Mengintip Spesifikasi Motherboard iGame Z690D5 Ultra Motherboard iGame Z690D5 dibuat untuk memenuhi kebutuhan para gamers (Foto: dok. colorful) .

COLORFUL Technology Company Limited meluncurkan motherboard iGame Z690D5 Ultra untuk prosesor Intel Core generasi ke-12. Motherboard tersebut didesain untuk memenuhi kebutuhan para gamers serta konten kreator yang membutuhkan PC dengan performa tinggi dan teknologi mutakhir terbaru.

Motherboard iGame Z690D5 dilengkapi dengan heatsink yang diperbesar dengan plat perak bergelombang, serta PCB yang berwarna putih senada.

Motherboard iGame Z690D5 sangat cocok bagi para gamers maupun kreator konten (Foto: dok. colorful)

Baca Juga:

Microsoft Hadirkan Komputer Canggih Untuk Lawan Virus Corona

Seperti yang dikutip dari siaran pers Colorful group, bagian kepala motherboard, slot DIMM dan IC-nya berwarna hitam, hingga menimbulkan kesan kontras yang elegan dengan paduan warna perak dan putih.

Motherboard tersebut hadir dengan dua slot PCIe 4.0 untuk kartu grafis kelas atas, serta SSD AIC NVMe berkecepatan tinggi. Kemudian, motherboard tersebut dilengkapi pula dengan tiga slot M.2 PCIe Gen4x4 dengan heatsink besar berperforma tinggi untuk SSD Gen4 NVMe.

Motherboard iGame Z690D5 Ultra menggunakan chipset Intel 2690, dan dilengkapi dengan sejumlah konektor internal Seperti 24-pin ATX Power Supply connector, 8-pin 12V Power connector, Front USB 3.2 Gen1 header, Front USB 2.0 header, Front USB 3.2 Gen2 Type-C.

Selain itu terdapat juga I/O Ports yang meliputi USB 3.2 Gen2x2 20G (Type-C port), USB 3.2 Gen2 10G, USB 2.0, HDMI port, DP port, CLR_CMOS, Audio port, dan RJ45 port.

Baca Juga:

Kisah John McAfee di Dunia Antivirus Komputer

Motherboard iGame Z690D5 Ultra menggunakan chipset Intel 2690 (Foto: dok. colorful)

Untuk LAN dibekali dengan Intel I225V Gbit LAN (2.5G) + Wi-Fi 6 Wireless LAN. Selanjutnya untuk sistem audio dibekali 8-Channel High-Definition audio CODEC. Bagi kamu yang tertarik, Motherboard COLORFUL iGame Z690D5 Ultra akan tersedia di Mei 2022 dan dibanderol dengan MSRP USD 289 atau sekitar Rp 4,2 juta.

Colorful Group (CFG) merupakan produsen motherboard, kartu grafis, PC all-in-one, memori dan SSD, server kelas industry, casing computer, power supply, Hi-Fi player, solusi dan layanan integrasi industrial berkualitas. (ryn)

Baca Juga:

Android 13 Tawarkan Pengalaman Gaming yang Lebih Baik?

LAINNYA DARI MERAH PUTIH
James Gunn Klarifikasi Rumor Seputar Proyek DC Universe
Fun
James Gunn Klarifikasi Rumor Seputar Proyek DC Universe

Banyak rumor tidak tepat beredar seputar film DC Universe.

Berani Jujur, Langkah Awal Cegah Kutil Kelamin
Fun
Berani Jujur, Langkah Awal Cegah Kutil Kelamin

Jika dibiarkan, penyakit ini dapat bertransformasi menjadi kanker serviks yang cukup fatal.

Dari Balmoral ke Windsor, ini Rencana Pemakaman Ratu Elizabeth II
ShowBiz
Dari Balmoral ke Windsor, ini Rencana Pemakaman Ratu Elizabeth II

Ratu Elizabeth akan dimakamkan di Windsor.

Setelah Absen 60 Tahun, Ornamen Dewi Cadillac Kembali
Hiburan & Gaya Hidup
Microsoft Defender Segera Dirilis
Fun
Microsoft Defender Segera Dirilis

Microsoft Defender akan segera dirilis dan tersedia untuk sistem operasi Windows, macOS, iOS dan Android.

Kencan Enggak Perlu Mahal dengan Affor-Dates
Fun
Kencan Enggak Perlu Mahal dengan Affor-Dates

Kencan tidak melulu soal harga mahal.

McDonald's Hadirkan Gerai 'Hijau' Ramah Lingkungan
Fun
McDonald's Hadirkan Gerai 'Hijau' Ramah Lingkungan

Konsep ramah lingkungan jadi fokus McDonald's Indonesia.

PEVS 2022 Tampilkan Inovasi Kendaraan Listrik
Fun
PEVS 2022 Tampilkan Inovasi Kendaraan Listrik

Periklindo Electric Vehicle Hosw (PEVS) 2022 digelar 22-31 Juli.

Crymachina Masuk Konsol dan PC di 2023
Fun
Crymachina Masuk Konsol dan PC di 2023

Rencananya rilis di Nintendo Switch, PlayStation 5, PlayStation 4

2 Film Fajar Nugros Unjuk Gigi di BIFAN
ShowBiz
2 Film Fajar Nugros Unjuk Gigi di BIFAN

Fajar Nugros memberikan kontribusi baik bagi perfilman Indonesia.