[HOAKS atau FAKTA]: Kemensos Cairkan Bantuan BLT Ramadan 2023 Tangkapan layar soal hoaks Kemensos cairkan bantuan BLT Ramadan 2023. (Foto: Jalahoaks)

MerahPutih.com - Beredar sebuah pesan berantai berisi informasi pencarian bantuan BLT Ramadan 2023 dari Kementerian Sosial (Kemensos).

Pesan tersebut disertai degan tautan untuk mendaftar yang kemudian distribusi bantuannya akan diserahkan dalam waktu 24 jam.

NARASI:

Telah dibuka pencairan bantuan BLT Ramadhan 2023.

Segera daftarkan diri anda sebelum ditutup.

Baca Juga:

[HOAKS atau FAKTA]: Radiasi Baterai Handphone di Bawah 10 Persen Meningkat 1.000 Kali Lipat

FAKTA:

Plt Kepala Biro Humas Kementerian Sosial Romal Uli Jaya Sinaga telah menyatakan bahwa informasi tersebut adalah hoaks. Sumber informasi resmi Kementerian Sosial adalah website kemensos.go.id atau akun @kemensosri.

KESIMPULAN:

Klaim adanya pencarian BLT Ramadan 2023 adalah hoaks. Informasi ini masuk dalam kategori konten buatan. (Asp)

Baca Juga:

[HOAKS atau FAKTA]: Obat Vicks dan Soda Kue Bisa Basmi Nyamuk

Penulis : Asropih Asropih
LAINNYA DARI MERAH PUTIH
Gempa 5,8 di Sukabumi Akibat Patahan Batuan Dalam Lempeng Indo-Australia
Indonesia
Gempa 5,8 di Sukabumi Akibat Patahan Batuan Dalam Lempeng Indo-Australia

Hasil analisis mekanisme sumber menunjukkan bahwa gempa bumi memiliki mekanisme pergerakan naik (thrust fault).

Menunggu Rupiah Digital, Bisa Digunakan Beli Sepatu, Mobil sampai Rumah
Indonesia
Menunggu Rupiah Digital, Bisa Digunakan Beli Sepatu, Mobil sampai Rumah

Satu rupiah digital nanti juga akan ada kursnya dalam dolar AS digital, jadi semuanya nanti dalam dunia digital.

[HOAKS atau FAKTA]: Vaksin Anak di Sekolah Berbahaya
Indonesia
[HOAKS atau FAKTA]: Vaksin Anak di Sekolah Berbahaya

Beredar sebuah postingan pada akun Twitter @elizabethlisa76 pada 8 Juni 2022. Postingan tersebut berisi informasi mengenai tujuan program vaksin Bulan Imunisasi Anak Sekolah (BIAS) yang tidak baik

Gibran tak Tertarik Beli Mobil Bekas Jokowi
Indonesia
Gibran tak Tertarik Beli Mobil Bekas Jokowi

“Orak (nggak). Bukan karena mogokan ya, tapi aku wis nganggo (sudah memakainya selama) 5 tahun pas kerja di Graha Saba. Wis (sudah) cukup. Dari SD, SMP sampai kerja lho,” ungkap Gibran.

Panggung Cawapres Erick Thohir
Indonesia
Panggung Cawapres Erick Thohir

Erick sampai saat ini malu-malu, ketika dimintai tanggapan terkait kesiapannya menjadi cawapres, Erick enggan menjawab pertanyaan tersebut.

Jutaan Kelas Menengah Indonesia Jatuh Miskin
Indonesia
Jutaan Kelas Menengah Indonesia Jatuh Miskin

Target kemiskinan dalam indikator pembangunan tahun 2023 mencapai sekitar 7,5 persen sampai 8,5 persen.

Mantan Anak Buah Ferdy Sambo Berharap Dapat Tuntutan Ringan
Indonesia
Mantan Anak Buah Ferdy Sambo Berharap Dapat Tuntutan Ringan

Mantan anak buah Ferdy Sambo, Kuat Ma'ruf, dan Ricky Rizal, akan menghadapi sidang tuntutan kasus pembunuhan Brigadir J.

MAKI Minta KPK Usut Korupsi Rekrutmen Hakim Agung
Indonesia
MAKI Minta KPK Usut Korupsi Rekrutmen Hakim Agung

Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) meminta KPK mengusut dugaan korupsi dalam rekrutmen hakim agung usai penetapan tersangka dugaan suap pengurusan perkara di MA.

[HOAKS atau FAKTA] Imbauan Matikan Alat Elektronik karena Radiasi Kosmik
Indonesia
[HOAKS atau FAKTA] Imbauan Matikan Alat Elektronik karena Radiasi Kosmik

Imbauan tersebut disebarkan karena akan ada radiasi tinggi akibat pancaran cahaya kosmik.

Umumkan Susunan Kabinet, PM Anwar Ibrahim Rangkap Jabatan Jadi Menkeu
Dunia
Umumkan Susunan Kabinet, PM Anwar Ibrahim Rangkap Jabatan Jadi Menkeu

Dalam kabinet pemerintahan persatuan, Anwar merangkap jabatan sebagai Menteri Keuangan Malaysia.