Kapolri Pastikan Irjen Teddy Ditangkap karena Kasus Narkoba Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo memberikan keterangan pers terkait Irjen Teddy Minahasa di Mabes Polri, Jakarta, Jumat (14/10/2022). (ANTARA/Laily Rahmawaty)

MerahPutih.com - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memastikan penangkapan Kapolda Jawa Timur Irjen Teddy Minahasa terkait dengan jaringan jual beli narkoba.

Listyo menjelaskan keterlibatan Teddy Minahasa diketahui dari penyidikan jaringan narkoba yang dilakukan oleh Polda Metro Jaya.

Baca Juga

8 Kapolda Diisukan Positif Amphetamine saat Tes Urine, Istana: Tidak Ada Kabar Tersebut

Penyidikan itu berdasarkan laporan masyarakat, dilakukan pendalaman, ditangkap tiga warga sipil. Penyidik melakukan pengembangan ternyata diketahui adanya keterlibatan anggota polisi dengan jabatan Kapolres.

"Saya minta terus dikembangkan kemudian berkembang pada seorang pengedar, dan mengarah kepada personel oknum anggota polri yang berpangkat AKBP, mantan Kapolres Bukit Tinggi,," kata Listyo Mabes Polri, Jumat (14/10).

Baca Juga

Polri Bantah Kabar 8 Kapolda Positif Narkoba

Berdasarkan pengembangan kasus ini, lanjut Kapolri Listyo, Irjen Teddy Minahasa pun diamankan. Irjen Teddy dijemput dan diperiksa oleh Propam Polri.

"Saya minta Kadiv Propam (Irjen Syahardiantono untuk menjemput dan melakukan pemeriksaan terhadap Irjen TM," ujarnya.

Mantan Kabareskrim ini menekankan pemberantasan narkoba harus betul-betul dilakukan. Ia menegaskan dirinya akan menindak tegas anggota Polri yang terlibat narkoba, tak peduli pangkatnya apa.

"Karena itu bagian komitmen dari kami untuk melakukan bersih-bersih di institusi Polri," pungkasnya. (Knu)

Baca Juga

Soroti Turunnya Citra, Jokowi Minta Polisi Perbaiki Kinerja

LAINNYA DARI MERAH PUTIH
40 Ribu Kendaraan Pelancong Padati Kawasan Puncak
Indonesia
40 Ribu Kendaraan Pelancong Padati Kawasan Puncak

Kepolisian pun memberlakukan rekayasa lalu lintas berupa skema satu arah atau one way menuju kawasan Puncak.

[HOAKS atau FAKTA]: NasDem dan PKS Deklarasikan Anies-Jusuf Kalla di Pilpres 2024
Indonesia
[HOAKS atau FAKTA]: NasDem dan PKS Deklarasikan Anies-Jusuf Kalla di Pilpres 2024

NasDem dan PKS jawab tantangan dari PDIP dengan mendeklarasikan pasangan Anies Baswedan dengan Jusuf Kalla.

Orangtua Brigadir J Harap Ferdy Sambo Divonis Mati
Indonesia
Orangtua Brigadir J Harap Ferdy Sambo Divonis Mati

Ayah Brigadir J, Samuel Hutabarat berharap Sambo divonis mati sesuai Pasal 340 tentang Pembunuhan Berencana atau penjara seumur hidup seperti yang dituntut Jaksa Penuntut Umum (JPU).

Jelang Natal dan Tahun Baru, Stok dan Harga Bapok Aman
Indonesia
Jelang Natal dan Tahun Baru, Stok dan Harga Bapok Aman

Mendag Zulhas menegaskan harga dan stok barang kebutuhan pokok (bapok) aman.

 Rasakan Whoosh Dengan Kecepatan Hingga 350 KM Per Jam
Indonesia
Rasakan Whoosh Dengan Kecepatan Hingga 350 KM Per Jam

Rasa kantuk yang biasa menyertai setiap perjalanan antar kota pun tidak terasa karena hanya dalam waktu 40 menit, kereta sudah sampai di Stasiun Padalarang Bandung.

Pedagang Beras Cipinang Diminta Jual Beras Rp 10.385 Per Kilogram
Indonesia
Pedagang Beras Cipinang Diminta Jual Beras Rp 10.385 Per Kilogram

Dengan penggelontoran beras SPHP dengan total sebanyak 2.000 ton tersebut berpotensi menurunkan harga beras di PIBC.

Mapolresta Surakarta Jadi Target Bom Bunuh Diri, Gibran: RT dan RW Buka Kanal Aduan
Indonesia
Mapolresta Surakarta Jadi Target Bom Bunuh Diri, Gibran: RT dan RW Buka Kanal Aduan

Densus 88 Anti Teror Polri menangkap lima terduga terorisme di Kabupaten Sukoharjo dan Boyolali, Jawa Tengah.

ICW Minta MKMK Bongkar Skandal Perubahan Frasa Putusan MK
Indonesia
ICW Minta MKMK Bongkar Skandal Perubahan Frasa Putusan MK

Menurut Peneliti Indonesia Corruption Watch (ICW) Kurnia Ramadhana, peristiwa ini layak dikategorikan sebagai skandal, karena disinyalir melibatkan pihak berpengaruh di MK.

Anggaran Perubahan APBD Jakarta 2023 Sebesar Rp 78,7 Triliun
Indonesia
Anggaran Perubahan APBD Jakarta 2023 Sebesar Rp 78,7 Triliun

Anggaran perubahan APBD 2023 sebesar Rp 78,7 triliun terdiri dari Pendapatan Daerah Rp 69,8 triliun dan penerimaan pembiayaan Rp 8,8 triliun.

[HOAKS atau FAKTA]: Biden Ancam Indonesia
Lainnya
[HOAKS atau FAKTA]: Biden Ancam Indonesia

Video tersebut merupakan pembacaan artikel tentang peringatan Amerika Serikat ke Tiongkok.