Grammy Awards 2024

Billy Joel akan Tampil di Grammy Awards

Dwi AstariniDwi Astarini - Minggu, 28 Januari 2024
Billy Joel akan Tampil di Grammy Awards

Billy Joel akan tampil di Grammy 2024. (foto: Instagram @billyjoel)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MERAHPUTIH.COM - THE Recording Academy telah mengumumkan penyanyi dan penulis lagu Billy Joel akan meramaikan panggung Grammy Awards ke-66 pada 4 Februari. Penampil lain meliputi Burna Boy, Luke Combs, Travis Scott, Billie Eilish, Dua Lipa, dan Olivia Rodrigo.

Joel ialah pemenang lima Grammy. Ia juga menerima penghargaan Grammy Legend. Belum lama ini, ia mengungkapkan single baru setelah lebih dari satu dekade. Seperti dilansir CNA Lifestyle, lagu Called Turn The Lights Back On akan dirilis pada 1 Februari, hanya tiga hari sebelum acara Grammy digelar.

BACA JUGA:

Justin Timberlake Comeback Lewat Single Selfish

Single mendatang itu ditulis bersama Joel, Arthur Bacon, Wayne Hector, dan Freddy Wexler. Sebelumnya, mereka pernah bekerja sama dengan Ariana Grande dan Selena Gomez.

Joel belum merilis lagu baru sejak 2007. Turn The Lights Back On akan menjadi algu pertamanya sejak saat itu.

Ia pertama kali membagikan teaser untuk single itu dalam penampilan panggungnya. Ketika itu, Joel mengungkapkan kepada para fan bahwa ia tengah mengerjakan sesuatu. Dalam sebuah klip yang diunggah TikTok, Joel membagikan kabar baik ini. “Aku punya kabar baik juga kabar buruk. Kabar buruknya, aku tak punya sesuatu yang baru untuk dimainkan kepada kalian. Namun, kabar baiknya, kalian tak perlu duduk dan mendengarkan sesuatu yang tak kalian pahami. Biarpun begitu, aku tengah mengerjakan sesuatu. Kamu mungkin akan segera mendengarnya,” kata pencipta lagu hit Uptown Girl ini.(dwi)

BACA JUGA:

Tampil di Jogjarockarta 2024, In Flames Janji Balik Lagi ke Indonesia

#Selebritas #Musik #Grammy Awards
Bagikan
Ditulis Oleh

Dwi Astarini

Love to read, enjoy writing, and so in to music.

Berita Terkait

ShowBiz
Luke Chiang Kembali dengan Single 'say that!', Ungkap Perasaan yang Terpendam
Penyanyi Taiwan-Amerika Luke Chiang membuka 2026 dengan merilis lagu terbarunya berjudul 'say that!'. Cerita tentang penyesalan dan cinta yang tak terucap.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 12 Januari 2026
Luke Chiang Kembali dengan Single 'say that!', Ungkap Perasaan yang Terpendam
Lifestyle
Daftar Para Pemenang Golden Disc Awards 2025, Daesang Raih Penghargaan Tertinggi
Dalam malam penganugerahan ini, sebanyak 10 Album Terbaik dan 10 Lagu Digital Terbaik menerima Bonsang sebagai penghargaan utama.
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 11 Januari 2026
Daftar Para Pemenang Golden Disc Awards 2025, Daesang Raih Penghargaan Tertinggi
ShowBiz
Film Live Action 'Tangled' Segera Hadir, Lagu 'I See the Light' Kembali Jadi Sorotan
Walt Disney Studios memastikan film live action 'Tangled' segera digarap. Lagu ikonis 'I See the Light' kembali jadi sorotan meski dirilis 16 tahun lalu.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 11 Januari 2026
Film Live Action 'Tangled' Segera Hadir, Lagu 'I See the Light' Kembali Jadi Sorotan
ShowBiz
Peron dan Post-Punk Kaum Kerja: Membuka Realitas Lewat EP Perdana 'SINGKAP'
Peron, band post-punk asal Semarang, merilis EP perdana SINGKAP. Musik jujur dan sinis tentang realitas kerja generasi 25-an.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 11 Januari 2026
Peron dan Post-Punk Kaum Kerja: Membuka Realitas Lewat EP Perdana 'SINGKAP'
ShowBiz
Bruno Mars Rilis 'I Just Might', Single Pembuka untuk Album 'The Romantic'
Bruno Mars kembali dengan single terbaru 'I Just Might' yang dirilis bersama video musik resmi. Lagu ini menjadi pembuka album The Romantic.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 11 Januari 2026
Bruno Mars Rilis 'I Just Might', Single Pembuka untuk Album 'The Romantic'
ShowBiz
Lewat Single 'Mengenal Lebih Jauh', Nuca Ajak Pendengar Berdamai dengan Diri Sendiri
Nuca kembali merilis lagu terbaru berjudul 'Mengenal Lebih Jauh', menghadirkan refleksi tentang proses mengenal dan memahami diri sendiri.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 11 Januari 2026
Lewat Single 'Mengenal Lebih Jauh', Nuca Ajak Pendengar Berdamai dengan Diri Sendiri
ShowBiz
CNBLUE Comeback dengan Album '3LOGY', Usung Lagu Utama 'Killer Joy'
CNBLUE resmi kembali ke industri musik dengan album penuh 3LOGY. Lagu utama 'Killer Joy' hadir dengan nuansa gelap, emosional, dan penuh energi.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 11 Januari 2026
CNBLUE Comeback dengan Album '3LOGY', Usung Lagu Utama 'Killer Joy'
ShowBiz
Konten Kunjungan Kerja Wapres Gibran Pakai 'Lagu Melayu' Milik Pandji Pragiwaksono, Simak Lirik Lengkapnya
Wakil Presiden Gibran Rakabuming menggunakan Lagu Melayu karya Pandji Pragiwaksono dalam unggahan konten kunjungan kerja.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 11 Januari 2026
Konten Kunjungan Kerja Wapres Gibran Pakai 'Lagu Melayu' Milik Pandji Pragiwaksono, Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Dul Jaelani Kembali dengan Lagu Emosional 'Sebenarnya, Selamanya…', Simak Lirik Lengkapnya
Dul Jaelani merilis single terbaru 'Sebenarnya, Selamanya…', lagu emosional yang mengangkat kisah cinta dengan jujur dan penuh perasaan.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 11 Januari 2026
Dul Jaelani Kembali dengan Lagu Emosional 'Sebenarnya, Selamanya…', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Lirik Lengkap Birthday Sex dari Jeremih, Lagu R&B Ikonik Peraih 4x Platinum
Sejak perilisannya, “Birthday Sex” terus mencatatkan capaian impresif dengan hampir 700 juta pemutaran di Spotify
Wisnu Cipto - Sabtu, 10 Januari 2026
Lirik Lengkap Birthday Sex dari Jeremih, Lagu R&B Ikonik Peraih 4x Platinum
Bagikan