estuqaio; Namaso, Taremi.

Head to head

02-11-2005 Inter 2-1 Porto (Liga Champions)

20-10-2005 Porto 2-0 Inter (Liga Champions)

16-03-2005 Inter 3-1 Porto (Liga Champions)

24-02-2005 Porto 1-1 Inter (Liga Champions)

Prediksi: Inter 2-1 Porto. (*/Bolaskor)

Baca Juga

Misi Napoli Menghapus Stigma Negatif Klub Italia

Kanal
LAINNYA DARI MERAH PUTIH
Wushu Awali Perolehan Medali Hari Ini dengan 1 Emas dan 2 Perak
Olahraga
Wushu Awali Perolehan Medali Hari Ini dengan 1 Emas dan 2 Perak

Perolehan medali emas Tim Indonesia di SEA Games 2023 Kamboja terus bertambah.

Peluang Empat Negara Perebutkan Dua Tiket Terakhir Piala Dunia 2022
Olahraga
Peluang Empat Negara Perebutkan Dua Tiket Terakhir Piala Dunia 2022

Bagaimanakah peluang keempat negara ini dalam meloloskan diri ke putaran final Piala Dunia Qatar akhir tahun ini?

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Filipina Hari Ini
Olahraga
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Filipina Hari Ini

Laga Timnas Indonesia menghadapi Filipina menjadi penentu skuad Garuda untuk melaju ke semifinal Piala AFF 2022.

NOC Indonesia dan 67 Cabor Pegang Teguh Olahraga Tanpa Diskriminasi
Olahraga
NOC Indonesia dan 67 Cabor Pegang Teguh Olahraga Tanpa Diskriminasi

"Sikap NOC Indonesia jelas sebagai penjaga Olympic Charter. Kami memiliki 67 anggota yang terafiliasi ke Federasi Internasional dan statuta masing-masing menjunjung tinggi Piagam Olimpiade yang mengatur tidak boleh ada diskriminasi dalam aktivitas olahraga," kata Ketua NOC Indonesia, Raja Sapta Oktohari

Intip Persiapan SEA Games, CdM Lexy Yakin Bulutangkis Raih Emas Sesuai Target
Olahraga
Intip Persiapan SEA Games, CdM Lexy Yakin Bulutangkis Raih Emas Sesuai Target

Chef de Mission (CdM) Kontingen Indonesia Lexyndo Hakim secara langsung mengintip persiapan atlet bulutangkis yang akan turun di SEA Games 2023 Kamboja di Pelatnas PBSI Cipayung, Selasa (14/3).

Pengamanan Berlapis di GBLA saat Persib Hadapi Madura United
Olahraga
Pengamanan Berlapis di GBLA saat Persib Hadapi Madura United

Persib Bandung akan menjamu Madura United pada pekan kedua Liga 1 2022/2023 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Sabtu (30/7) sore WIB.

Atlet Kempo Indonesia Borong 28 Medali dari Kejuaraan Dunia di Portugal
Olahraga
Atlet Kempo Indonesia Borong 28 Medali dari Kejuaraan Dunia di Portugal

Pencapaian positif diukir Tim Kempo Indonesia dari ajang 19th IKF World Kempo Championships 2023

Abdul Hafiz Persembahkan Medali Emas dan Ndiken Rebut Perunggu
Olahraga
Abdul Hafiz Persembahkan Medali Emas dan Ndiken Rebut Perunggu

Abdul Hafiz mempersembahkan medali emas ke-21 untuk skuad Merah Putih.

Anthony Ginting hingga Fajar Alfian Resmi jadi ASN
Olahraga
Anthony Ginting hingga Fajar Alfian Resmi jadi ASN

"Terima kasih banyak untuk pemerintah @kemenpora atas apresiasinya, dari CPNS 2018 dan sekarang sudah resmi menjadi PNS di 2022 lewat pendidikan pelatihan di @pusdiklat_tekfunghan," ujar Fajar

Hasil Drawing BWF World Tour Finals 2022
Olahraga
Hasil Drawing BWF World Tour Finals 2022

Indonesia mengirimkan tujuh wakil di lima nomor.