Ferdy Sambo Diperiksa Pakai Pendeteksi Kebohongan di Puslabfor Sentul Tersangka Irjen Ferdy Sambo (kiri). (Foto: Antara)

MerahPutih.com - Tim khusus Polri akan memeriksa mantan Kadiv Propam Polri Irjen Ferdy Sambo di Puslabfor Bareskrim Sentul, Bogor, Jawa Barat. Pemeriksaan memakai alat pendeteksi kebohongan.

"Ya betul (hari ini) tes lie detector FS di Labfor Sentul," kata Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo saat dikonfirmasi wartawan, Kamis (8/9).

Baca Juga

Hari Ini, Ferdy Sambo Diperiksa Terkait Obstruction of Justice

Selain Sambo, lanjut Dedi, Timsus Polri juga akan memeriksa tersangka Putri Candrawathi dan saksi Susi yang merupakan asisten rumah tangga (ART) Putri dan Sambo. Pemeriksaan juga menggunakan lie detector.

Dedi Prasetyo mengungkapkan, hasil pemeriksaan itu merupakan langkah projusticia atau demi keadilan secara hukum.

"Itu juga konsumsi penyidik," kata Dedi.

Baca Juga

Dipecat Dari Kepolisian, Ferdy Sambo Tak Kunjung Ajukan Banding

Sebelumnya, Polri kembali memeriksa tiga tersangka kasus dugaan pembunuhan berencana Brigadir J yakni Bharada E, Bripka RR, dan Kuat Ma'ruf dengan memakai lie detector atau pendeteksi kebohongan.

"Hasilnya no deception indicated alias jujur," kata Dirtipidum Bareskrim Polri, Brigjen Andi Rian Djajadi.

Direktur Tindak Pidana Umum (Dirtipidum) Bareskrim Polri Brigjen Pol. Andi Rian Djajadi, saat ditemui awak media. ANTARA/Laily Rahmawaty/am.
Direktur Tindak Pidana Umum (Dirtipidum) Bareskrim Polri Brigjen Pol. Andi Rian Djajadi, saat ditemui awak media. ANTARA/Laily Rahmawaty/am.

Menurut Andi, penggunaan lie detector asal Amerika Serikat itu menjadi salah satu pertimbangan penyidik dalam memperkuat temuan fakta dalam kasus dugaan pembunuhan berencana Brigadir J

"Uji polygraph sekali lagi saya jelaskan bertujuan untuk memperkaya alat bukti petunjuk," jelas dia. (Knu)

Baca Juga

Penyidik Gunakan Alat Pendeteksi Kebohongan saat Periksa Ferdy Sambo

LAINNYA DARI MERAH PUTIH
Waspadai Hujan Petir di Jaksel dan Jaktim
Indonesia
Waspadai Hujan Petir di Jaksel dan Jaktim

BMKG meminta masyarakat mewaspadai hujan petir disertai angin kencang yang berpotensi terjadi di wilayah Jakarta Selatan dan Jakarta Timur.

Waspadai Hujan Deras dan Angin Kencang di Beberapa Wilayah Indonesia
Indonesia
Waspadai Hujan Deras dan Angin Kencang di Beberapa Wilayah Indonesia

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) meminta beberapa wilayah di Indonesia untuk mewaspadai adanya potensi hujan lebat dengan kecepatan lebih dari 50 milimeter dan angin kencang dengan kecepatan lebih dari 45 kilometer per jam pada Selasa.

Polisi Tangkap Alex Bonpis, Penerima Narkoba yang Dijual Teddy Minahasa
Indonesia
Polisi Tangkap Alex Bonpis, Penerima Narkoba yang Dijual Teddy Minahasa

Alex Bonpis merupakan bandar narkoba yang masuk daftar pencarian orang (DPO) Polda Metro Jaya. Penangkapan Alex Bonpis diduga terkait kasus narkoba yang menjerat Irjen Teddy Minahasa.

Diminta Buka Jalur Dagang, Rusia Ngaku Kesulitan Karena Sanksi Dunia
Indonesia
Diminta Buka Jalur Dagang, Rusia Ngaku Kesulitan Karena Sanksi Dunia

Ada sanksi yang didapat Rusia. Hal tersebut yang mempersulit Rusia mendistribusikan berbagai hal yang dimiliki dalam konteks perdagangan.

Pemerintah Dorong Digitalisasi UMKM
Indonesia
Pemerintah Dorong Digitalisasi UMKM

Jumlah UMKM di Indonesia tercatat sekitar 60 juta dengan kontribusi terhadap PDB mencapai 60,51 persen.

NasDem Deklarasi Capres 2024 Hari Ini
Indonesia
NasDem Deklarasi Capres 2024 Hari Ini

"Besok (hari ini) khusus deklarasi Capres NasDem," kata Ketua Badan Pemenangan Pemilu DPP NasDem Effendy Choirie saat dikonfirmasi, Minggu (2/10) malam.

Diisukan ke PPP, Sandiaga Tegaskan Masih jadi Kader Gerindra
Indonesia
Diisukan ke PPP, Sandiaga Tegaskan Masih jadi Kader Gerindra

"Sampai saat ini saya masih jadi anggota Gerindra, kader. Saya diundang masuk ke Gerindra, saya bergabung, besar, dan bernaung di bawah pimpinan Pak Prabowo. Dan arahan beliau lah yang akan menjadi panduan," kata Sandiaga

Gerindra Kritik Wagub Jabar: Perundungan Anak Bukan Candaan
Indonesia
Gerindra Kritik Wagub Jabar: Perundungan Anak Bukan Candaan

Pernyataan Wakil Gubernur Jawa Barat (Jabar) Uu Ruzhanul Ulum yang terkesan menyepelekan kasus perundungan anak

Presiden Jokowi Tinjau Kesiapan Lokasi KTT ASEAN 2023
Indonesia
Presiden Jokowi Tinjau Kesiapan Lokasi KTT ASEAN 2023

Presiden tiba di JCC sekitar pukul 14.00 WIB didampingi sejumlah Menteri Kabinet Indonesia Maju dan langsung meninjau area luar balai sidang tersebut.

Kronologi Transaksi Janggal Rp 349 T Versi Sri Mulyani
Indonesia
Kronologi Transaksi Janggal Rp 349 T Versi Sri Mulyani

Kemenkeu menerima laporan transaksi janggal tersebut dari Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) dalam 300 surat.