Musik

Audi Kirana Jelaskan Lirik Lagu 'Freebird'

Dwi AstariniDwi Astarini - Jumat, 16 Februari 2024
Audi Kirana Jelaskan Lirik Lagu 'Freebird'

Audi Kirana cerita tentang arti dari single terbarunya. (Foto: Dok/Audi Kirana)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MERAHPUTIH.COM - PENYANYI Audi Kirana merilis single terbaru berjudul Freebird. Lagu ini menceritakan tentang belajar ‘melepaskan’ untuk kebaikan sendiri, ketika dirimu berada di suatu hubungan yang begitu toxic.

Dalam penulisan lirik Freebird, Audi cukup intens dengan menambahkan pesan mendalam. Seperti di awal lagu terdapat lirik berbunyi, 'f you love me.. Let go', sedangkan di akhir lagu ia menulis lirik, 'Freebird… I let you go'. Pada lirik tersebut, tergambar perjalanan yang dirasakan Audi saat berurusan dengan sosok yang dia ingin terlepas darinya.

BACA JUGA:

Audi Kirana Cerita Lepas dari Hubungan Toxic di Single 'Freebird'

“Di awal, I am asking him to let me go karena aku tidak punya kekuatan untuk melepaskan diri. Namun, di akhir, menceritakan saat kami sudah putus dan lirik ‘I let you go’ jadi proses aku healing dan learning from those relationship,” cerita Audi tentang lirik di lagu Freebird dalam keterangan resmi yang diterima Merahputih.com, Kamis (15/2).

Lewat Freebird, Audi juga berharap bahwa rasa cinta seharusnya bukan jadi alasan untuk tetap bertahan di sebuah hubungan yang tidak baik untuk kita. Dia juga ingin pendengar lagu ini untuk merasa relate akan pesan yang ingin dia sampaikan sehingga pendengar musiknya tidak lagi merasa sendiri saat berada dalam sebuah hubungan yang tidak sehat tadi.

Di single Freebird, sang ibunda, Feni Rose, masih terlibat sebagai excecutive producer untuk karya terbarunya ini.(Far)

BACA JUGA:

Audi Kirana Cerita Tentang Menjadi Diri Sendiri dalam 'Perfect'

#Musik
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

Lifestyle
Makna Rindu dan Perpisahan dalam Lagu “Mendengar Kabar” Milik The Rain, Begini Liriknya
Grup band pop rock The Rain merilis lagu “Mendengar Kabar” pada 2022.
Frengky Aruan - Kamis, 29 Januari 2026
Makna Rindu dan Perpisahan dalam Lagu “Mendengar Kabar” Milik The Rain, Begini Liriknya
ShowBiz
Zeke and The Popo Rilis 'Ghost Circuit', Penanda Album Baru Setelah 10 Tahun Lebih
Zeke and The Popo akhirnya merilis single baru berjudul Ghost Circuit setelah lebih dari satu dekade. Jadi pembuka jelang album Crazy Life yang rilis Juni 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 29 Januari 2026
Zeke and The Popo Rilis 'Ghost Circuit', Penanda Album Baru Setelah 10 Tahun Lebih
ShowBiz
BLINGOUTKID Rilis Single Perdana 'SUPERFLY', Manifestasi Kepercayaan dan Cahaya Diri
BLINGOUTKID merilis single debut 'SUPERFLY', lagu penuh keberanian yang terinspirasi kebebasan berekspresi dan identitas diri tanpa batas.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 29 Januari 2026
BLINGOUTKID Rilis Single Perdana 'SUPERFLY', Manifestasi Kepercayaan dan Cahaya Diri
ShowBiz
Marcell Siahaan Rilis Versi Baru Lagu 'Mulanya Disini', Duet Romantis Bareng Rima Melati Adams
Marcell Siahaan merilis versi baru lagu Mulanya Disini. Tak sendiri, ia menggandeng Rima Melati Adams di lagu tersebut.
Soffi Amira - Kamis, 29 Januari 2026
Marcell Siahaan Rilis Versi Baru Lagu 'Mulanya Disini', Duet Romantis Bareng Rima Melati Adams
ShowBiz
Setelah 14 Tahun, Dee Lestari Nyanyikan Ulang 'Perahu Kertas' dengan Aransemen Baru
Setelah 14 tahun, Dee Lestari merilis versi terbaru lagu Perahu Kertas dengan aransemen baru. Dirilis 28 Januari 2026 dan jadi single album solonya.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 29 Januari 2026
Setelah 14 Tahun, Dee Lestari Nyanyikan Ulang 'Perahu Kertas' dengan Aransemen Baru
ShowBiz
Lewat Album 'Heart String', Saphira Adya Ceritakan Cinta, Luka, dan Penerimaan
Saphira Adya merilis album terbaru 'Heart String' berisi 11 lagu yang diangkat dari diary pribadi dan perjalanan emosional sepanjang 2025.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 29 Januari 2026
Lewat Album 'Heart String', Saphira Adya Ceritakan Cinta, Luka, dan Penerimaan
ShowBiz
Lirik dan Makna Lagu 'Kita Buat Menyenangkan' dari Bernadya, Menatap Era Baru di 2026
Lirik dan makna lagu Kita Buat Menyenangkan dari Bernadya penuh perubahan. Berikut ini adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - Kamis, 29 Januari 2026
Lirik dan Makna Lagu 'Kita Buat Menyenangkan' dari Bernadya, Menatap Era Baru di 2026
ShowBiz
BLACKPINK Tutup Tur DEADLINE di Hong Kong dengan Penuh Air Mata, Memunculkan Spekulasi akan Bubar
Meski keempat member telah memperpanjang kontrak grup mereka dengan YG Entertainment pada Desember 2023, mereka tidak memperpanjang kontrak individu.
Dwi Astarini - Rabu, 28 Januari 2026
  BLACKPINK Tutup Tur DEADLINE di Hong Kong dengan Penuh Air Mata, Memunculkan Spekulasi akan Bubar
ShowBiz
Aurelia Syaharani Tuangkan Kisah Putus, Bangkit, hingga Bahagia dalam EP Baru
Aurelia debut pada 2025 dan terus konsisten menuturkan kisah personal lewat lagu-lagunya.
Dwi Astarini - Rabu, 28 Januari 2026
Aurelia Syaharani Tuangkan Kisah Putus, Bangkit, hingga Bahagia dalam EP Baru
ShowBiz
Alicia Keys Gandeng Brent Faiyaz dalam Single R&B/Soul 'Trillions', ini Lirik Lengkapnya
Dalam lagu ini, ia berkolaborasi dengan musisi ternama Hollywood, Brent Faiyaz, yang dikenal lewat karakter musiknya yang khas dan berbeda.
Dwi Astarini - Rabu, 28 Januari 2026
Alicia Keys Gandeng Brent Faiyaz dalam Single R&B/Soul 'Trillions', ini Lirik Lengkapnya
Bagikan