Jadi Warga Biasa, Anies Sibuk Mandikan Burung dan Antar Anak Sekolah Acara perpisahan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan di Balai Kota DKI Jakarta, Minggu (16/10). (Foto: MP/Ponco Sulaksono)

MerahPutih.com - Senin (17/10) kemarin, Anies Baswedan purnatugas sebagai Gubernur DKI Jakarta. Kini Anies sudah berstatus menjadi warga Jakarta biasa.

Anies telah menjalani tugas sebagai Gubernur DKI dari periode 17 Oktober 2017 hingga 16 Oktober 2022. Anies mengemban tugas sebagai orang nomor satu di Jakarta didampingi oleh Sandiaga Uno dan Ahmad Riza Patria.

Baca Juga:

Usung Anies, NasDem Tetap Dukung Pemerintahan Jokowi-Ma'ruf Amin hingga 2024

Usai tak lagi jadi gubernur, kesibukan Anies seperti warga pada umumnya mengantarkan anak ketiganya, Kaisar Hakam Baswedan ke sekolah.

"Alhamdulillah, hari pertama kembali sebagai warga Jakarta. Bareng Fery jalan kaki ke sekolah Kaisar, untuk menghadiri undangan pertemuan orang tua dan guru, yang sudah lama absen," tulis Anies dalam akun Instagram resminya @aniesbaswedan, yang dikutip Selasa (18/10).

Di perjalanan pulang dari sekolah, istrinya Fery Farhati menyempatkan belanja beberapa buah mangga dan rambutan di pedagang keliling dekat rumah.

Baca Juga:

PSI Sebut Anies Tak Bertanggung Jawab Ungkap Hasil Audit Formula E

Sebelum sampai di rumah, mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan ini pun menyempatkan diri mengajak anak-anak di dekat kediamannya untuk bermain bola.

"Dan di gang depan rumah, anak-anak pada main sepak-bola, jadi saya ajak main tendang-tangkap bola," lanjutnya.

Pada sore harinya kembali melakukan rutinitas untuk memandikan koleksi burung sekaligus memberi mereka pakan. Ada tiga jenis burung peliharaan yang dipunya Anies.

"Ada Anis Merah, Kacer, dan Kenari yang menemani suasana sore di rumah kami," pungkasnya. (Asp)

Baca Juga:

Heru Janji Lanjutkan Program Anies di DKI

Penulis : Asropih Asropih
LAINNYA DARI MERAH PUTIH
Gibran Hidupkan Night Market Ngarsopuro, Pedagang Keluhkan Kurangnya Promosi
Indonesia
Gibran Hidupkan Night Market Ngarsopuro, Pedagang Keluhkan Kurangnya Promosi

Pemerintah Kota (Pemkot) Solo, Jawa Tengah kembali menghidupkan kembali pasar UMKM Night Market Ngarsopuro di Jalan Diponegoro, Sabtu (9/4) malam.

Warga Bandung Diminta Tidak Takut lakukan Tes HIV/AIDS
Indonesia
Warga Bandung Diminta Tidak Takut lakukan Tes HIV/AIDS

Secara akumulatif sepanjang 1991 hingga 2021, tercatat 5.843 warga Kota Bandung sudah terjaring dan menjadi penyintas HIV/AIDS.

17 Parpol Lolos Jadi Peserta Pemilu 2024
Indonesia
17 Parpol Lolos Jadi Peserta Pemilu 2024

Sebanyak 17 partai politik (parpol) dinyatakan telah Memenuhi Syarat (MS) sebagai peserta Pemilu 2024.

[HOAKS atau FAKTA]: Tugu Monas Hampir Jatuh Akibat Gempa Cianjur
Indonesia
[HOAKS atau FAKTA]: Tugu Monas Hampir Jatuh Akibat Gempa Cianjur

Sebuah video di Tiktok menampilkan tugu Monas berayun dan hampir roboh saat gempa yang menimpa Cianjur pada 21 November 2022 lalu.

Gelar Rapat Tahunan, Dua Cabor Baru Akan Diusulkan Jadi Anggota NOC Indonesia
Indonesia
Gelar Rapat Tahunan, Dua Cabor Baru Akan Diusulkan Jadi Anggota NOC Indonesia

Dua cabang olahraga (cabor) baru yakni obstacle dan Vovinam akan diusulkan menjadi anggota Komite Olimpiade Indonesia (NOC Indonesia).

Pemudik Masih Padati Terminal di Jakarta
Indonesia
Pemudik Masih Padati Terminal di Jakarta

Berdasarkan data Terminal Terpadu Pulo Gebang terdapat 112 bus keberangkatan dari terminal tersebut dengan membawa penumpang sebanyak 864 orang pada 3 Mei 2022.

Anies Ajak Warga Berperan Aktif Pilah Sampah Rumah Tangga
Indonesia
Anies Ajak Warga Berperan Aktif Pilah Sampah Rumah Tangga

Anies meminta masyarakat untuk berperan aktif dalam melakukan pemilahan dan pengangkutan sampah rumah tangga terjadwal yang dilakukan secara satu pekan.

Pelantikan Menpan RB Direncanakan di IKN Nusantara
Indonesia
Pelantikan Menpan RB Direncanakan di IKN Nusantara

"Ada dua insya Allah. Insya Allah ground breaking Istana Negara dengan pelantikan menteri nanti, tapi tidak tahu, itu kami serahkan ke Presiden (Joko Widodo)," ujarnya di lingkungan Istana Kepresidenan Jakarta, Rabu (17/8).

Mentan Gandeng Camat Seluruh Indonesia Tanggulangi Wabah PMK
Indonesia
Mentan Gandeng Camat Seluruh Indonesia Tanggulangi Wabah PMK

Kementerian Pertanian mengajak camat di seluruh Indonesia untuk turut berperan dalam menanggulangi wabah penyakit mulut dan kuku (PMK) yang terjadi di 21 provinsi.

Jokowi Bertemu PM Singapura Hari ini, Bahas Investasi IKN
Indonesia
Jokowi Bertemu PM Singapura Hari ini, Bahas Investasi IKN

Jokowi bertolak menuju Singapura dari Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta, dengan menggunakan Pesawat Kepresidenan Indonesia-1 pada Kamis (16/3) pukul 07.00 WIB tadi.