Teknologi

Microsoft Akan Akuisisi Konami dan Sega

Raden Yusuf NayamenggalaRaden Yusuf Nayamenggala - Selasa, 16 Maret 2021
Microsoft Akan Akuisisi Konami dan Sega

Beredar rumor Microsoft akan mengakusisi Konami dan Sega (Foto:pixabay/efes)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BELUM lama ini terbesit rumor bahwa raksasa teknologi Microsoft berniat mengakuisisi studio game ternama, untuk memperkuat penjualannya di Jepang. Hal itu tak terlepas dari penjualan Xbox di wilayah itu yang cukup memuaskan.

Pasca resmi mengakuisisi ZeniMax Media serta senjumlah perusahaannya seperti id Software dan Bethesda, Microsoft dikabarkan akan mengakuisisi perusahaan game ternama di Jepang, yaitu Konami dan Sega.

Baca Juga:

Microsoft dan Oracle Tengah Garap Kartu Vaksin COVID-19 Digital

Perusahaan induk dari Xbox Game Studios itu sudah mengakuisisi ZeniMax Media senilai US$7,5 miliar. Akuisisi tersebut membawa delapa studio game.

Sebelumnya Microsoft sudah mengakusisi ZeniMax (Foto: notebookcheck)

Delapan studio game tersebut yakni Bethesda Game Studios, id Software, Arkane, ZeniMax Online Studio, MachineGames, Tango GameWork, Alpha Dog serta Roundhouse di bawah naungan Microsoft.

Merupakan sebuah hal yang masuk akal bila Microsoft ingin mengakuisisi Sega, yang notabene merupakan perusahaan yang berbasis di Jepang, dengan segala pengatahuan serta pengalamannya di dunia game konsol.

Rumor tersebut tergantung dari seberapa penting atau tidaknya pasar Jepang untuk Microsoft atau Xbox. Karena angka penjualan yang terbilang cukup buruk, dengan 1.508 unit Xbox Series X dan hanya 10 konsol Xbox One terjual pada pekan yang berakhir di 27 Februari.

Baca Juga:

Microsoft Peringatkan Pengguna Android Tentang Ancaman Pemerasan

Kemungkinan Microsoft akan melakukan perluasan studio lebih lanjut di tahun 2021 (foto: cnet)

Seperti yang dilansir dari Notebook Check, perbedaan angka tersebut cukup signifikan dibanding para pesaingnya yakni Playstation dan Nintendo Switch. Playstation berhasil menjual 3.249 unit untuk Playstation 4, dan 33.792 unit untuk Playstation 5. Sementara Nintendo Switch berhasil menjual 78.134 perangkat pada pekan yang sama.

Dengan akuisisi yang dilakukan Microsoft pada Konami dan Sega, tak sekadar membuat Xbox menjadi brand yang lebih perkasa di Jepang. Tapi, akan menarik jutaan penggemar dari dua perusahaan itu di negara lain yang kebetulan mempunyai Xbox.

CEO Microsoft Satya Nadella serta Chief Xbox Phil Spencer, sudah menjelaskan bahwa akuisisi untuk pengembang game merupakan langkah yang tepat. Kemungkinan akan ada perluasan studio lebih lanjut di tahun 2021.

Bila rumor akuisisi tersebut menjadi kenyataan, persaingan di industri game tentunya semakin memanas. Yakni antara Xbox, Playstation serta Nintendo. (Ryn)

Baca Juga:

