PKS Serahkan Pemilihan Cawapres kepada Anies Baswedan Bakal Calon Presiden dari Partai Nasdem, Anies Baswedan (tengah). ANTARA FOTO/Fakhri Hermansyah/YU

MerahPutih.com - Partai Keadilan Sejahtera (PKS) menyampaikan dukungannya kepada Anies Rasyid Baswedan sebagai calon Presiden (Capres) 2024 mendatang.

Wakil Ketua Majelis Syura Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Sohibul Iman menyatakan bahwa partai menyerahkan pemilihan calon wakil presiden (cawapres) kepada Anies.

Baca Juga

PKS Sampaikan Dukungan, Anies Genggam Tiket Capres 2024

"PKS memiliki sikap bahwa proses penentuan cawapres itu semua partai berhak mengajukan, tapi pada akhirnya pemilihan diserahkan kepada capres, tentu saja melalui mekanisme yang objektif," ujarnya di Jakarta, Senin (30/1).

Dia menegaskan selama cawapres yang dipilih itu mendongkrak kemenangan, siapa pun dia dan tidak harus kader PKS.

"PKS tetap akan dalam koalisi ini," kata Sohibul

Baca Juga

PKS Tegaskan Dukung Anies Baswedan Jadi Capres

Sohibul menjelaskan alasan mendukung Anies Baswedan sebagai calon presiden merupakan hasil musyawarah Majelis Syura PKS pada Agustus 2022.

Terdapat tiga kriteria untuk calon presiden yang diusung PKS, yakni sosok simbol perubahan, sosok nasionalis religius, dan memiliki elektabilitas yang memungkinkan untuk menang.

"Kami tidak memiliki istilah elektabilitas survei tertinggi karena dinamika hari ini tentu berbeda dengan dinamika saat 14 Februari 2024," tuturnya.

Terkait elektabilitas, kata dia, paling sederhana masuk dalam tiga besar elektabilitas survei hari ini. (*)

Baca Juga

PKS DKI Dukung Anies Maju sebagai Capres 2024

LAINNYA DARI MERAH PUTIH
Layanan Terbaru KAI, Naik Kereta Api Kini Bisa Booking untuk Rombongan 20 Orang
Indonesia
Layanan Terbaru KAI, Naik Kereta Api Kini Bisa Booking untuk Rombongan 20 Orang

Pelanggan yang ingin pergi berkelompok, PT Kereta Api Indonesia (Persero) menawarkan layanan angkutan rombongan selain Kereta Api Luar Biasa (KLB).

Polri Diminta Aktif Petakan Potensi Konflik Pemilu dan Pilkada 2024
Indonesia
Polri Diminta Aktif Petakan Potensi Konflik Pemilu dan Pilkada 2024

Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian meminta kepada Polri untuk aktif memetakan potensi konflik pada Pemilu dan Pilkada tahun depan.

Pulau Rempang Disebut Bukan Pemukiman Tanah Adat
Indonesia
Pulau Rempang Disebut Bukan Pemukiman Tanah Adat

Kementerian ATR/BPN bisa memperbaiki data terkait dengan kepemilikan lahan di Pulau Rempang yang diduga ada tumpang tindih.

Polisi Periksa 11 Saksi Terkait Ledakan Tambang di Sawahlunto
Indonesia
Polisi Periksa 11 Saksi Terkait Ledakan Tambang di Sawahlunto

Kepolisian Daerah Sumatera Barat telah memeriksa 11 orang saksi terkait kasus ledakan lubang tambang batu bara milik PT Nusa Alam Lestari di Kota Sawahlunto yang mengakibatkan 10 pekerja tambang tewas dan empat orang luka -luka.

KPK Geledah Ruang Kerja Anggota BPK Pius Lustrilanang
Indonesia
KPK Geledah Ruang Kerja Anggota BPK Pius Lustrilanang

tim penyidik KPK menggeledah ruang kerja Anggota VI Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Pius Lustrilanang, Rabu (15/11).

Timwas Haji DPR Tinjau Klinik Madinah Jelang Kedatangan Jemaah Gelombang Ke-2
Indonesia
Timwas Haji DPR Tinjau Klinik Madinah Jelang Kedatangan Jemaah Gelombang Ke-2

Rombongan Timwas yang dipimpin Anggota Komisi VIII Abdul Wachid diterima oleh Kepala Pusat KKHI Madinah Liliek Marhaendro beserta jajarannya.

Presiden Jokowi Tinjau Kesiapan Lokasi KTT ASEAN 2023
Indonesia
Presiden Jokowi Tinjau Kesiapan Lokasi KTT ASEAN 2023

Presiden tiba di JCC sekitar pukul 14.00 WIB didampingi sejumlah Menteri Kabinet Indonesia Maju dan langsung meninjau area luar balai sidang tersebut.

AMIN Dapat Nomor Urut 1, Cak Imin: Tanda-Tanda Menang
Indonesia
AMIN Dapat Nomor Urut 1, Cak Imin: Tanda-Tanda Menang

“Alhamdulillah sesuai harapan dan doa semua, akhirnya pasangan AMIN (Anies-Muhaimin dapat nomor satu. Nomor satu, tanda-tanda untuk menang juara satu,” ucap Cak Imin

Timnas Indonesia Bantai Brunei 6-0, Shin Tae-yong Kecewa
Indonesia
Timnas Indonesia Bantai Brunei 6-0, Shin Tae-yong Kecewa

Shin Tae-yong kecewa karena terlalu lama menunggu para pemainnya mencetak gol ketiga.

2 Ruas Jalan dan 7 RT Diterjang Banjir
Indonesia
2 Ruas Jalan dan 7 RT Diterjang Banjir

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta mencatat genangan terjadi di 2 ruas jalan tergenang dan 7 RT.