Keppres Sudah Terbit, Cyrus Margono Tinggal Ambil Sumpah

Frengky AruanFrengky Aruan - Senin, 18 Maret 2024
Keppres Sudah Terbit, Cyrus Margono Tinggal Ambil Sumpah

Cyrus Margono saat memperkuat Panathinaikos B. (Instagram.com/cmargono)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Keputusan Presiden (Keppers) terkait permohonan Kewarganegaraan Republik Indonesia untuk Cyrus Margono sudah keluar. Hal ini seperti disampaikan Tenaga Ahli urusan Diaspora dan Kepemudaan Kemenpora RI Hamdan Hamedan.

Hamdan menyampaikan hal tersebut lewat unggahan di akun Instagramnya, Senin (18/3). Ia juga menampilkan surat Kementerian Sekretariat Negara RI.

Baca Juga:

Pemerintah Vietnam Ingin Golden Star Warriors Raih Empat Poin Melawan Timnas Indonesia

Alhamdulillah, Keppres terkait permohonan kewarganegaraan RI untuk Cyrus Margono dan beberapa anak kewarganegaraan ganda terbatas yang telat memilih telah keluar. Semoga mereka bisa segera disumpah,” tulis Hamdan. “Terima kasih banyak, Bapak Presiden Jokowi.”

Sebelumnya, Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Dito Ariotedjo mengatakan bahwa Cyrus Margono tidak melalui proses naturalisasi untuk mendapat kewarganegaraan dan membela Timnas Indonesia.

Prosesnya pun tidak melalui pembahasan Dewan Perwakilan Rakyat (DPR).

Dito mengatakan proses pewarganegaraan Cyrus menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) hanya dilakukan dengan memberikan kewarganegaraan karena usianya mencukupi persyaratan.

Adapun Cyrus Margono melalui unggahan akun Instagram pada Rabu (28/2), mengaku tidak sabar untuk membela Timnas Indonesia. Bersamaan dengan itu, ia mengabarkan bahwa proses untuk mendapat kewarganegaraan hampir selesai setelah memberikan dokumen ke Sekretariat Negara beberapa minggu yang lalu.

Baca Juga:

Cedera, Jordi Amat, Elkan Baggott, dan Yance Sayuri Absen saat Timnas Hadapi Vietnam

Unggahan kiper Panathinaikos B di Liga Yunani juga menampilkan sepasang sepatu yang tertulis inisialnya, CM93 dengan bentuk kecil bendera Indonesia.

#Cyrus Margono #Timnas #Timnas Senior
Bagikan
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Berita Terkait

Olahraga
John Herdman Belum Tentu Dibantu 2 Asisten Pelatih Asing Tangani Timnas Indonesia
Hal ini seperti disampaikan Ketua Badan Tim Nasional (BTN), Sumardji.
Frengky Aruan - Kamis, 08 Januari 2026
John Herdman Belum Tentu Dibantu 2 Asisten Pelatih Asing Tangani Timnas Indonesia
Olahraga
PSSI Tunjuk John Herdman sebagai Pelatih Timnas Indonesia, Ketua Komisi X DPR Ingatkan Regenerasi
Ketua Komisi X DPR RI Hetifah Sjaifudian menanggapi penunjukan John Herdman sebagai pelatih baru Tim Nasional Indonesia oleh PSSI.
Frengky Aruan - Minggu, 04 Januari 2026
PSSI Tunjuk John Herdman sebagai Pelatih Timnas Indonesia, Ketua Komisi X DPR Ingatkan Regenerasi
Olahraga
John Herdman Pede dengan Karier bersama Timnas Indonesia
John Herdman menilai bahwa Timnas Indonesia punya kemiripan dengan Skuad Kanada.
Frengky Aruan - Minggu, 04 Januari 2026
John Herdman Pede dengan Karier bersama Timnas Indonesia
Olahraga
Ketua BTN Bocorkan Waktu Peresmian John Herdman Sebagai Pelatih Timnas Indonesia
Nama pelatih asal Inggris tersebut sejatinya sudah santer dibicarakan sejak akhir tahun lalu
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 03 Januari 2026
Ketua BTN Bocorkan Waktu Peresmian John Herdman Sebagai Pelatih Timnas Indonesia
Indonesia
Jawaban Waketum PSSI Soal John Herdman Jadi Pelatih Timnas
Kendati sudah rampung semuanya, Amali masih tak mengungkap kapan pengganti Patrick Kluivert ini akan diumumkan. "
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 30 Desember 2025
Jawaban Waketum PSSI Soal John Herdman Jadi Pelatih Timnas
Olahraga
John Herdman Akan Digaji Rp 670 Juta Per Bulan oleh PSSI, Ditarget Bawa Timnas Indonesia Lolos Perempat Final Piala Asia 2027
Indonesia sudah mengunci tempat di Piala Asia 2027 sejak Juni 2024, menyusul rampungnya kualifikasi bersama Piala Dunia 2026 dan Piala Asia 2027 putaran kedua.
Frengky Aruan - Minggu, 28 Desember 2025
John Herdman Akan Digaji Rp 670 Juta Per Bulan oleh PSSI, Ditarget Bawa Timnas Indonesia Lolos Perempat Final Piala Asia 2027
Olahraga
Pertimbangan AFC Gulirkan Nations League, Kompetisi Antar Timnas Mirip seperti di Eropa
AFC memperkenalkan Nations League, sebuah kompetisi antar tim nasional negara anggota.
Frengky Aruan - Minggu, 21 Desember 2025
Pertimbangan AFC Gulirkan Nations League, Kompetisi Antar Timnas Mirip seperti di Eropa
Olahraga
Reaksi Jordi Amat soal Potensi John Herdman Jadi Pelatih Timnas Indonesia
John Herdman dinilai sebagai sosok yang paling memenuhi syarat PSSI untuk menangani Timnas Indonesia ketimbang Giovanni van Bronckhost.
Frengky Aruan - Jumat, 19 Desember 2025
Reaksi Jordi Amat soal Potensi John Herdman Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Olahraga
John Herdman Dinilai Jadi Opsi Strategis dan Masuk Akal untuk Skuad Garuda
Budi masih menutup rapat soal identitas para pihak yang ditangkap
Angga Yudha Pratama - Jumat, 19 Desember 2025
John Herdman Dinilai Jadi Opsi Strategis dan Masuk Akal untuk Skuad Garuda
Olahraga
Pakai Metode Sama seperti saat Menunjuk Shin Tae-yong, PSSI Tak Mau Beli Kucing dalam Karung Penunjukan Pelatih Timnas
PSSI tidak mau seperti membeli kucing dalam karung dalam penunjukan pelatih Timnas Indonesia, seperti disampaikan anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI, Endri Erawan.
Frengky Aruan - Kamis, 18 Desember 2025
Pakai Metode Sama seperti saat Menunjuk Shin Tae-yong, PSSI Tak Mau Beli Kucing dalam Karung Penunjukan Pelatih Timnas
Bagikan