Microsoft Flight Simulator makin Seru

#Teknologi #Game #Microsoft
Bagikan
Ditulis Oleh

Raden Yusuf Nayamenggala

I'm not perfect but special

Berita Terkait

Fun
OPPO Find N7 Masuk Tahap Pengembangan, Spesifikasi dan Jadwal Rilisnya Bocor!
OPPO Find N7 kini sudah masuk tahap pengembangan. Kemudian, spesifikasi dan jadwal rilisnya sudah bocor.
Soffi Amira - Sabtu, 10 Januari 2026
OPPO Find N7 Masuk Tahap Pengembangan, Spesifikasi dan Jadwal Rilisnya Bocor!
Fun
OPPO Reno 15c Sudah Meluncur, Bawa Baterai Jumbo dan Tangguh 7.000mAh!
OPPO Reno 15c kini sudah meluncur. HP terjangkau ini membawa baterai jumbo 7.000mAh dan kamera canggih.
Soffi Amira - Sabtu, 10 Januari 2026
OPPO Reno 15c Sudah Meluncur, Bawa Baterai Jumbo dan Tangguh 7.000mAh!
Fun
OPPO Reno 15 Pro Mini Resmi Rilis, Hadir dengan Kamera 200MP dan Baterai 6.200mAh
OPPO Reno 15 Pro Mini resmi meluncur. HP ini hadir dengan kamera 200MP dan baterai 6.200mAh.
Soffi Amira - Jumat, 09 Januari 2026
OPPO Reno 15 Pro Mini Resmi Rilis, Hadir dengan Kamera 200MP dan Baterai 6.200mAh
Indonesia
Interaksi Sosial di Platform Gim Daring Jadi Wadah Sebarkan Paham Radikalisme
BNPT mencatat sepanjang tahun 2025 terdapat sekitar 112 anak di 26 provinsi yang teridentifikasi terpapar paham radikalisme melalui ruang digital, baik melalui media sosial maupun gim daring.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 08 Januari 2026
Interaksi Sosial di Platform Gim Daring Jadi Wadah Sebarkan Paham Radikalisme
Fun
Realme 16 Pro dan 16 Pro+ Resmi Mengaspal, Bawa Kamera 200MP dan Baterai 7.000mAh
Realme 16 Pro dan 16 Pro+ resmi meluncur di India. Kedua HP ini membawa kamera 200MP dan baterai jumbo.
Soffi Amira - Rabu, 07 Januari 2026
Realme 16 Pro dan 16 Pro+ Resmi Mengaspal, Bawa Kamera 200MP dan Baterai 7.000mAh
Fun
OPPO Reno 15 Starry Pink Meluncur dengan Desain Unik, Dilengkapi 3 Kamera 50MP
OPPO Reno 15 Starry Pink meluncur dengan desain unik. HP ini hadir dengan tiga kamera 50MP.
Soffi Amira - Rabu, 07 Januari 2026
OPPO Reno 15 Starry Pink Meluncur dengan Desain Unik, Dilengkapi 3 Kamera 50MP
Fun
Siap Bikin Gebrakan Baru, Huawei Pura 90 Ultra Sedang Uji Lensa Telefoto 200MP
Huawei Pura 90 Ultra sedang menguji lensa telefoto 200MP. Kini, perusahaan sedang menguji flagship yang berfokus pada kamera telefoto.
Soffi Amira - Selasa, 06 Januari 2026
Siap Bikin Gebrakan Baru, Huawei Pura 90 Ultra Sedang Uji Lensa Telefoto 200MP
Fun
Bocoran Samsung Galaxy S27 Ultra, Ada Perombakan Besar Kamera di 2027
Bocoran Samsung Galaxy S27 Ultra kembali terungkap. HP ini akan mendapat perombakan besar di kameranya.
Soffi Amira - Selasa, 06 Januari 2026
Bocoran Samsung Galaxy S27 Ultra, Ada Perombakan Besar Kamera di 2027
Fun
Bocoran Vivo X300 Ultra Kembali Mencuat, Bakal Adopsi Teknologi Zoom dari Xiaomi
Bocoran Vivo X300 Ultra kini kembali mencuat. HP tersebut kabarnya akan mengadposi teknologi zoom terbaru dari Xiaomi.
Soffi Amira - Senin, 05 Januari 2026
Bocoran Vivo X300 Ultra Kembali Mencuat, Bakal Adopsi Teknologi Zoom dari Xiaomi
Fun
Biaya Perbaikan Xiaomi 17 Ultra Terungkap, Layar dan Kamera Jadi Komponen Paling Mahal
Biaya perbaikan Xiaomi 17 Ultra kini terungkap. Layar hingga kamera menjadi komponen yang paling mahal. Berikut daftar harganya.
Soffi Amira - Senin, 05 Januari 2026
Biaya Perbaikan Xiaomi 17 Ultra Terungkap, Layar dan Kamera Jadi Komponen Paling Mahal
Bagikan