Hyundai Resmi Perkenalkan Creta Alpha di IIMS 2024

Angga Yudha PratamaAngga Yudha Pratama - Jumat, 16 Februari 2024
Hyundai Resmi Perkenalkan Creta Alpha di IIMS 2024

Hyundai Creta Alpha PT HMID)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Merahputih.com - PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) resmi merilis edisi terbaru dari Hyundai Creta yakni Creta Alpha di Indonesia International Motor Show (IIMS) 2024.

Kehadiran Creta Alpha menjadi jawaban dari permintaan konsumen terhadap Hyundai Creta sejak pertama kali diluncurkan pada 2021 lalu.

Baca juga:

Terinspirasi Skutik Eropa, ALVA Luncurkan Motor Listrik One XP di IIMS 2024

“Sebagai game changer dalam dunia otomotif, Hyundai berkomitmen untuk terus berinovasi dalam menghadirkan lini produk unggulan yang mampu memenuhi kebutuhan masyarakat," ujar Woojune Cha, President Director PT Hyundai Motors Indonesia.

Hyundai Creta Alpha hadir mengusung desain eksterior serta interior yang terbarukan sehingga memberikan tampilan gagah dan elegan.

Baca juga:

Aismoli Optimistis Capai Target Penjualan 50 Ribu Unit Motor Listrik

Creta Alpha menegaskan posisi Hyundai CRETA sebagai lini Sport Utility Vehicle (SUV) andal, stylish, serta menarik perhatian di jalan sehingga cocok untuk menemani pengguna dalam menjalani mobilitas sehari-hari maupun perjalanan jauh ke luar kota.

Peluncuran Creta Alpha ini sekaligus mencerminkan semangat dan antusiasme PT HMID dalam memasuki 2024 dengan lebih banyak penawaran terbaik bagi konsumen.

Baca juga:

ALVA Rilis Motor Listrik Baru di IIMS 2024

"Komitmen tersebut kini kami wujudkan dengan menghadirkan edisi terbaru Hyundai Creta yakni Creta Alpha, yang menawarkan pilihan warna matte yang tentunya dilengkapi desain modern dan fitur-fitur canggih untuk memberikan pengalaman berkendara penuh gaya," jelas dia.

#Hyundai #Otomotif #Pameran Otomotif
Bagikan

Berita Terkait

Lifestyle
Beli Oli Mobil Bisa Dapat Liburan Mewah dan Logam Mulia, Kesempatan Masih Terbuka!
Beli oli mobil kini bisa dapat liburan mewah hingga logam mulia. Kesempatan masih terbuka hingga 30 November 2025.
Soffi Amira - Senin, 10 November 2025
Beli Oli Mobil Bisa Dapat Liburan Mewah dan Logam Mulia, Kesempatan Masih Terbuka!
Olahraga
Lintasan Licin Sirkuit Hidzie Sukabumi Tak Halangi Dewa United Motorsport Menangi Kejurnas Sprint Rally 2025
Dewa United Motorsport menjuarai Kejurnas Sprint Rally 2025 di Sukabumi setelah tampil konsisten dan mendominasi di hampir semua kelas.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 10 November 2025
Lintasan Licin Sirkuit Hidzie Sukabumi Tak Halangi Dewa United Motorsport Menangi Kejurnas Sprint Rally 2025
Lifestyle
Chery J6 Tembus 5.555 Unit, Komunitas First EV Offroad Meriahkan J6 Fest Berhadiah Total Rp 150 Juta
A
Angga Yudha Pratama - Minggu, 09 November 2025
Chery J6 Tembus 5.555 Unit, Komunitas First EV Offroad Meriahkan J6 Fest Berhadiah Total Rp 150 Juta
Lifestyle
Chery J6T Resmi Meluncur dengan Menawarkan Pengalaman Off-Road yang Lebih Dewasa, Berapa Harganya?
Simak detail penyempurnaan desain, peningkatan ground clearance, dan kapan harga resminya akan diumumkan di GJAW 2025
Angga Yudha Pratama - Minggu, 09 November 2025
Chery J6T Resmi Meluncur dengan Menawarkan Pengalaman Off-Road yang Lebih Dewasa, Berapa Harganya?
Lifestyle
Buka Dealer Baru di Puri Indah, BAIC Bagi-bagi Hadiah hingga Layanan Servis Gratis!
Dealer BAIC Puri Indah resmi dibuka. Para konsumen bisa mendapatkan hadiah premium hingga menikmati layanan servis gratis.
Soffi Amira - Rabu, 05 November 2025
Buka Dealer Baru di Puri Indah, BAIC Bagi-bagi Hadiah hingga Layanan Servis Gratis!
Lifestyle
BAIC Tancap Gas Lagi, Buka Dealer Baru di Puri Indah dengan Segudang Fasilitas Modern
BAIC Indonesia kini kembali tancap gas. BAIC baru saja meresmikan dealer baru di Puri Indah, Jakarta Barat.
Soffi Amira - Rabu, 05 November 2025
BAIC Tancap Gas Lagi, Buka Dealer Baru di Puri Indah dengan Segudang Fasilitas Modern
ShowBiz
Gesrek Festival 2025, Kolaborasi Musik Multi-Genre dan Komunitas Motor Besar
Gesrek Festival 2025 hadir di Ancol 28–30 November. Slank, JKT48, hingga Sound Horeg siap meriahkan perayaan 10 tahun GSrek Indonesia.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Gesrek Festival 2025, Kolaborasi Musik Multi-Genre dan Komunitas Motor Besar
Fun
GSrek Indonesia Gelar The Grand Tour 2, Touring sambil Mengabdi untuk Negeri
Komunitas GSrek Indonesia menggelar The Grand Tour 2 Adv Rally 2025 bertema “Rise, The Phoenix” dengan 64 riders membawa misi kemanusiaan dan sejarah dari Malang ke Jakarta.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
GSrek Indonesia Gelar The Grand Tour 2, Touring sambil Mengabdi untuk Negeri
Fun
Era Baru Audio Mobil: Nakamichi Hadirkan Inovasi Lewat Acara ‘All Things New’
Nakamichi hadirkan solusi audio dan teknologi kendaraan yang lebih pintar, terintegrasi, serta memberikan pengalaman mendalam bagi penggunanya.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 29 Oktober 2025
Era Baru Audio Mobil: Nakamichi Hadirkan Inovasi Lewat Acara ‘All Things New’
Lifestyle
Keseruan City Ride di Semarang, Feders Gathering 2025 Ajak Komunitas Motor Matic Jelajahi Kota Lama
Federal Oil menggelar Feders Gathering 2025 di Semarang, Minggu (26/10). Acara ini mengajak komunitas motor matic untuk menjelajahi ikon Kota Semarang.
Soffi Amira - Selasa, 28 Oktober 2025
Keseruan City Ride di Semarang, Feders Gathering 2025 Ajak Komunitas Motor Matic Jelajahi Kota Lama
Bagikan