Ingat! Tax Amnesty Jilid 2 Sampai 30 Juni 2022 Layanan Pajak. (Foto: Antara)

MerahPutih.com - Masyarakat atau Wajib Pajak diminta segera memanfaatkan Program Pengungkapan Sukarela (PPS) atau pengampunan pajak (tax amnesty) jilid 2, karena akan berakhir pada 30 Juni 2022.

Deputi III Kepala Staf Kepresidenan RI Panutan Sulendrakusuma merinci, per 24 Mei 2022, sudah lebih dari 49 ribu wajib pajak yang memanfaatkan PPS, dengan total nilai harta yang dilaporkan mencapai Rp 97,3 triliun.

Baca Juga:

10.725 Orang Kaya Sudah Ikut Pengampunan Tax Amnesty Jilid 2

"Sementara nilai PPh mencapai Rp 9,8 triliun. Trennya terus naik," kata Panutan dalam keterangan resmi diterima di Jakarta, Rabu.

Panutan menjelaskan, PPS yang diatur dalam Undang-Undang Harmonisasi Peraturan Perpajakan (HPP) No 7/2021 membuat wajib pajak terbebas dari sanksi administratif dan perlindungan data untuk tidak digunakan dalam penyelidikan, penyidikan atau penuntutan.

"PPS dijalankan dengan asas kesederhanaan, kepastian hukum, dan kemanfaatan yang bertujuan meningkatkan kepatuhan sukarela wajib pajak," katanya.

Ia menegaskan, Program Pengungkapan Sukarela ini, memiliki peran besar untuk percepatan pemulihan dan pertumbuhan ekonomi Indonesia.

Layanan pajak. (Foto: Antara)
Layanan pajak. (Foto: Antara)

"Bukti nyata adanya repratiasi dan investasi dalam PPS. Dengan menggalakan dan memanfaatkan PPS, diharapkan dapat membantu percepatan ekonomi negara," katanya.

PPS merupakan pemberian kesempatan kepada Wajib Pajak untuk melaporkan/mengungkapkan kewajiban perpajakan yang belum dipenuhi.

Pengungkapan tersebut meliputi harta yang sama sekali belum pernah dilaporkan atau yang belum dilaporkan dalam SPT Tahunan Pajak Penghasilan tahun pajak 2020, yang dimulai 1 Januari 2022. (Asp)

Baca Juga:

Tax Amnesty Jilid 2, Prima: Negara Seolah Mau Berunding Sama Maling

Penulis : Asropih Asropih
LAINNYA DARI MERAH PUTIH
Upacara Kenegaraan Peringatan Hari Lahir Pancasila Digelar di Ende
Indonesia
Upacara Kenegaraan Peringatan Hari Lahir Pancasila Digelar di Ende

Warga Kota Ende, Nusa Tenggara Timur (NTT) memadati jalanan di pinggir Lapangan Pancasila dengan antusias dan berteriak ketika melihat kehadiran Presiden Joko Widodo

[HOAKS atau FAKTA]: BSSN Pantau Semua Aktivitas Telepon Seluler dan Medsos Warga
Lainnya
[HOAKS atau FAKTA]: BSSN Pantau Semua Aktivitas Telepon Seluler dan Medsos Warga

Informasi yang beredar tersebut merupakan hoaks lama yang kembali beredar.

Kuat Ma'ruf Ajukan Banding atas Vonis 15 Tahun Penjara
Indonesia
Kuat Ma'ruf Ajukan Banding atas Vonis 15 Tahun Penjara

Sopir keluarga Ferdy Sambo, Kuat Ma'ruf tak terima dengan adanya vonis 15 tahun penjara dalam kasus kematian Brigadir Yosua Hutabarat. Ia akan mengajukan banding atas vonis 15 tahun penjara dalam kasus pembunuhan itu.

Kemendag Perkuat Aturan Izin Aset Kripto untuk Lindungi Konsumen
Indonesia
Kemendag Perkuat Aturan Izin Aset Kripto untuk Lindungi Konsumen

Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti) memperkuat peraturan perizinan aset kripto untuk perlindungan konsumen.

Penutupan Sementara Masjid Raya Al Jabbar Diperpanjang
Indonesia
Penutupan Sementara Masjid Raya Al Jabbar Diperpanjang

Atas perpanjangan penutupan sementara Kawasan dan Masjid Raya Al Jabbar, Setiawan menyampaikan permohonan maaf dan meminta pengertian kepada masyarakat.

Penembakan Texas: 18 Murid SD dan 3 Orang Dewasa Tewas
Dunia
Penembakan Texas: 18 Murid SD dan 3 Orang Dewasa Tewas

Setelah melancarkan aksi mautnya itu, si tersangka penembak juga tewas.

Minta Perluas Penanaman Sorgum di NTT, Strategi Jokowi Hadapi Krisis Pangan
Indonesia
Minta Perluas Penanaman Sorgum di NTT, Strategi Jokowi Hadapi Krisis Pangan

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menilai sorgum jadi alternatif sumber pangan selain beras dan jagung guna menghadapi krisis pangan.

Komisi I DPR Bocorkan Calon Panglima TNI Pilihan Jokowi
Indonesia
Komisi I DPR Bocorkan Calon Panglima TNI Pilihan Jokowi

Presiden Jokowi hanya memilih satu nama dari tiga kepala staf yang akan menjabat sebagai Panglima TNI.

Branding Politik Bantu Kemenangan Parpol dan Caleg
Indonesia
Branding Politik Bantu Kemenangan Parpol dan Caleg

Konsultan Komunikasi harus bisa berperan sebagai success maker menciptakan branding personal para caleg hingga calon presiden.

Antisipasi Pemudik Kehabisan BBM, Polri akan Siapkan Bensin Darurat
Indonesia
Antisipasi Pemudik Kehabisan BBM, Polri akan Siapkan Bensin Darurat

Kepolisian menyiapkan bensin darurat bagi pemudik yang kehabisan bahan bakar di jalan tol. Langkah itu dilakukan sebagai antisipasi membeludaknya kendaraan pemudik sehingga terjadi kemacetan. Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo menyatakan, jika terjadi kemacetan di gerbang tol, maka ada penambahan pembukaan gerbang tol. Anggota Polri yang ada di lokasi akan menjemput bola, sehingga kemacetan bisa terurai.