Polda Papua Evakuasi Warga yang Jadi Korban Gempa di Jayapura Tim Kedokteran Kesehatan (Dokkes) Polri membantu warga terdampak gempa 5,4 magnitudo di Kota Jayapura, Papua, Kamis (9/2/2023). (ANTARA/HO-Bidhumas Polda Papua)

MerahPutih.com - Kepolisian melakukan perbantuan dan pertolongan kepada masyarakat pascagempa bumi magnitudo 5,4 yang terjadi di Kota Jayapura, Papua, Kamis (9/2).

"Polri bergerak cepat untuk evakuasi dan memberikan pertolongan kepada korban yang berdampak gempa di Jayapura," kata Kabid Humas Polda Papua, Kombes Ignatius Benny Ady Prabowo, Jumat (10/2).

Baca Juga

PPGP Papua Barat Kecam Pembakaran Pesawat oleh KKB

Menurut Benny, sejumlah bangunan gedung dan fasilitas umum (fasum) mengalami kerusakan pascagempa bumi yang terjadi di Kota Jayapura, Papua.

"Terjadi gempa yang membuat beberapa gedung dan fasilitas umum lainnya mengalami rusak parah,” ujar Ignatius Benny.

Menurut Ignatius Benny, aparat gabungan TNI-Polri dan instansi lainnya saat ini sedang membantu korban yang tertimpa reruntuhan bangunan akibat gempa tersebut.

Untuk gedung dan fasilitas umum lainnya serta korban saat ini masih didatakan oleh personel di lapangan.

“Kami meminta kepada warga khususnya yang berada di Kota Jayapura untuk tetap waspada, cari tempat yang aman,” tutup Ignaitus Benny.

Baca Juga

Pemkot Jayapura Tetapkan Status Tanggap Darurat Bencana Selama 21 Hari

Sekedar informasi, gempa berkekuatan magnitudo 5,4 terjadi di Papua, Kamis (9/2).

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mencatat pusat gempa di permukaan bumi atau episentrum berada di darat sekitar 9 kilometer barat daya Jayapura.

Hiposentum atau kedalaman gempa itu ada di 10 kilometer di bawah permukaan bumi.

"Gemla ini tidak menimbulkan tsunami," demikian keterangan BMKG yang diterima. (Knu)

Baca Juga

Ratusan Orang Mengungsi Usai Gempa Jayapura

LAINNYA DARI MERAH PUTIH
203.191 Orang Divaksin Booster Kedua di Jakarta
Indonesia
203.191 Orang Divaksin Booster Kedua di Jakarta

Dinkes DKI Jakarta terus meningkatkan capaian vaksinasi COVID-19, yang saat ini sudah memasuki vaksin dosis keempat atau booster ke-2.

Gempa M6,6 Laut Jawa Dipicu Aktivitas Deformasi Slab Pull Lempeng Indo-Australia
Indonesia
Gempa M6,6 Laut Jawa Dipicu Aktivitas Deformasi Slab Pull Lempeng Indo-Australia

Badan Meteorologi Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menyebut gempa dipicu aktivitas deformasi slab pull pada lempeng Indo-Australia.

[HOAKS atau FAKTA]: Bharada E Dibebaskan, Langsung Diangkat Jadi Jenderal
Indonesia
[HOAKS atau FAKTA]: Bharada E Dibebaskan, Langsung Diangkat Jadi Jenderal

Akun Youtube Benang Merah ((https://youtube.com/@benangmerah5232) pada tanggal 13 April 2023 mengunggah sebuah video dengan klaim bahwa Bharada E gantikan posisi Sambo dan telah dilantik oleh Presiden Jokowi dan Kapolri.

Operasi Mantap Brata Lodaya Kawal Pemilu di Jawa Barat
Indonesia
Operasi Mantap Brata Lodaya Kawal Pemilu di Jawa Barat

Operasi pengamanan pemilu diperlukan untuk menciptakan rasa aman, memberikan perlindungan, serta pelayanan kepada masyarakat.

Saan Mustopa Sebut Ada Peluang Bergabungnya Ganjar-Anies
Indonesia
Saan Mustopa Sebut Ada Peluang Bergabungnya Ganjar-Anies

Politikus Partai Nasdem Saan Mustopa menilai, segala peluang masih dapat terjadi sebelum pendaftaran calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (cawapres) pada 19 Oktober hingga 25 November 2023.

Pj Heru Minta Guru DKI Lakukan Pencegahan Aksi Bullying
Indonesia
Pj Heru Minta Guru DKI Lakukan Pencegahan Aksi Bullying

Guru dan tenaga pendidik harus lebih intensif dalam melakukan upaya preventif untuk mencegah perundungan.

Polisi Batal Gelar Rekontruksi Penganiayaan David oleh Mario Dandy Hari Ini
Indonesia
Polisi Batal Gelar Rekontruksi Penganiayaan David oleh Mario Dandy Hari Ini

Hengki menuturkan, rekonstruksi kasus anak mantan pejabat pajak Rafel Alun ini dilakukan jika semuanya siap.

Perum Dinar Indah Semarang Diterjang Banjir, 1 Warga Tewas
Indonesia
Perum Dinar Indah Semarang Diterjang Banjir, 1 Warga Tewas

Dilaporkan, satu warga meninggal dunia diduga terkunci di dalam rumah saat banjir menerjang Perumahan Dinar Indah.

Duet Prabowo-Ganjar karena Kekhawatiran Anies-Cak Imin Punya Kans Menang
Indonesia
Duet Prabowo-Ganjar karena Kekhawatiran Anies-Cak Imin Punya Kans Menang

Ada upaya menyatukan atau meleburkan koalisi pendukung dua bakal capres, Ganjar Pranowo dan Prabowo Subianto.

Peluang Golkar Gabung ke Koalisi Perubahan Dinilai Kecil
Indonesia
Peluang Golkar Gabung ke Koalisi Perubahan Dinilai Kecil

“Peluang itu tampaknya kecil terwujud mengingat adanya pertemuan Surya dengan Menteri Koordinator Kemaritiman Luhut yang juga senior di Golkar," kata Jamiluddin