Polda Jatim Tangkap Pemeran Video Kontroversi Kebaya Merah Ilustrasi. (MP/Alfi Ramadhani)

MerahPutih.com - Teka-teki soal kontroversi video "kebaya merah" yang mewarnai jagat media sosial perlahan mulai terungkap.

Direktur Reserse Kriminal Khusus Polda Jawa Timur Kombes Farman mengatakan, dalam kasus ini, tim telah berhasil meringkus kedua pemeran dalam video mesum tersebut.

Farman belum dapat menjelaskan, baik identitas maupun lokasi penangkapan terhadap kedua pemeran tersebut.

Baca Juga:

Puluhan Penonton Pingsan, Polisi Hentikan Konser Boyband NCT 127

"Sudah ditangkap keduanya. (Lokasi penangkapan) nanti ya," katanya kepada wartawan, Senin (7/11).

Polisi telah melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) pembuatan video di Surabaya.

Sebuah lokasi di hotel kawasan Gubeng, Surabaya pun telah teridentifikasi sebagai tempat pembuatan video tersebut.

Ruangan yang terlihat dari video itu pas dengan kamar hotel bernomor 1710.

Baca Juga:

Polisi tak Temukan Benda Mencurigakan di Lokasi Konser NCT 127

Kasi Humas Polrestabes Surabaya Kompol Muchammad Fakih menjelaskan bahwa petugas telah mencocokkan tempat atau kamar seperti yang ada di dalam video.

Ia menambahkan, pihaknya juga telah mengidentifikasi backdrop tempat tidur.

Pada setiap lantai ternyata hanya ada satu kamar dengan wallpaper sesuai video yang tersebar.

Selain TKP, pihaknya juga telah mengidentifikasi waktu pembuatan video itu.

Dari keterangan pihak hotel, video tersebut dibuat di kamar nomor 1710 dan pembuatan video diduga terjadi sebelum bulan Juli tahun 2022. (Knu)

Baca Juga:

Polisi Gunakan Face Recognition untuk Deteksi Wajah Pengendara Tanpa Pelat

LAINNYA DARI MERAH PUTIH
Prabowo Nyatakan Rakyat Indonesia Tangguh dan Setia pada NKRI
Indonesia
Prabowo Nyatakan Rakyat Indonesia Tangguh dan Setia pada NKRI

Prabowo mengatakan bahwa rakyat Indonesia tangguh dan setia pada NKRI.

Gibran Bongkar Praktik Culas TikTok Shop yang Rugikan UMKM
Indonesia
Gibran Bongkar Praktik Culas TikTok Shop yang Rugikan UMKM

"Sebenarnya itu sudah terbukti (hasil riset) merek-merek UMKM Indonesia yang sebelumnya berjualan di tiktik shop ramai, tapi pada akhir-akhir ini sepi, karena ada shadow banned," tutur Gibran

Pimpinan DPR Tindak Lanjuti RUU PPRT setelah Reses
Indonesia
Pimpinan DPR Tindak Lanjuti RUU PPRT setelah Reses

Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad mengatakan pihaknya akan menggelar rapat pimpinan (Rapim) untuk membahas RUU PPRT setelah masa reses anggota dewan selesai pada 13 Maret 2023.

[HOAKS atau FAKTA]: Anies Bikin Joe Biden Terpukau
Indonesia
[HOAKS atau FAKTA]: Anies Bikin Joe Biden Terpukau

Akun Youtube bernama Fakta Aktual Terkini, mengunggah video berjudul Anies bikin Joe Biden terpukau.

PMI Kirim Tim Medis dan Bantuan 100 Ribu Dolar AS ke Turki
Indonesia
PMI Kirim Tim Medis dan Bantuan 100 Ribu Dolar AS ke Turki

Palang Merah Indonesia (PMI) mengirimkan tim medis untuk membantu proses evakuasi para korban gempa di Turki, sebagai bentuk solidaritas kemanusiaan.

Kapal Perang Thailand Tenggelam
Dunia
Kapal Perang Thailand Tenggelam

Korvet tersebut mengalami kegagalan daya dan air masuk ke dalam kapal sebelum akhirnya tenggelam, sekitar 20 mil laut dari pantai distrik Bang Saphan di provinsi bagian tengah Thailand itu.

Vaksin Booster Kedua untuk Lansia Beri Perlindungan Optimal Hadapi COVID-19
Indonesia
Vaksin Booster Kedua untuk Lansia Beri Perlindungan Optimal Hadapi COVID-19

Juru Bicara Pemerintah untuk COVID-19 Reisa Broto Asmoro meminta setiap keluarga untuk segera mengajak lansia mendapatkan melakukan suntik vaksin booster kedua untuk menekan keparahan dan risiko kematian dalam menghadapi COVID-19.

Dishub DKI Tampung Masukan Stakeholder Sebelum Bahas ERP
Indonesia
Dishub DKI Tampung Masukan Stakeholder Sebelum Bahas ERP

Pemerintah DKI Jakarta melalui Dinas Perhubungan (Dishub) mengaku belum melakukan pembahasan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Pengendalian Lalu Lintas secara Elektronik (PL2SE) soal aturan jalan berbayar elektronik atau electronic road pricing (ERP).

Jalan Sekitar JIS Mulai Diperbaiki Jelang Piala Dunia U-17
Indonesia
Jalan Sekitar JIS Mulai Diperbaiki Jelang Piala Dunia U-17

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta fokus memperbaiki dua ruas jalan di sekitar Jakarta International Stadium (JIS) menjelang Piala Dunia U-17 yang bergulir akhir tahun ini.

Tsunami Kecil Landa Kepulauan Kermadec
Dunia
Tsunami Kecil Landa Kepulauan Kermadec

Gempa bumi yang terjadi merupakan jenis gempa bumi dangkal akibat adanya aktivitas subduksi lempeng pada Palung Kermadec.